End
26 stories
ALIKA DAN LUKANYA [TAHAP REVISI] by Gisasky
Gisasky
  • WpView
    Reads 216,031
  • WpVote
    Votes 12,822
  • WpPart
    Parts 70
WARNING⚠️ Kuatin mental kalian sebelum membaca cerita ini👌🏻 "Jadi untuk siapa aku di lahirkan jika tidak di inginkan seperti ini?" *** Dia adalah seorang gadis yang hidupnya di kelilingi dengan penuh kebohongan, kira-kira sebuah kebohongan apa yang mereka tutupi pada gadis tersebut? Di kelilingi oleh orang-orang munafik, orang-orang yang sikapnya melebihi binatang. Bahkan orang-orang di sekitarnya pun memperlakukan gadis tersebut layaknya se ekor binatang, dan seseorang yang katanya mencintainya, ternyata dia adalah orang yang telah menghancurkan seluruh hidupnya. Bukan hanya itu saja, dia hidup berdampingan dengan sosok tak kasat mata, yang setiap harinya dia selalu di ganggu oleh mereka. Akan tetapi sosok itulah yang selalu menenangkan gadis tersebut di kala dia sedang kacau. Bukannya di tenangkan oleh manusia, berbeda dengan gadis itu, dia malah di tenangkan oleh sosok tak kasat mata. Kira-kira bagaimana ya Lika liku kehidupan gadis tersebut? Apakah gadis itu selamanya akan menderita? Atau bahkan dia akan balas dendam kepada mereka semua? Dan bagaimana kisah percintaan yang penuh dengan kebohongan itu? Penulisan masih kacau belum sepenuhnya di revisi! ⚠️DILARANG MENIRU CERITA INI❗ CERITA INI MURNI HASIL SENDIRI⚠️ Start: 29 April 2022 Finish: 30 Juni 2022 Cover by: miaow
Oceané [END] by lalafest31
lalafest31
  • WpView
    Reads 987,752
  • WpVote
    Votes 61,890
  • WpPart
    Parts 69
"Lo itu anak dari seorang pelacur! Anak dari jalang malam!" Hai. Namaku Oceané Yasodana, kerap dipanggil Cia. Aku hanya gadis biasa, yang mempunyai kehidupan yang biasa juga. Mama ku adalah seorang Jalang. Emang kenapa sih kalo orangtua ku kupu-kupu malam? Bukan berarti aku ga bisa merasakan cinta juga bukan? Raga Leonardo Russell, seorang kakak kelas yang ku sukai dari dulu. Hanya karena reputasi ku jelek di sekolah, aku hanya bisa memendam perasaan ini. Orang bilang, masa putih abu-abu adalah masa paling indah dalam dunia percintaan mereka. Apakah itu benar? Mari kita buktikan! Ini bukan hanya sekedar cerita kerasnya dunia malam, kerasnya cinta dan kerasnya hidup. Tapi lebih dari itu. Disini, kamu akan menemukan sebuah jati diri yang kuat, dari diri seorang Cia. ❗Mengandung kata kasar❗ ❗Mengandung unsur dewasa❗ Jadi harap bijak dalam membaca Start : 27 Maret 2021 Finish : Mei 2021 © Copyright 2021, Lalafest31
ALEXIS |Lengkap| by yyann__
yyann__
  • WpView
    Reads 4,094,601
  • WpVote
    Votes 212,341
  • WpPart
    Parts 66
FOLLOW DULU SEBELUM MEMBACA:) Alexis Brama Morgana seorang siswa yang disegani di SMA Nusa Bangsa, terkenal dengan mata elangnya, sikap dingin dan pendiamnya. Ia adalah ketua geng Ringstar yang bertemu dengan gadis polos juga pemberani. Gadis yang ia anggap polos namun siapa sangka mempunyai keberanian yang tak semua orang punya dia adalah Reali Ayunia Dwira kerap disapa Rea dan salah satu gadis di SMA Nusa Bangsa yang berani melawan seorang Alexis untuk pertama kalinya. # 1 Ketua # 1 Acak # 1 Ketua # 2 ketua # 3 ketua # 1 Ketua # 1 Polos # 1 ketua # 4 Alexis # 1 gangster # 2 gangster Baca dulu aja ,siapa tau suka<3 3 juni
Zila Or Liza?? [TAMAT] by Yuda0604
Yuda0604
  • WpView
    Reads 2,727,906
  • WpVote
    Votes 327,364
  • WpPart
    Parts 75
FOLLOW AUTHOR SEBELUM BACA!! Hiks:'( Proses penerbitan [Part masih lengkap] Naskah yang di wattpad lanjut ke s2. Tapi yang dikirim pada editor, sudah lengkap! Dan pastinya agak berbeda dengan yang di wattpad Azila sang gadis berusia 25 tahun yang menjabat sebagai seorang dosen muda di sebuah campus ternama. Azila berasal dari keluarga yang berkecukupan dan terpandang. Gadis muda sukses dan namanya sudah bagus dimata publik, berasal dari keluarga baik-baik dan tentu saja tidak biasa, siapa yang tidak tertarik? Azila sudah pernah beberapa kali memiliki gandengan, bahkan beberapa kali dijodohkan oleh orang tuanya. Namun semua pria yang dimintai bersanding dengan dirinya itu tidak ada yang bertahan lama. Alasannya? Karna mereka merasa minder dengan Azila sayangnya. Bagaimana jika Azila gadis sukses, mapan dan terpandang itu tiba-tiba saja terbangun ditubuh gadis remaja pendiam, cupu dan bodoh yang sering menjadi sasaran bullyan orang-orang? Penasaran dengan kisah Azila yang menggantikan peran Aliza menjalani kehidupannya? Kuyy baca! High Rank 🥇liza [19/10/2021] 🥇psychopath [20/10/2021] 🥇sekolah [20/10/2021] 🥇lucu [10/11/2021] 🥉acak [29/10/2021] 🥉fantasi [03/11/2021] 🏅'4'acak [23/10/2021] 🏅'4'fantasi [27/10/2021] 🏅'4'lucu [04/11/2021] 🏅'5'fiksiremaja [19/10/2021] 🏅'5'fantasi [25/10/2021] 🏅'7'acak [22/10/2021] 🏅'7'keluarga [10/11/2021] 🏅'8'psycopath [19/10/2021] 🏅'9'lucu [03/11/2021]
Baby İo by AriraLv
AriraLv
  • WpView
    Reads 2,188,082
  • WpVote
    Votes 157,165
  • WpPart
    Parts 25
Kondisi ekonomi Aluna tidak memungkinkan, memaksanya agar bersikap lebih dewasa, bertahan, serta meyakinkan ayahnya. Aluna kini bekerja, menjadi babysitter sosok lelaki berumur 18 tahun. Lelaki itu, Kelio. Memiliki gangguan psikologis karena trauma masa lalu. Sikapnya bagaikan anak kecil berusia 5 tahun. Tapi di lain sisi, lelaki itu akan berubah menyeramkan dan kasar, layaknya seorang psikopat. Semua itu, adalah awal di mana Aluna akan mempertaruhkan semua perasaannya. Melawan rasa takutnya, dan membunuh semua egonya. Karena Aluna, sudah menerobos masuk pada kehidupan Kelio. --- "UUNAAA! İO MAU SUSU!!" "Iyaa, İo." Aluna mendengkus. "Dasar bayi gede." --- "Hei, baby girl!" Aluna mengangkat alis. "GUE BUKAN BAYI?!" --- 𝐊𝐞𝐤𝐮𝐫𝐚𝐧𝐠𝐚𝐧 𝐝𝐚𝐥𝐚𝐦 𝐤𝐞𝐬𝐞𝐦𝐩𝐮𝐫𝐧𝐚𝐚𝐧 𝐚𝐝𝐚𝐥𝐚𝐡 𝐫𝐚𝐡𝐚𝐬𝐢𝐚 ⚠️ Sudah terbit!! ⚠️ Part sudah tidak lengkap! ⏳ 2 3. 2. 2 2 ⌛ 2 5. 6. 2 2
VILLAIN or PROTAGONIS [Selesai] by NaNha20
NaNha20
  • WpView
    Reads 8,925,296
  • WpVote
    Votes 1,033,449
  • WpPart
    Parts 63
[FOLLOW AUTHOR SEBELUM BACA, BUAT TANDA PARKIR] Seorang Villain yang jahat dan suka menindas tiba-tiba menjadi seorang yang polos,cengeng dan childish. dan jangan lupakan tingkahnya yang imut bikin orang gemas kalau tidak ingat perbuatannya selama ini yang membuat semua orang membencinya termasuk ketiga kakaknya kecuali orang tuanya yang jarang pulang kerumah dan kedua abang sepupunya yang sangat menyayanginya. ¤¤¤¤☆☆¤¤¤¤ "Hiks HUWAAAA BUNDAAA LUNA MAU PULANGG hiks hiks DISINI ORANGNYA JAHAT SEMUAAA hiks ABANGGG JEMPUT LUNAA hiks" "hey sudah ya? anak pintar gaboleh nangis" "kamu siapa? hiks hiks" "aku abang kamu sayang!" "bukann!! hiks abang aku kurang jelek hiks hiks HUWAAA BUNDAAA! LUNA TAKUT!!" Start: 26-03-2021 Finish: 18-04-2021 #1 in fantasi [30-03-2021] #1 in transmigrasi [31-03-2021] #3 in ceritafiksi [01-04-2021] #1 in fantasi [02-04-2021] #2 in ceritafiksi [02-04-2021] #3 in jahat [02-04-2021] #1 in dendam [04-04-2021] #1 in polos [09-04-2021] #1 in holkay [09-04-2021] #1 in Sekolah [10-04-2021] #1 in transmigrasi [10-04-2021] #2 in fantasi [10-04-2021] #2 in dendam [10-04-2021] #1 in dendam [11-04-2021] #1 in acak [14-04-2021] #1 in Coolboy [18-04-2021] *WARNING BAHASA KASAR!!
Obsessive Boyfriend [END] ✔ by Elissechan
Elissechan
  • WpView
    Reads 2,083,397
  • WpVote
    Votes 201,354
  • WpPart
    Parts 69
|| CERITA INI JANGAN DI JIPLAK || "Aku tidak berniat mengekangmu, tapi aku juga tidak ingin laki-laki lain dekat denganmu, ini menyakitiku, Sayang, kapan kau akan peduli perasaanku? Aku ini pencemburu." Cassy tidak pernah mengira niatnya untuk berteman di sekolah baru menjadi berantakan ketika mengenal kakak kelas yang bernama Max. Dia tidak dibiarkan berteman dengan siapapun karena Max pencemburu berat. Lelaki itu merasa punya hak atas dirinya dan merenggut kebebasannya. Obsesi berlebihan Max terhadapnya membuat Cassy sedih. Dia selalu berjuang untuk keluar dari hubungan ini, namun, bisakah dia lepas dari cengkraman laki-laki obsesif itu? Apakah yang membuat Max begitu terobsesi padanya? ________________________ Blurb baca aja di awalan~ ♡ || FOLLOW JIKA BACA KETERUSAN || || JANGAN DIJIPLAK, BACA AJA, GAK USAH DIJIPLAK || © 2021 Elissechan
Sweet Mistake (Completed)✔️ by Ndes_harmoko
Ndes_harmoko
  • WpView
    Reads 9,516,996
  • WpVote
    Votes 680,929
  • WpPart
    Parts 54
"Gue Hamil" Dengan Berlinang air mata menahan sesak di dada Enzy menceritakan segalanya pada 3 sahabatnya. ia tidak akan pernah tau kalau jalan hidup membawanya pada hari ini. hari dimana semuanya hancur. usaha yang selama ini ia bangun agar orang tua nya dapat sedikit melirik pada dirinya dengan menjadi anak baik dan berprestasi hancur sudah. justru hari ini ia di usir dari rumah yang menjadi saksi hidupnya dari kecil. "Zy, siapa yang--" "Vincent" mata Intan membelalak mendengar penuturan Enzy. bahkan Lily dan Via pun ikut kehabisan kata. dunia benar benar terasa aneh hari ini. "gak mungkin. lo becanda kan" intan masih tidak percaya dengan apa yang terjadi. Enzy menarik nafas dalam. ia sudah tahu kalau hal seperti ini akan terjadi. seorang perempuan di perkosa sampai hamil. mana ada orang yang segampang itu percaya tanpa ada bukti. apalagi kalau sampe perempuan bersaksi siapa yang melakukan hal keji itu, jelas dunia pun akan menolak seolah semua yang di katakan adalah omong kosong. dengan sekuat tenaga menahan sesag di dadanya enzy meremas kuat ujung sweter yang ia pakai. enzy sering menggunakan pakaian tebal karena kehamilan ini membuat ia selalu merasa kedinginan dan lemah. "Tan, gue gak minta Lo percaya sama kata-kata gue. gue juga gak minta Vincent buat tanggung jawab. gue cuma minta satu hal. setelah ini jangan ganggu gue. biarin gue hidup sama anak ini karena cuma dia yang gue punya sekarang" kedua sahabat Mereka terlihat frustasi mereka masih syok dengan apa yang terjadi. perlahan enzy berdiri. ia pergi, memilih menjauh dari semua yang menyesakkan dada.
"MEREKA" ADA ✔️ by mooniemakeu
mooniemakeu
  • WpView
    Reads 218,841
  • WpVote
    Votes 28,029
  • WpPart
    Parts 33
Apa yang terlintas di pikiran kalian ketika mendengar kata indigo? ---------------------------------------------------- Hana Sabita, gadis 16 tahun yang diberi kekuatan untuk melihat "mereka" setiap harinya sejak kecil. Ya, bayangkan saja sejak kecil dia selalu melihat "mereka" dari yang terlihat biasa saja sampai yang tidak ingin dilihat. Banyak orang yang menyebutnya indigo hingga Hana terkucilkan. Teman? Dia hanya memiliki satu teman, entah orang lain pernah melihat "teman" Hana atau tidak. Pindah sekolah mengharuskan Hana selalu siap, siap menerima "teman" baru, perilaku baru dan lingkungan baru. Ketika beberapa orang yang mungkin akan menjadi teman Hana yang sesungguhnya datang ke dunia Hana, apakah Tuhan memberikan kesempatan kepada Hana untuk merasakan indahnya memiliki teman sesungguhnya? Cerita baru guys, ayo baca biar tau apa sih "mereka" dan mereka mereka yang lainnya:v. .. jangan lupa vote dan komen, sekalian follow akun authornya:v (promosi) udahlah langsung cusss💨💨💨 Amazing cover by Virdio Samuel *DON'T COPY MY STORY Started: 06 Juli 2021 Finished: 10 Oktober 2021 Selesai direvisi secara keseluruhan pada 21 November 2021
FLAT MEN (END) by hnurmaidah
hnurmaidah
  • WpView
    Reads 869,499
  • WpVote
    Votes 50,746
  • WpPart
    Parts 35
Seorang anak kecil mengklaim seorang gadis SMA menjadi Mommy nya. Lalu, akan kah itu menjadi nyata??? Dimohon Follow terlebih dahulu sebelum membaca !!!! cerita udah END dan tidak dilanjutkan lagi🙏🙏🙏🙏 Rating #5 Cuek 13-6-2021 #2 Mencair 13-6-2021 #6 Lucu 16-6-2021 #4 Istri 25-6-2021 #2 Romance 26-6-2021 #3 Pernikahan 26-6-2021 #3 Suami 26-6-2021 #7 Istri 26-6-2021 #1 Mencair 26-6-2021 #6 Anaksma 20-7-2021 #4 Cool 30-7-2021 #4 Couple 30-7-2021