nerobunga's Reading List
1 story
Pelangi Dimalam Hari [ Puisi ] by nerobunga
nerobunga
  • WpView
    Reads 1,231
  • WpVote
    Votes 358
  • WpPart
    Parts 14
Seperti layaknya hujan yang rela jatuh ke bumi. Demi tumbuhan di seluruh jagad agar tumbuh dengan segar dan bunga bunga yang mekar. Dulu aku telah rela menjadi hujan yang jatuh. Dan sekarang aku rela reda untuk keluar nya sang pelangi yang indah. Demi tumbuhan dan bunga yang telah mekar agar melihat warna warni di cakrawala yang telah bahagia dari kesedihan yang mendalam. Terimakasih. Selamat membaca