Fav
15 stories
tomorrow with you [END] by rumaael
rumaael
  • WpView
    Reads 1,410,244
  • WpVote
    Votes 116,152
  • WpPart
    Parts 47
Asha, cewek gila yang mau nikah tiga bulan dari sekarang karena MUA yang ia impi-impikan mengumumkan akan hiatus tiga bulan lagi dan Designer impiannya juga mengumumkan kepensiunannya sepuluh bulan lagi. Persetan dengan siapa mempelai cowoknya, Asha selama ini hidup hanya untuk dua hal itu. Jadi, sebelum MUA kesayangannya hiatus dan Designer impiannya pensiun, Asha harus menikah agar uangnya gak sia-sia! Kepada siapapun yang berkenan menikah tiga bulan lagi (di tanggal yang sudah Asha tentukan bersama MUA kesayangannya) Mari menikah! Malik is the nicest guy in da world! --- ▪︎Reading List: SPOTLIGHT ROMANCE OF OCTOBER 2024 by Romansa Indonesia▪︎ [cr. cover by puuung1 on pinterest] Started on 18 June '24 (unedited) End on 05 February '25 [thank you all] ps. this story made you feel haha hihi di awal but huhuhu di tengah-tengah😟 Dan rating 'dewasa' di sini not about sex explicit ya, sorry if you dissapointed🙇‍♀️
Kacamata Monita by kopa_iota
kopa_iota
  • WpView
    Reads 9,822
  • WpVote
    Votes 1,416
  • WpPart
    Parts 35
Dapat kado dari Dirga bikin Monita besar kepala. Soalnya, Dirga itu cowok paling populer di sekolah, dan rival karibnya terlihat cemburu total! Namun, semua mendadak runyam karena kado itu tiba-tiba menghilang, bahkan Monita belum sempat membukanya. Karena telanjur pamer dan termakan gengsi, Monita berlagak bijaksana di depan teman dan rivalnya. Katanya, pemberian dari Dirga terlalu istimewa untuk jadi bahan obrolan orang-orang. Tanpa disangka, Dirga menyambut riang dan berpesan, "Jangan lupa tanggalnya, ya." Monita lantas berusaha mencari tahu apa isi kado itu dengan meminta bantuan Aceng, teman sekelas yang kabarnya bisa membaca pikiran lewat tatapan mata. Namun, Monita malah mendapati dirinya terjebak dalam berbagai gambaran-gambaran asing, yang memaksanya mempersiapkan diri kalau-kalau hadiahnya tidak seindah yang dia harapkan selama ini. ---------- Fiksi Remaja oleh Kopa Iota ©2019 | Hak cipta dilindungi undang-undang Baca cerita ini secara LEGAL dan GRATIS di Wattpad
DIHAPUS - Di Mimpi Tempat Kita Berjumpa by pramyths
pramyths
  • WpView
    Reads 742,545
  • WpVote
    Votes 177,319
  • WpPart
    Parts 45
CERITA INI SUDAH DIHAPUS SEBAGIAN. Untuk baca lengkap, silakan membaca versi cetak yang bisa didapatkan di olshop kesayangan. Versi digital bisa dibaca di playbooks. Lima tahun yang lalu, Aurora Monika mengalami kecelakaan. Tubuhnya tidak banyak terluka, tetapi ada sesuatu di kepalanya yang membuat Monik mengalami lima hari koma. Kini Monik sudah pulih seratus persen. Tubuhnya sehat walafiat. Kecelakaan itu seperti tak meninggalkan bekas, kecuali bahwa kini Monik mengetahui rahasia dan isi hati orang lain melalui mimpi. Dalam mimpi, Monik melihat ketakutan terbesar setiap orang, dan bagaimana mereka memohon pertolongan dalam diam. Lantas, Monik akan melakukan hal-hal yang ia mampu untuk meringankan beban mereka. Semuanya terasa baik-baik saja, Monik mulai menikmati perannya. Hingga satu mimpi yang sama, tentang orang yang sama, tentang ketakutan yang tak jelas apa, mendatanginya selama berminggu-minggu lamanya. Monik tak mengerti. Dalam mimpinya, orang itu terlihat berada di antara hidup dan mati. Namun, di dunia nyata, orang itu terlihat baik-baik saja, bahagia, sempurna, dan memiliki segalanya. Mengapa pula orang itu butuh bantuannya? Credit picture: Dương Nhân / pexels Start: 18 April 2021 Finish: 14 Des 2021
BIRU SAMUDRA (SELESAI) by cinkiaewys
cinkiaewys
  • WpView
    Reads 491,604
  • WpVote
    Votes 80,455
  • WpPart
    Parts 35
Teenfiction/Mistery Jonathan, kakak kembar Joshua itu cukup aneh. Gelagatnya seperti ada maksud lain. Sungguh tidak biasa melihat laki-laki yang kakinya cacat itu berdiri di depan pintu, menyambut Joshua pulang dengan wajah semringah. Beruntung, keanehan tersebut segera Joshua sadari. Ketika ia melihat Jonathan, kakak kembarnya yang terlahir cacat itu, hari ini berjalan normal. Tunggu sebentar .... Bukankah itu lebih aneh lagi?
A+ by chocotwister
chocotwister
  • WpView
    Reads 13,223,097
  • WpVote
    Votes 1,861,262
  • WpPart
    Parts 68
[TERSEDIA DI GRAMEDIA; PART LENGKAP] Ada 4 orang gila di SMA Bina Indonesia: 1. Re Dirgantara, peringkat paralel pertama. Bukan kutu buku seperti bayangan lo, karena dia lebih sering ikut tawuran daripada masuk sekolah. 2. Kenan Aditya, peringkat paralel kedua. Juara olimpiade, atlet basket, mantan Ketua OSIS. Tapi lebih baik jangan berharap sama dia, karena lo bisa dihajar klub penggemarnya. 3. Adinda Aletheia, peringkat paralel ketiga. Sama sekali nggak sesuai namanya, karena dia garang, barbar, dan seram. Pernah nyaris dikeluarkan dari sekolah karena tersangkut kasus kekerasan. Intinya, dia definisi preman masa kini, jadi jauh-jauh, oke? 4. Aurora Calista, peringkat paralel keempat. Pemenang kompetisi balet Asian Grandprix, putri tunggal donatur sekolah, dan segala macam gelar lainnya. Kalau di sekolah lo ada yang model-model sok cantik, sok kaya, dan sok populer, berarti dia mirip Aurora. Masalahnya, Kalypso Dirgantari alias Kai harus berhadapan dengan 4 orang gila ini gara-gara peringkat try out-nya tiba-tiba tembus ke nomor 1. . start: 28/03/20 finish: 21/11/21 . warning: mentioned self-harm and suicide. . cover by @khia_fa [ig] all pictures inside © pinterest .
Alamanda (dan Sihir yang Berujung Salah) (Novel - Tamat) by Nellaneva
Nellaneva
  • WpView
    Reads 214,794
  • WpVote
    Votes 33,022
  • WpPart
    Parts 35
[SUDAH TERBIT DAN TERSEDIA DI TOKO BUKU] Enchanting cover by @fairygraphic [15+] Alamanda Garthran, sang penyihir abadi, terbangun dari tidur panjangnya selama dua ratus tiga puluh lima tahun. Reputasinya tidak begitu baik di kalangan komunitas sihir, tetapi kebangkitannya cukup menimbulkan hiruk pikuk. Bersama Mogwa si kucing hitam yang bisa bicara, Rasmus si penyihir generasi Z, dan--mungkin saja--Fabian, pemuda yang traumatis dengan sihir, Alamanda berusaha menuntaskan apa yang dimulainya dua abad silam: ketika sihir terbesarnya berujung salah. Highest Rank: #8 in Magic
Garis Singgung by niallgina
niallgina
  • WpView
    Reads 5,629,480
  • WpVote
    Votes 396,627
  • WpPart
    Parts 27
Orang-orang mengatakan, jika kamu menyukai seseorang, maka perasaan itu hanya bertahan selama 4 bulan. Lebih dari itu, artinya kamu mencintainya. Awalnya Andina hanya menjadikan anak lelaki itu sebagai pelampiasan move on saat SMP, tetapi ia tak tahu bahwa perasaan cinta monyet masa pubertas itu nyatanya dapat berubah semakin dalam dan bertahan lebih lama dari yang ia kira. 3 tahun? 6 tahun? 9 tahun Andina mengagumi dalam diam! Dan seperti garis yang bersinggungan, takdir seolah selalu membawa Andina kembali padanya. [Revised and abridged version is available on Gwp.id (username: niallgina)] Story by: Niallgina Cover illustration belongs to AlinaShapran on Dribbble (not mine). Yang plagiat akan ketahuan, siapapun kamu.
After I Die by darevestevn
darevestevn
  • WpView
    Reads 111,718
  • WpVote
    Votes 17,296
  • WpPart
    Parts 32
[MYSTERY; THRILLER • END] Suatu pagi di akhir musim dingin, Avaline Ives tewas dalam sebuah kecelakaan. Itu terjadi tepat setelah dirinya mengundurkan diri dari komunitas liar para detektif. Para penyidik menduga kecelakaannya disengaja, akan tetapi petunjuk yang ada sangatlah sedikit. Laskar Detektif menjadi satu-satunya tersangka, dan para anggota mulai memperlihatkan sikap asli mereka. Di sisi lain, Avery Sellden, teman dekat Avaline, dikabarkan menghilang pada waktu yang sama. Teori mengatakan hal ini ada kaitannya dengan kematian Avaline Ives. Beruntungnya, Avaline diberi kesempatan untuk hidup sekali lagi sebagai ruh tak kasat mata. Dia harus mencari tahu kedok di balik semua kejadian aneh ini dalam waktu 40 hari. Kemudian Serro muncul, cowok yang ditaksirnya diam-diam, mengaku bisa melihat ruh dan bersedia membantu. Namun, dia juga termasuk anggota Laskar Detektif yang dicurigai.
Gladiol Liar by kopa_iota
kopa_iota
  • WpView
    Reads 70,941
  • WpVote
    Votes 8,635
  • WpPart
    Parts 34
Satu-satunya yang Adina syukuri adalah dia kembali satu sekolah dengan Shad. Namun ada yang tidak beres. Teman kecilnya itu sekarang berteman akrab dengan Ed, si perusuh yang belum juga tobat. ⚠️ UNEDITED EDITION ⚠️ --- Genre: Fiksi Remaja ©Kopa Iota 2018 All rights reserved
Iris [SUDAH TERSEDIA DI TOKO BUKU] by beliawritingmarathon
beliawritingmarathon
  • WpView
    Reads 8,535,784
  • WpVote
    Votes 772,396
  • WpPart
    Parts 45
Bagi Iris, Rangga adalah dunianya. Sementara bagi Rangga, Iris adalah semestanya. Keduanya jatuh cinta dengan cara paling sederhana. Lewat tatapan mata yang kemudian diwujudkan dalam hangatnya genggaman tangan. Namun ketika waktu bergerak lambat, mereka tersadar, bahwa mereka memang tak bisa mencintai dengan cara yang paling sederhana, karena ternyata terlalu banyak syarat untuk jatuh cinta.