Select All
  • Villain's Mom
    150K 16.4K 13

    Hidupku berubah dalam semalam. Di hari ulang tahunku, kehidupanku di dunia ini berakhir dan mendapatkan diriku harus memulai kembali kehidupanku yang baru sebagai orang lain di dunia yang sangat asing, di dunia novel yang pernah kubaca. Harus hidup dengan suami yang tak pernah mencintaiku dan harus melahirkan anak yan...

  • Grand Duke's Wife (TAMAT)
    1.3M 69.2K 35

    Sora tidak pernah menyangka, kejadian tragis di pantai akan menjadi awal hidup barunya. Tenggelam di pantai dan terbangun dalam tubuh seorang gadis asing. Tanpa petunjuk apa pun, Sora harus mencari tahu identitas dirinya yang baru. Setelah berbagai upaya, ia mendapati bahwa tubuh itu adalah milik Evelyn Ecclesie, putr...

    Completed  
  • I BECAME WIFE IN A TRAGIC NOVEL[On-going]
    221K 12.4K 42

    ***** Tratiana gadis biasa yang hidupnya monoton dimana ia hanya memikirkan kuliah- pulang rumah-mengoleksi dan membaca novel. Suatu hari ia tiba tiba saja masuk kedalam salah satu novel yang akhir akhir ini ia baca yaitu novel dark romance fantasi. Bukannya masuk kedalam tokoh figuran atau tokoh yang tak memiliki per...

  • Berlutut atau Memohon ? : Lakukan Keduanya
    1.8M 95.8K 34

    "Jangan lakukan ini, jangan lakukan itu" "Jangan sentuh ini, jangan sentuh itu" " Sebenarnya apa yang boleh aku lakukan selain bernafas dirumah ini ", tuturnya yang sudah tak tahan dengan semua larangan itu " Tidak ada ", jawab pria itu datar Delila menghela nafasnya berat " Lebih baik kita bercerai saja ", pinta...

    Completed  
  • I'm a Failed Wife and Mother
    3.2M 238K 32

    Mati dalam penyesalan mendalam membuat Eva seorang Istri dan juga Ibu yang sudah memiliki 3 orang anak yang sudah beranjak dewasa mendapatkan kesempatan kedua. Hidup kembali dan bertekat mendapat maaf dari Suami dan para Anaknya yang sudah sangat lama dia acuhkan malah harus menerima kenyataan pahit ketika tahu Suamin...

  • AREKSA
    34.6M 3.3M 64

    "Perasaan kita sama, tapi sayang Tuhan kita beda." ****** Areksa suka Ilona Ilona juga suka Areksa Tapi mereka sadar... kalau mereka berbeda keyakinan Di mata orang, Areksa Dirgantara adalah sosok lelaki yang tampan, bijaksana, dan keras sekaligus menakutkan. Ia adalah seorang ketua OSIS di SMA Taruna Bakti sekaligus...

    Completed