thedarkpixie1998's Reading List
15 stories
Caramel Macchiato par ariqohf
ariqohf
  • WpView
    LECTURES 9,576,851
  • WpVote
    Votes 336,824
  • WpPart
    Parties 50
[CERITA INI SUDAH DITERBITKAN] Dia, seperti Caramel Macchiato. Dibalik tawanya, dia sedih. Dibalik keceriaannya, ia menyimpan luka. Semua orang hanya tahu bahwa ia adalah seseorang dengan sejuta keceriaan yang ia tebarkan tanpa tahu ia juga mempunyai sejuta kenangan pahit yang ia tutupi semanis mungkin. Tapi, tak ada minuman yang tak pernah habis walau terus saja diminum, bukan? Semakin lama, caramel yang ada diatasnya itu terkikis. Lalu, jika caramelnya sudah habis, akan ada rasa kopi yang pahit. Mungkin sedikit pahit karena sudah dicampur oleh gula dan susu. Dan lama lama, dia sudah mulai menampakkan kesedihannya. Membuat semua orang bertanya. Tetapi Ia tetap berusaha untuk menyembunyikannya semanis mungkin walau mungkin tak semanis dulu. Copyright © 2014 by Iffah Ariqoh.
Marriage With(out) Sex par mslostinlove
mslostinlove
  • WpView
    LECTURES 44,590,180
  • WpVote
    Votes 1,249,333
  • WpPart
    Parties 33
"Love is composed of a single soul inhabiting two bodies." Segala sesuatu tidak semudah yang dipikirkan. Ketika dirimu memiliki trauma masa lalu, misalnya. Kamu akan memilih untuk mempersulit keadaan karena ketakutan yang membentengi hari - harimu. Ini adalah sebuah kisah tentang dua sosok manusia yang terikat satu sama lain, namun terhalang dengan konflik batin. Pada satu sisi mencoba bertahan, sedang yang satu sisi mencoba melepas. "I just can't love her. It's complicated." - Axel Maximillian Wijaya "I love him. Give me a thousand reasons to leave, and still, I won't leave." - Tiffany Audrelle Wijaya [18+] Copyright ©2014 by mslostinlove
Freya par winterinnight
winterinnight
  • WpView
    LECTURES 5,317,992
  • WpVote
    Votes 233,395
  • WpPart
    Parties 31
● TELAH DITERBITKAN ● Aku tak pernah menyesal telah memiliki perasaan ini, meski akhirnya aku tersakiti. Tapi apa dia pernah merasakan jatuh cinta sedalam ini? -Freya Anindita *** Dia adalah cewek terbodoh yang pernah gue kenal selama ini. Dia cewek lemah, ceroboh dan terlalu polos. Dan itu sukses bikin gue kayak orang sinting -Kai Lucifier • • • Copyright © 2013 by winterinnight Hak Cipta Terlindungi © 2013 oleh winterinnight ──────────────────────────
FACADE par AyundyaWibowo
AyundyaWibowo
  • WpView
    LECTURES 141,718
  • WpVote
    Votes 6,340
  • WpPart
    Parties 92
Sebuah kisah fiksi dalam genre fantasy-romance, tanpa satupun kalimat sakral klasik 'aku mencintaimu' di dalamnya. Akulah sang kasat mata. Ada, namun seakan tak ada. Sebuah kisah mengenai bagian tergelap dalam diri ciptaan Tuhan, mereka yang menyembunyikan wajahnya di balik lapisan topeng. Freya Knight adalah satu-satunya gadis dalam kelompok pemburu iblis dengan spesialisasi pemburu vampir. Masalah datang mengetuk pintunya saat senjata mematikan yang harus dijaganya dicuri darinya pada suatu malam. Hanya saja tidak berhenti sampai disitu, masalah juga mewujud padanya dalam bentuk sesosok prajurit emas bernama Earl Havens, seorang prajurit malaikat rupawan di bawah kepemimpinan Dewan yang berencana untuk mengaduk-aduk perasaannya dan mempermainkannya seperti boneka. Belum lagi saudara angkatnya sesama pemburu, Ashton Sevine yang selalu berada di sisinya untuk melindungi dan menyayanginya seperti adiknya sendiri, seiring berjalannya waktu memutuskan untuk menganggapnya lebih dari sekedar saudara. Kemelut melingkupi saat waktu berlalu dalam putaran lambat dan intensitas perasaannya yang menanjak, Freya Knight menemukan dirinya sendiri terjebak dalam balutan rahasia-rahasia masa lalu, pengendalian diri yang ekstrem, cinta tanpa kata, hasrat tak terbendung, dan pengkhianatan oleh orang yang disayanginya. Kekuatannya sendiri akan mengejutkannya. Dan ketika loyalitas dipertanyakan, kematian mungkin tak terhindarkan sebagai bagian dari pengungkapan kebenaran. Kematian mungkin pengorbanan dalam diam, tapi kebenaran tidak pernah abu-abu. ---------- Catatan dari Penulis: Mereka yang berpikiran sederhana, tidak disarankan untuk membaca cerita ini. Bukannya sombong, semata karena plot-nya rumit, penulisnya skeptis, dan karakternya hedonis. Singkatnya, saya merusak total kaidah-kaidah dasar penulisan dan moral, menggantinya dengan versi saya sendiri. Jangan sampai terpengaruh dan jangan menghakimi saya hanya karena tulisan saya :)
To Be With Mr. Popular (PUBLISHED) par gemscribble
gemscribble
  • WpView
    LECTURES 2,192,371
  • WpVote
    Votes 61,186
  • WpPart
    Parties 43
Okay, siapa sih yang ga kenal dia? Dari seluruh penjuru kampus, ato mungkin bahkan dari kampus lain pun juga pasti kenal dia. Tapi justru itu masalahnya. Status dia, temen-temen dia, kepopulerannya, kok dia mengabaikan itu semua dan memilih untuk tetap bareng gue? Bukannya gue ga suka, tapi yah, siapa gue? - Tiffany Gue 'ketemu' dia ga sengaja. Tapi dengan segala tak kesengajaannya, gue penasaran. Bagaimana bisa cewek itu, yang kalo diliat sekilas juga tau dia cuman cewek biasa, justru mampu menarik perhatian sekitarnya yang bahkan dia sendiri kayaknya ga nyadar. Dan sampe gue ketemu jawabannya, gue ga bakal berhenti nyari. - Jasper Tiffany ga pernah membayangkan sebelumnya hidupnya yang biasa-biasa aja bakal berubah begitu dia bertemu langsung dengan cowok yang ga sengaja dia temuin di dunia maya, bagaimana dunia nyata begitu sempit untuk mempertemukan dia dengan cowok itu, si cowok paling populer di kampusnya. Keterkejutannya semakin bertambah ketika dia menemukan bahwa cowok itu bukannya menjauh - hal yang dia duga pasti akan dilakuin begitu mereka ketemu - tapi justru mendekat dengan cara paling meluluhlantakkan yang pernah dia alami. Dan kemudian, haruskah dia tetap mengabaikan sebisanya dan tetap pada pikirannya yang beneran yakin kalo ini semua cuman main-main buat cowok itu, atau mulai menyerah dan mengikuti kemanapun hal ini akan menuju? ◎ ◎ ◎ ◎ ◎ ◎ ◎ Prev. title used to be 'The Bad Boy's Girl'. Read, Comment, Vote. Thankyou!
Vanilla [Completed] par srizqya
srizqya
  • WpView
    LECTURES 2,856,886
  • WpVote
    Votes 30,790
  • WpPart
    Parties 5
UPLOAD FULL PINDAH KE MANGATOON -- Kata sebagian orang tidak ada yang namanya dua sahabat antara laki-laki dan perempuan, yang ada hanyalah cinta yang bertepuk sebelah tangan atau perasaan keduanya yang sedang bermetafosis menjadi sesuatu yang berbeda, benarkah?
She (Fianer) Season 2 par alvikaDae
alvikaDae
  • WpView
    LECTURES 1,172,254
  • WpVote
    Votes 42,779
  • WpPart
    Parties 11
Aku berjuang agar aku pantas berada di sisimu ....
CHANGED (sudah DITERBITKAN) par sfdlovato
sfdlovato
  • WpView
    LECTURES 13,409,750
  • WpVote
    Votes 356,894
  • WpPart
    Parties 88
Berawal dari sebuah dompet dan berujung menjadi perjalanan cinta yang rumit. Kenya Sharp adalah seorang mahasiswi tingkat dua jurusan Sastra dan Literatur di New York University. Dari luar ia mungkin nampak seperti gadis lugu pada umumnya. Pribadinya yang penyendiri dan tertutup tidak membuatnya memiliki banyak teman. Namun, itu bukan tanpa alasan. Kenya tidaklah seperti yang terlihat. Mengenal Spencer Hudson menaruhnya dalam dua dunia yang harus dia jalani secara bergantian setiap harinya. Di siang hari dia adalah seorang mahasiswi biasa, dan di malam hari dia menjajakan dirinya di hadapan pria-pria hidung belang demi mencari uang, dan fakta inilah yang harus dia sembunyikan dari semua orang. Terkecuali Harry, pria yang baru dikenalnya karena sebuah dompet yang ia temukan, ternyata mengetahui rahasianya tersebut. Tapi, siapa yang menyangka jika pertemuannya dengan Harry akan melibatkannya dalam banyak peristiwa tak terduga dan saling berkaitan dengan dirinya? Siapa sebenarnya Harry? Dan mengapa ia begitu misterius dan rumit? Apakah itu sebuah kebetulan atau sebuah kesengajaan? Namun, satu hal yang pasti bahwa Kenya menyadari hidupnya telah berubah semenjak ia mengenal dan jatuh cinta pada pria gila kontrol itu. ****************************************************** Disclaimer: This book is already published in the bookstore :) Buku ini telah diterbitkan dan tersedia di toko buku seperti Gramedia, Togamas dan Toko Gunung Agung. Juga tersedia secara online di Shopee & Tokopedia. Buku ini dibagi menjadi dua bagian yaitu CHANGED (chapter 1-40) dan CHANGED Side B (chapter 41-80). Dapatkan buku yang asli hanya di toko buku terpercaya ya! :) The ENGLISH translation is in my reading list. © 2014 by Rashifa Killa
Forbidden Love par emondemon
emondemon
  • WpView
    LECTURES 361,869
  • WpVote
    Votes 12,875
  • WpPart
    Parties 36
Werewolves... Vampires... Demons... Angels... Slayers... and the forbidden love(s) between them..
Caramel [Completed] par srizqya
srizqya
  • WpView
    LECTURES 2,365,477
  • WpVote
    Votes 40,423
  • WpPart
    Parties 7
UPLOAD FULL PINDAH KE MANGATOON -- Aku tidak suka jalan cerita cintaku di samakan oleh fiksi-fiksi romantis atau film-film yang berujung bahagia. Nyatanya dalam kehidupan nyata tidak semua kisah cinta akan berujung bahagia. Kehidupan cintaku tidak seseru yang kalian bayangkan. Benci menjadi Cinta adalah hal lazim yang biasanya mencumbui hati manusia. Tapi bagaimana denganku? Aku juga tidak tahu. Karena aku masih dalam proses menuju ujung dari sebuah cerita. Sedih senangnya akhir dari sebuah cerita adalah hal yang selalu di nantikan, aku pun juga sedang menantikan bagaimana akhir ceritaku.