EniNuraeni823's Reading List
7 stories
Erlan & Nirmala [Completed] by aleaqisdie
aleaqisdie
  • WpView
    Reads 329,515
  • WpVote
    Votes 39,584
  • WpPart
    Parts 35
Bagaimana rasanya menjadi orang tua dadakan ketika usiamu masih menginjak delapan belas tahun? Menyebalkan bukan? Itulah yang di rasakan Erlan selepas menemukan bayi mungil berusia delapan bulan di pinggir selokan dekat tempatnya menempuh pendidikan. Erlan yang notabene sangat anti kepada anak kecil, mau tak mau, harus menjaga bayi itu untuk sementara waktu, bersama Nirmala. Akankah Erlan dan Nirmala mampu menjaga bayi mungil tersebut sampai menemukan orang tua kandungnya? Sedangkan sifat keduanya saling bertolak belakang bagaikan kutub utara dan selatan. ☆゚.*・。゚ "Erlan! Bayinya jangan di gendong kayak gitu, setan!" Nirmala memekik nyaring dari dapur. Erlan tak memperdulikan pekikan Nirmala. Lelaki itu malah membuka ponsel, lantas melakukan voice note. "Oke google, cara mencekik bayi tanpa menimbulkan rasa sakit." ☆゚.*・。゚ - banyak scene romance. - alur + konflik di kemas ringan. - tidak di cantumkan pelakor dalam cerita ini. • 𝘀𝗲𝗾𝘂𝗲𝗹 𝗔𝗸𝗮𝗹𝗮𝗻𝗸𝗮 • • 𝗯𝗶𝘀𝗮 𝗱𝗶𝗯𝗮𝗰𝗮 𝘁𝗲𝗿𝗽𝗶𝘀𝗮𝗵 • start : 20 April 2022 finish : 4 April 2023 ©2022 ── Romance, Teenfiction & Comedy Fiction Storie.
A dan Z by erliskurni_
erliskurni_
  • WpView
    Reads 29,449,520
  • WpVote
    Votes 2,705,602
  • WpPart
    Parts 73
Bagaimana perasaan kalian jika dijodohkan dengan seseorang yang tidak masuk kedalam kriteria pasangan impian kalian? itulah yang Zara rasakan. Namanya Zara Nindiatama, ia harus terpaksa menerima perjodohan ini. dirinya bermimpi memiliki pasangan yang romantis, penyayang, dan memanjakannya. tetapi siapa sangka jika dirinya justru mendapatkan pasangan yang pendiam, tidak peka, cuek, dan dingin? Ia harus menikah dengan pria yang tidak ia cintai. pria itu Abyan Khayri Atharrazka. atau yang biasa dipanggil Gus Abyan. Sebenarnya bukan Zara yang dijodohkan dengan Abyan, melainkan Fara, adik kembar tidak identiknya. Start: 25 Agustus 2021 End: 26 Januari 2022 SELURUH ALUR CERITA MURNI HASIL PEMIKIRAN SENDIRI, TIDAK MENJIPLAK KARYA LAIN. MOHON MAAF JIKA ADA KESAMAAN ALUR, TOKOH, TEMPAT, KEJADIAN DAN YANG LAINNYA. [ lengkap, sudah terbit di @cloudbookpublishing, tersedia di seluruh GRAMEDIA Indonesia dan toko buku online ] #1 in Abyan (8/9/21) #1 in Ustadz (29/9/21) #1 in Gus (30/9/21) #1 in Spiritual (18/10/21) #1 in Zara (14/11/21) #1 in Islami (23/11/21)
LAUTAN DAN DENDAMNYA (TELAH TERBIT) by AdibIsra
AdibIsra
  • WpView
    Reads 3,403,674
  • WpVote
    Votes 469,191
  • WpPart
    Parts 73
"𝘼𝙥𝙖 𝙮𝙖𝙣𝙜 𝙡𝙚𝙗𝙞𝙝 𝙠𝙚𝙟𝙖𝙢 𝙙𝙖𝙧𝙞𝙥𝙖𝙙𝙖 𝙙𝙚𝙣𝙙𝙖𝙢𝙣𝙮𝙖 𝙖𝙞𝙧 𝙡𝙖𝙪𝙩?" Diselimuti dengan pedihnya sudut semesta yang hanya diberikan kepada insan-insan yang malang. Hari itu tanggal 28 September 2018, keberuntungan sudah tak ingin lagi menyentuh setetes-pun perjalanan hidupnya... 𝒁𝒂𝒉𝒓𝒂 𝑫𝒂𝒏𝒊𝒂 𝑨𝒗𝒊𝒍𝒊𝒂𝒏𝒂... "𝘈𝘱𝘢𝘭𝘢𝘩 𝘢𝘳𝘵𝘪 𝘥𝘢𝘳𝘪 𝘬𝘦𝘢𝘥𝘪𝘭𝘢𝘯 𝘛𝘶𝘩𝘢𝘯 𝘺𝘢𝘯𝘨 𝘴𝘦𝘳𝘪𝘯𝘨 𝘥𝘪𝘬𝘢𝘵𝘢𝘬𝘢𝘯 𝘰𝘭𝘦𝘩 𝘮𝘦𝘳𝘦𝘬𝘢 𝘺𝘢𝘯𝘨 𝘩𝘪𝘥𝘶𝘱 𝘵𝘦𝘯𝘢𝘯𝘨? 𝘚𝘦𝘥𝘢𝘯𝘨𝘬𝘢𝘯 𝘪𝘬𝘩𝘭𝘢𝘴 𝘮𝘢𝘵𝘪 𝘴𝘶𝘥𝘢𝘩 𝘮𝘦𝘯𝘫𝘢𝘥𝘪 𝘩𝘢𝘭 𝘵𝘦𝘳𝘸𝘢𝘫𝘪𝘣 𝘶𝘯𝘵𝘶𝘬 𝘬𝘢𝘮𝘪 𝘮𝘦𝘭𝘢𝘯𝘫𝘶𝘵𝘬𝘢𝘯 𝘩𝘪𝘥𝘶𝘱?" Dunia layaknya surga, kain kafan seperti akhir dari segalanya. Semua terlupa, sebenarnya untuk apa Tuhan menciptakan manusia... ~ ~ ~ "𝙺𝚎𝚒𝚔𝚑𝚕𝚊𝚜𝚊𝚗 𝚊𝚍𝚊𝚕𝚊𝚑 𝚋𝚎𝚗𝚝𝚞𝚔 𝚝𝚎𝚛𝚋𝚎𝚜𝚊𝚛 𝚍𝚊𝚕𝚊𝚖 𝚖𝚎𝚗𝚌𝚒𝚗𝚝𝚊𝚒." - 𝑳𝒂𝒖𝒕𝒂𝒏 𝒅𝒂𝒏 𝑫𝒆𝒏𝒅𝒂𝒎𝒏𝒚𝒂 - . . . Cerita fiksi‼️ Genre : romansa & fiksi religi. Cerita ini 100% dibuat dengan pemikiran sendiri, bukan diangkat dari kisah nyata! ⚠️Tidak menggunakan bahasa daerah! ⚠️Cerita sad & sangat mengandung bawang! Start : 2 Juli 2021 End : 20 Juli 2021 Direvisi kembali : 09-10-21 Selesai direvisi : 08-12-21 HIGH RANK : #01-sadlove #01-lovestory #01-pilu #01-sulawesi #01-tsunami #02-anaksma #03-cintaremaja #03-sadgirl
Dampatigaḷu [Pre Order] by aleaqisdie
aleaqisdie
  • WpView
    Reads 9,502,264
  • WpVote
    Votes 854,230
  • WpPart
    Parts 46
Bagaimana rasanya menikah dengan kakak kandung dari sahabat sendiri? Canggung? Menyenangkan? Atau, meresahkan? Begitulah kira-kira yang dirasakan Ayana selepas menikah dengan Rangga, di usianya yang masih terbilang belia. Rangga yang notabene pria berumur 25 tahun, sedangkan Ayana perempuan berusia 21 tahun, diharuskan menjalin ikatan suci yang umum disebut dengan pernikahan. Selain menjadi kakak ipar dari sahabat nya sendiri, Ayana harus mati-matian menahan diri, agar tidak menonjok suaminya yang terbilang dingin itu. Bukan hanya usia yang membedakan keduanya. Sifat keduanya yang saling bertolak belakang juga menjadi penghambat antara rukun nya kedua insan itu. Rangga dengan sifat dingin khasnya, harus menghadapi sang istri yang memiliki sifat 180 derajat berbanding terbalik jauh dengan dirinya. Ini tentang Rangga dan juga Ayana. Dua anak manusia yang berusaha membangun bahtera rumah tangga harmonis, dibalik sifat mereka berdua yang saling bertolak belakang. Dampatigaḷu diambil dari bahasa Kannada yang berarti pasangan. *** "Akara, dan bagaskara tidak akan pernah aksa. Mereka amerta." -Rangga Bratanadipta #1 in teenfiction #1 in coolhusband #1 in coolhusband #1 in youngadult #1 in rangga #1 in rangga #1 in husband #1 in perjodohan #1 in perjodohan #1 in perjodohan #1 in nikahmuda #1 in married #1 in teenlit #1 in populer #1 in ayana #1 in baper #1 in remaja #1 in cool #1 in cool - banyak scene romance - alur + konflik dikemas ringan - tidak di cantumkan pelakor dalam cerita ini - terselip scene 18+ • 𝗯𝗲𝗹𝘂𝗺 𝗱𝗶 𝗿𝗲𝘃𝗶𝘀𝗶 •
CANVANYA (TAHAP REVISI) by BulanMerah8
BulanMerah8
  • WpView
    Reads 704,841
  • WpVote
    Votes 23,794
  • WpPart
    Parts 45
"SEBENARNYA MAU LO ITU APA?,GW CAPE SAMA SIFAT LO" "mau gw itu, LO PERGI JAUH DARI HIDUP GW!!"
Akalanka [Completed] by aleaqisdie
aleaqisdie
  • WpView
    Reads 2,996,498
  • WpVote
    Votes 243,020
  • WpPart
    Parts 53
"Nikah sama Alan itu, berasa nikah sama setan jadi-jadian!" -Elma Ainayya Gantari *** Perihal Elma, dan Akalanka. Elma Ainayya Gantari, gadis yang hobi dijadikan objek guyonan Alan. Di kamus lelaki itu, tiada hari tanpa menjahili Elma. Setiap menit, bahkan detik, Elma tak akan lepas dari genggaman, juga gangguan Alan selaku putra bungsu keluarga Bratanadipta. Hingga di kemudian hari, masalah besar pun terjadi. Akalanka Mirza Bratanadipta, alias Alan sang tokoh perundung Elma selama ini, malah ikut terseret ke dalam masalah tersebut. Akibatnya, pernikahan dini yang tak dapat di hindari itu terjadi. Mampukah dua anak manusia itu membina bahtera rumah tangga harmonis, dibalik sifat, juga perilaku kedua nya yang terbilang ajaib? *** "Barangkali esok renjana itu menjadi nyata, jangan lupakan semesta yang pernah berkelakar dengan afeksi yang kau punya." -Akalanka Mirza Bratanadipta #1 in teenfiction [12/01/22] #1 in teenfiction [13/01/22] #1 in populer [06/01/22] #1 in populer [23/01/22] #1 in elma [06/01/22] #1 in akalanka [06/01/22] #1 in sweet [10/01/22] - banyak scene romance - alur + konflik dikemas ringan - tidak di cantumkan pelakor dalam cerita ini • 𝗽𝗮𝗿𝘁 𝟯 𝗼𝗳 : 𝗗𝗮𝗺𝗽𝗮𝘁𝗶𝗴𝗮ḷ𝘂 • • 𝗯𝗶𝘀𝗮 𝗱𝗶𝗯𝗮𝗰𝗮 𝘁𝗲𝗿𝗽𝗶𝘀𝗮𝗵 • start : 22 Agustus 2021 finish : 24 Desember 2021 cr : pinterest ©2021
Garis Singgung by niallgina
niallgina
  • WpView
    Reads 5,629,059
  • WpVote
    Votes 396,612
  • WpPart
    Parts 27
Orang-orang mengatakan, jika kamu menyukai seseorang, maka perasaan itu hanya bertahan selama 4 bulan. Lebih dari itu, artinya kamu mencintainya. Awalnya Andina hanya menjadikan anak lelaki itu sebagai pelampiasan move on saat SMP, tetapi ia tak tahu bahwa perasaan cinta monyet masa pubertas itu nyatanya dapat berubah semakin dalam dan bertahan lebih lama dari yang ia kira. 3 tahun? 6 tahun? 9 tahun Andina mengagumi dalam diam! Dan seperti garis yang bersinggungan, takdir seolah selalu membawa Andina kembali padanya. [Revised and abridged version is available on Gwp.id (username: niallgina)] Story by: Niallgina Cover illustration belongs to AlinaShapran on Dribbble (not mine). Yang plagiat akan ketahuan, siapapun kamu.