•2•
70 stories
[TAMAT] Violathan: The Male Lead Doesn't Know I'm Pregnant with His Baby by AstrieAnggita
AstrieAnggita
  • WpView
    Reads 3,481,896
  • WpVote
    Votes 248,465
  • WpPart
    Parts 56
Gimana rasanya hamil anak tokoh utama pria di buku novel, padahal kamu sendiri bukan tokoh utama wanitanya? Viola tentu tidak pernah menduga dirinya akan terjebak dalam skenario konyol itu. Malam yang seharusnya membuat hidupnya hancur ia rapikan dengan teliti. Tidak ada jejak, tidak ada bukti. Sang tokoh utama pria, Ethan, bahkan mengira semua itu hanyalah mimpi. Namun ada satu hal yang tak bisa ia hapus: bayi yang kini tumbuh dalam perutnya. Viola bertekad menjadi single mother. Jauh dari skenario yang memaksanya menjadi tokoh wanita kedua bernasib tragis. Tapi ketika takdir menyeretnya kembali ke sisi Ethan, semuanya berubah. Ethan melihat Viola bukan sebagai beban, melainkan asisten paling profesional yang pernah dimilikinya. Dan ketika ia tahu Viola hamil, keputusannya bulat. "Kalau begitu, kita menikah. Anak itu... akan kuanggap anakku." Masalahnya, Ethan sama sekali tidak tahu. Anak itu memang benar-benar darah dagingnya.
Tyllie {END}  by mimoonline
mimoonline
  • WpView
    Reads 1,671,673
  • WpVote
    Votes 95,262
  • WpPart
    Parts 42
Tyla, gadis cantik yang hidup sebatang kara setelah memilih keluar dari panti sejak usianya 19 tahun dan memilih hidup mandiri. Tujuh tahun belakangan ini dirinya bekerja sebagai pelayan di berbagai restoran untuk memenuhi kebutuhan hidupnya. Namun, siapa sangka selepas pulang kerja hari itu dirinya dibuat tak sadar kan diri akibat kelalaiannya menahan lapar. Di usianya yang ke 26 tahun dirinya dinyatakan meninggal dunia akibat maag. Tapi bukannya ke akhirat jiwanya malah terdampar di tubuh seorang wanita yang sudah menikah. Lantas apa yang harus dirinya lakukan? Mampukah dirinya bertahan hidup di dunia yang sama sekali tak ia ketahui itu? PART MASIH LENGKAP! --- 🔹Gimana? Penasaran? Yuk mampir kek lapak Mimo. 🔹 Cerita dengan konflik yang ringan 🔹 PLAGIARISME, DILARANG MENDEKAT! •Februari 2025 - November 2025 •Desember (repost)
Lala With Prince School ✔ by CitraPratiwi8
CitraPratiwi8
  • WpView
    Reads 5,882,660
  • WpVote
    Votes 642,672
  • WpPart
    Parts 53
[FOLLOW SEBELUM MEMBACA. JANGAN LUPA TINGGALKAN JEJAK] MURNI KARANGAN SENDIRI! DILARANG WAR!!! BEBAS IMAJINASIKAN DENGAN VISUAL KALIAN SENDIRI!! Lisa Alisa. Gadis mungil yang baru menduduki usia remaja. Orang-orang memanggilnya Lala. Gadis hyperaktif yang baru merasakan yang namanya kebebasan. Untuk pertama kalinya Lala merasakan yang namanya Sekolah. Karena sebelumnya, gadis itu memilih Homeschooling. Terlebih lagi, kehidupan sebelumnya hanya ia rasakan kurungan di dalam Rumah yang megah. Tak disangka kehidupannya yang sekarang membuat ia merasakan apa yang namanya kebahagiaan. Ia tak kesepian lagi. Ia tak merasakan yang namanya kesendirian lagi. Gadis dengan tatapan polos itu mampu memikat siapapun yang melihatnya. Terutama para Pangeran Sekolah. Lantas bagaimana kisah Lala dengan orang-orang tersayangnya itu? Dan bagaimana cara mereka melindungi gadis ceria itu dari pahitnya kehidupan? Started: 060521 Finish: 250921
THE HEARTLESS ANTAGONIST by LintangKurnia0
LintangKurnia0
  • WpView
    Reads 7,166,423
  • WpVote
    Votes 847,526
  • WpPart
    Parts 56
"Lagipula, gadis sepertimu...." "Benar-benar membuatku muak," seraya mengucapkan kata terakhir tersebut ia langung mengayunkan pedangnya kearah si gadis yang sudah terlihat tidak memiliki hasrat untuk hidup. Slashhh... Dengan sekali tebasan, kepala gadis malang itu sudah terpisah dari tubuhnya. Dengan hilangnya nyawa sang gadis, maka berakhir pula lah kisah hidup Natasha Luvius si gadis antagonis yang dibenci semua orang bahkan keluarganya sendiri, dan ceritapun dimulai. Natasha Luvius adalah tokoh salah satu tokoh novel best seller yang berjudul "Queen of Levant". Ia hanyalah tokoh antagonis minor yang tidak pernah dianggap bahkan oleh ayah dan kakaknya sendiri dan akan mati bahkan sebelum cerita benar-benar dimulai, tepatnya saat cerita masih dalam bagian prolog. Bagaimana jika Jessica Arthea, seorang Aktris papan atas dan pebisnis handal yang mati karena kecelakaan pesawaat saat akan menghadiri Paris Fashion Week harus menggantikan tokoh antagonis malang itu? Apakah ia yang dijuluki rubah licik yang cantik akan pasrah dengan keadannya atau malah ia akan melakukan segala cara untuk bertahan hidup di dunia fantasi bertemakan sihir itu? Jangan mengharapkan tokoh utama kita akan bersifat melankolis dan merengek untuk pulang, dan jangan harapkan tokoh utama kita ini memiliki sifat bobrok kekanak-kanakan yang malah bisa menarik perhatian para pria. Dia adalah seorang wanita anggun dan berkelas dengan ambisi tinggi untuk mendapatkan apapun dengan resiko apapun. Dia adalah seorang wanita yang bahkan dengan idenya bisa dengan mudah menggemparkan dunia. Dan dia adalah seorang wanita yang bertekad untuk menaklukan novel bodoh itu menggantikan sang antagonis malang, Natasha Luvius. #5 Romance #1 Duke #1 rebirth #1 kerajaan #1 Fiksiilmiah #2 Kaisar #3 Fiksi sejarah #3 Villain
THRONE - The Real Of The King by Sae-ssi
Sae-ssi
  • WpView
    Reads 1,187,595
  • WpVote
    Votes 106,743
  • WpPart
    Parts 55
Ia adalah pemilik takhta yang sesungguhnya. Ia pemuda terhebat satu dalam seratus tahun yang diimpikan setiap wanita. Ia mampu mengendalikan dunia seakan membalik telapak tangannya. Ia lah penguasa sebenarnya yang mengendalikan pertarungan dan kejatuhan. Ia adalah pengganti pemilik takhta yang sesungguhnya. Ia gadis tercantik satu berbanding seribu lainnya yang diimpikan setiap pemuda. Ia lah penanggung semua kesalahan dan ketidaksukaan. Di tengah berbagai intrik, pertarungan, perselisihan, dan pembalasan dendam, dua takdir hidup berbeda justru ditarik dalam satu benang yang sama. Mereka adalah Shuan Greer & Irish Liht Fantasy - Romance by Sae Cr . 2018
MEASURE LOVE by aisynafi
aisynafi
  • WpView
    Reads 492,044
  • WpVote
    Votes 21,418
  • WpPart
    Parts 71
Jacinda ingat hari itu, sepulang sekolah dia langsung tertidur. Namun saat terbangun, dia sedang berada di ruang kesehatan sekolahnya. Aneh, dia seperti berada di tempat yang sama namun di dunia yang berbeda? Apa ia sedang bermimpi? tapi terlalu nyata untuk dikatakan sebuah mimpi. Setelah mencari tau apa yang terjadi padanya, Jacinda baru tersadar, masuk ke dalam sebuah novel? Padahal kehidupannya di dunia nyata sudah cukup ajaib, di tambah dengan dia yang masuk ke dalam novel milik temannya. Apakah dia masih bisa berpikir normal?
Just A Name by veliceonnie_
veliceonnie_
  • WpView
    Reads 1,194,775
  • WpVote
    Votes 61,218
  • WpPart
    Parts 64
Just a name - Hanya sebuah nama, tokoh yang hanya disebut tapi tidak memiliki peran besar. Hal itulah yang dirasakan oleh Julia setelah memasuki sang tokoh figuran-Peran paling kecil dalam sebuah plot novel. Anjani Linggaswara - Salah satu figuran yang keberadaan nya tak terlalu penting bahkan tak memiliki dialog sedikitpun dalam novel bergenre Romance Thriller yang berjudul Kiss and Kill Bergenre Romance Thriller di karenakan dua pemeran utama Pria, Si protagonist dan Antagonist yang berusaha memperebutkan satu gadis yang sama dengan sadis di balik layar Julia yang terlanjur pasrah dengan takdir dihadapi nya memutuskan untuk menikmati hidupnya sebagai Anjani sembari menonton dan menilai adegan adegan utama pada Novel
TRANSMIGRASI MIA [END] by frozenbiru
frozenbiru
  • WpView
    Reads 7,979,318
  • WpVote
    Votes 854,272
  • WpPart
    Parts 50
[HARAP FOLLOW AKUN AUTHOR DULU SEBELUM MEMBACA!!] Kisah dari Safira Miane Andira, yang tiba-tiba memasuki tubuh Mia Widora Firmansyah. ⚠️ WARNING⚠️ 1. Cerita ini hanya ada di wattpad. 2. Yang mau plagiat cerita saya, mending pergi jauh-jauh!! Gak punya otak kah buat bikin karya sendiri sampai jiplak karya saya? Kalo punya otak di pakai ya sayang, jangan di angurin. 3. Membaca tanpa vote? Gue rasa lo udh gila. star : 25-10-21 finish : 29-12-21 Cover by : Pinterest
ALASKA by nisaafatm
nisaafatm
  • WpView
    Reads 34,784,981
  • WpVote
    Votes 2,085,690
  • WpPart
    Parts 75
[SUDAH TERBIT DI COCONUTBOOKS (Bintang Media)] Alaska Tahta Wardana, cowok jangkung berwajah tampan, pandai dalam hal adu fisik maupun otak, Bad boy namun menjadi kesayangan para guru, pelit ekspresi tetapi menjabat sebagai ketua geng besar di sekolahnya, dan mencueki Alana sudah menjadi daftar hidupnya. Alana Juwanda, cukup terkenal akan sederet mantannya yang banyak, dianugrahkan wajah cantik juga body yang mendukung, sedikit trouble hingga beberapa guru membencinya, mayoret sekolah yang insaf menjadi playgirl karena termakan pesona seorang Alaska, serta si ambisius yang ingin memiliki Alaska seutuhnya. - - - - - - - - - - - - - - - - - - - Kamu boleh menjauh dan lari ke mana pun yang kamu mau tapi, kalau tulang rusuk kamu ada di sini yah, mau bagaimana pun kamu bakal balik ke aku lagi - Alana Gue hanya mau bilang, ditampar kenyataan itu menyakitkan - Alaska copyright© 2017 salam, nisaafatm. #1 on fiction (17.5.2018) #9 on fiction (21.5.2018) #27 on teenfiction (22.5.2018) #26 on teenfiction (22.5.2018)
[TAMAT] KaLyra: Petarung Bintang by AstrieAnggita
AstrieAnggita
  • WpView
    Reads 1,112,958
  • WpVote
    Votes 102,864
  • WpPart
    Parts 52
Meli, juara dunia UFC, dikenal karena tubuh kekarnya dan kemenangannya yang tak terhitung. Namun di balik itu, ia hanya gadis biasa yang menginginkan cinta dan perlindungan. Ketika kemenangannya justru membuatnya lelah, Meli terbangun di masa depan, sebagai Lyra, seorang gadis yatim piatu yang lemah dan sakit-sakitan. Di dunia interstellar ini, kekuatan fisik hanya milik pria, sementara perempuan memiliki kekuatan mental. Namun, kekuatan perkasa Meli, yang kini menjadi Lyra, masih ada. Berusaha menyembunyikan kekuatannya, Lyra harus beradaptasi dengan dunia baru, perlindungan dari kakak dan... seorang pangeran usil yang sering mengejeknya. **** Menjadi pangeran kedua di Empire, tekanan di pundak Kaleon si Serigala terasa kian berat. Dengan ambisi sang ibu yang bersikeras ingin melihatnya naik takhta, lengkap dengan rencana perjodohan bersama putri bangsawan, Kaleon merasa muak. Sebagai bentuk perlawanan, ia memilih mendaftar GenMatch, sistem perjodohan tertua di Kekaisaran. Siapa sangka? Pasangan yang ditetapkan untuknya justru seorang gadis kelinci yang bertubuh kecil, pendek, tapi selalu siap menghajar siapa pun yang mengganggunya. Interstellar Empire setting SentinelxGuide 1v1 BxG