Select All
  • Love Sick
    356K 40.1K 36

    Nina tahu betapa keras kakeknya, H. Rahmat Rasyidin. Pria tua itu hampir bisa menoleransi semua kebrengsekan anak dan cucunya, tapi ada satu pantangan yang tidak bisa ditawar; pasangan mereka--sekadar pacar apalagi calon suami dan istri--harus melewati persetujuan H. Rahmat. Nina pernah melanggarnya sekali dan kena b...

    Completed  
  • Marvelous Hubby
    1.5M 238K 33

    Sebuah cerita yang akan membuatmu tertawa di awal, namun seiring berjalannya cerita kalian akan dibawa menaiki rollercoaster, membersamai Sean dan Lanika untuk menghadapi dunianya, yang awalnya terasa tidak seharusnya mereka disatukan. Ini bukan hanya tenyang Sean si pelit yang punya peternakan buaya. Bukan juga soal...

    Completed   Mature
  • La Bella e Bestia - De Luca Series 4
    2.5M 339K 80

    [Warning] +21 tahun ke atas 🔞 All about Oscar Vazcez : - Umur : 27 tahun - Hobby : Kolektor mobil klasik - Pekerjaan : serabutan - Sifat : pendiam + pekerja keras (nilai plus super ganteng) - Type wanita : Anti rambut pirang All about Poppy Eddelyn Muller 1. Pengangguran sejati 2. Anti mikir cz takut wajah keri...

  • The Wedding Games
    642K 51.1K 47

    [COMPLETED] Claire Davina Salim definisi dari keegoisan itu sendiri. Ia tidak ingin dimiliki oleh siapapun. Menikah tidak pernah menjadi tujuah hidupnya, Sampai pria bernama Arsaka Alexander Winata melamarnya.

    Completed   Mature
  • Bratty Wife
    998K 65.7K 35

    Warn! Mature Content 21+ Kepalang geram dengan tingkah Miu Adistya yang manja, kedua orang tua Miu memutuskan menjodohkan sang anak bungsu dengan lelaki dari keluarga Kanagara. Tentu saja, hal itu membuat Miu memberontak. Pasalnya, Rasendriya Kanagara, lelaki yang akan dijodohkan dengan Miu adalah putra sulung keluarg...

    Completed   Mature
  • KATARINA
    173K 21.5K 33

    Jika dibandingkan dengan adiknya yang cantik, Katarina de Clare bukan apa-apa. Pemalu dan tidak menarik, ia bahkan tidak percaya dipilih menjadi dayang sang ratu Kerajaan Reibeart. Namun, melayani sang ratu di istananya ternyata bukan perkara mudah. Dinding-dinding istana menyimpan rahasia masa lalu tentang siapa diri...

    Completed   Mature
  • Sebelum Berpisah
    10.1M 639K 55

    Pisah ranjang, tidak mencampuri urusan satu sama lain dan bercerai saat menemukan waktu yang tepat. Itu adalah syarat yang diajukan oleh Agnita kepada Sankara sebelum pernikahan mereka berlangsung. Bertingkah selayaknya pasangan suami istri selama tiga bulan kedepan. Dan itu adalah syarat yang diajukan oleh Sankara ke...

    Completed   Mature
  • TRS [3] : Jungkir Balik Dunia Deana ✅
    3.5M 316K 53

    Ini tentang Deana Nismara Kencana dan dunianya yang berubah 180° semenjak ia bertemu dengan laki-laki yang bernama Caesar Iseabail Silaen. Saya bingung kenapa kamu ngga memasukan klausa 'dilarang melakukan hubungan suami-istri' di perjanjian yang kamu ajukan. -Caesar- SIALAN! Kenapa dia ngga ngomong dari awal tentang...

    Completed  
  • Teknik ✅
    3.6M 457K 45

    (Completed) what's the difference between "ooh!" and "aah!"? about three inches.

    Completed   Mature
  • Seatap (tak) Sehati ✔️
    507K 48.8K 88

    •TAMAT• •COMPLETED• ⚠️bijaklah dalam memilih bacaan⚠️ Pasangan aneh, yang satu menikah karena warisan dan satunya lagi menjadikan itu alasan untuk mengalihkan perasaan. Lantas, bagaimana narasi panjang yang penuh tawa dan kecewa dalam keluarga Chivar dan Webhi? Saat sebuah pernikahan mereka awali di atas ker...

    Completed   Mature
  • [#2] GUNTUR ASKA BUMI
    3.3M 174K 60

    Tiada yang rela mengurus Pasha setelah bapak meninggal. Gadis itu terpaksa ikut dengan Winda ke ibu kota. Putus sekolah, mencari pekerjaan dan harus membawa uang ke rumah adalah titah mutlak yang ibu tirinya berikan. Jika tidak, Pasha harus dengan pasrah seluruh tubuhnya di siksa tanpa belas kasihan. Ya, selalu sepert...

    Completed  
  • Lead Magnet
    2.6M 208K 64

    ADHYAKSA SERIES no. 5 🌼 *** Lead Magnet (n.) An incentive to attract and capture potential customer. Lia--Hazelia Salim--nyaris jantungan ketika ia tahu, kekasihnya, Bryan ternyata sudah berpacaran dengan Lidya Kani Melatika, putri pemilik perusahaan tempat kekasihnya itu bekerja. Lebih gilanya, walaupun sama-sama j...

    Completed   Mature
  • LET THE CAT OUT OF THE BAG (COMPLETED)
    497K 61.9K 41

    Oh, hi! Were you here because you were curious, or were you just passing through and taking a look? How about starting with the first chapter, where this entire story begins? Everyone will understand how difficult it is to fully grasp the concept of love. At the beginning of the story, you will realize how perplexing...

    Completed   Mature
  • 14
    564K 76K 31

    Semoga romcom...

    Completed   Mature
  • Senji ✔️ | DAINTY vol. 1
    134K 15K 56

    Kalau masa muda adalah masa terbaik untuk menghabiskan jatah gagal, mengapa hingga menginjak usia dewasa hidupku masih saja selalu sial? Fuck jatah gagal. Hidupku selalu sial. --- --- Dhanti "Selalu Sial" Agustina. Lahir dari hubungan terlarang membuat Dhanti merasa dikutuk seumur hidupnya. Tinggal bersama keluarga ti...

    Completed   Mature
  • LOVER
    167K 17.3K 52

    DIANA ARDI GUNAWAN tahu dirinya bisa dengan mudah menunjuk laki-laki yang ingin dinikahinya. Semua laki-laki itu tentu akan tertarik dengannya yang cantik dan berasal dari keluarga berada, dia tahu itu dan tidak menginginkannya. Diana selalu percaya kelak dia akan menikahi laki-laki berdasarkan cinta dan hati, tapi ap...

    Completed   Mature
  • Call It Fate, Call It Karma (Complete)
    2.7M 257K 48

    Pemenang Wattys 2021 kategori New Adult [Cerita ini akan tersedia gratis pada 17 April 2023] Di hari bahagia sang kakak, Aria yang masih berstatus mahasiswa semester akhir justru harus menggantikan posisi Annalise sebagai pengantin saat kakaknya kabur tanpa memberikan penjelasan apa pun. Lalu, bagaimana Aria harus ber...

    Completed  
  • Ruang ; Kursi dan jendela
    1.7M 224K 53

    Tolong! Rubiana Mentari tertimbun tanah galiannya sendiri setelah membuat ulah dengan Tuan muda Arkaish Dewanggala, the one and only, bujang idaman kaum sosialita yang berdarah ningrat dan hobi gonta-ganti perempuan! Awalnya, Bia cuma ingin mengacaukan rencana perjodohan kakak tirinya, Jistara, dengan cara mencium Ark...

    Completed   Mature
  • 2nd Bite of The Cherry
    510K 78.7K 48

    Tekanan dari keluarga untuk mendapatkan pasangan karena menjadi adik kembarnya akan menikah membuat Mutia kelimpungan. Sialnya, hal itu justru membuat Mutia terjebak drama keluarga bos yang merupakan duda keren dan sahabatnya yang gagal move on sejak SMA. *** Mutia Morel sudah lelah mencari pasangan. Kencan yang selal...

    Completed  
  • Witty Ex-Wife
    5.9M 629K 48

    Ketika mantan suami dan mantan istri memutuskan untuk tinggal serumah. It's not about the second chance. It's about unfinished love story. *** Sewaktu Gemma memutuskan untuk kembali ke rumah lamanya sebelum bercerai dikarenakan paksaan sang mantan kakak ipar, dia meyakini kalau dirinya sudah move on dan tidak terpikir...

    Completed  
  • The Second You Sleep
    1.2M 198K 45

    Karina and Yoga are strangers until their path crossed each other.

    Completed   Mature
  • I Wanna Get Lost With You [COMPLETED]
    1.1M 130K 44

    Dua minggu sebelum kepulangannya ke Indonesia, Lily tiba-tiba diputuskan pacarnya secara sepihak. Saking galau dan frustasinya, alih-alih pulang, tanpa pikir panjang dia malah memutuskan untuk menghabiskan liburan musim panasnya dengan jalan-jalan keliling Eropa. Sialnya lagi, nggak ada satupun teman yang bisa meneman...

    Completed  
  • AGRHANA [tamat || terbit]
    1.8M 231K 52

    "Jadilah istri kecil yang berguna atau kau akan mati layaknya hama di istanaku." Ini gila! Aku Re, gadis dengan kemampuan otak di atas rata rata. Di umurku yang muda, aku berhasil menciptakan mesin teleportasi ke dunia lain. Aku kira penemuan ini akan menjadi awal dari kehidupanku yang gemilang. Namun ternyata, aku ju...

    Completed  
  • Cold - The Full Story [END]
    54.6K 3.9K 29

    |🔞Konten Dewasa, Grafis, Tamat | Alih-alih keluar dari area terkumuh di Greater Manchester seperti impiannya, Kiara Snow justru terjebak di pedalaman Skotlandia bermil-mil jauhnya. Sebab, ketika belas kasih ayahnya telah tiada, dia malah tergadai; berakhir terikat pada seorang pria berhati mati yang memperlakukann...

    Completed   Mature
  • CONNECTED (COMPLETED)
    2M 202K 39

    connected [ kuh-nek-tid ]: having a connection Alfian Djanuar Nandiardji is my first love. He is the only person I wish I could pass the future with. It used to be like that. Without knowing anything, I thought everything is fine. I will have my own perfect life soon... Until that night changed everything. "Maaf, se...

    Completed  
  • The Antagonist's Secret [Terbit]
    5.4M 132K 15

    Hamil dari pria yang akan menjadi calon suami adik kandungnya sendiri. Bertingkah sesuka hati dan membuat keluarganya marah sekaligus malu. Wanita yang tidak mempedulikan perasaan orang lain. Wanita yang menghancurkan mimpi sang adik. Wanita yang mencoreng nama baik keluarga. Wanita yang hanya peduli dengan mimpinya...

    Mature
  • Meneroka Jiwa
    616K 116K 52

    [The Wattys 2022 Winner kategori romansa dan penghargaan "Awalan Paling Menarik"] Ketika hidup seolah tak pernah alpa menyajikan lara. Kala akhirnya ada setitik cerah cinta. Apakah harus berjuang demi cinta atau terus berkubang derita? Wangi tidak pernah meminta lahir dari rahim seorang penderita skizofrenia, pun tak...

    Completed  
  • Malfeliĉa
    6M 476K 85

    (COMPLETED) . . Lucu. Takdir seakan sengaja menaruhku -yang tidak ada apa-apanya sama sekali, di tengah-tengah orang-orang super sempurna, seperti keluargaku yang lainnya. Dan membuat serangkaian kejadian yang membuatku semakin merasa tidak di butuhkan. Selesai di tulis tanggal 30 Desember, 2020.

    Completed   Mature
  • At Least Once (UNPUBLISHED TANGGAL 18-11-2023)
    5.1M 278K 24

    Tentang Nada, yang coba kembali percaya cinta. Tentang Okan, yang coba menemukan pendamping hidup. Tentang takdir mereka yang bersinggungan. Tentang masa lalu yang seolah tidak mau melepaskan. *** Do not allowed to copy paste my story for any reason!

    Completed   Mature
  • Minimalisa
    952K 3.3K 4

    𝕸𝖎𝖓𝖎𝖒𝖆𝖑𝖎𝖘𝖆 ʰⁱˢ ᶠᵃᵛᵒʳⁱᵗᵉ ᵇᵃʳᵇⁱᵉ ᵍⁱʳˡ [[ PG-13 ]] • romance + comedy + sci-fi = Minimalisa • *** Alisa: "Tuhan, tolong kecilkan aku. Sedikiiit aja. Seratus tujuh puluh senti itu terlalu tinggi. Aku susah cari pacar!" Tuhan: "As you wish!" Keesokan harinya, aku terbangun tanpa busana bersama seorang pria yang m...