islami?
83 stories
CINTA SEJATI SANG GUS? by sweetcherries
sweetcherries
  • WpView
    Reads 3,132,671
  • WpVote
    Votes 61,178
  • WpPart
    Parts 71
‼️⚠️ DILARANG PLAGIAT ⚠️‼️ INGAT ALLAH MAHA MELIHAT ‼️ seorang Gus yang menikahi santrinya sendiri, Sudah banyak cerita seperti itu dan konfliknya sama saja? Eitss jangan salah cerita ini berbeda ya. Mungkin iya ini pernikahan seorang Gus dengan santrinya secara rahasia dan perjodohan tetapi ini berbeda dari yang lain, kalaupun ada bisa jadi mereka plagiat. ~~~ Mengisahkan tentang seorang Gus yang menikahi santrinya secara rahasia tanpa di ketahui sang perempuan itu sampai tiga tahun lamanya. Pernikahan mereka terjadi atas dasar perjodohan yang di lakukan oleh orang tua mereka. Awalnya sang Gus tidak mencintai perempuan itu namun semakin berjalannya waktu mereka saling mencintai dan hidup bahagia. Dan ternyata ada rahasia di balik perjodohan itu. Tidak sampai di situ ada orang yang mengganggu rumah tangga mereka sehingga rumah tangga mereka di ambang kehancuran. Namun, sang Gus tetap memperjuangkan cintanya itu dan berusaha membuat istrinya kembali dengannya.. Mau tau kelanjutannya? Ayo segera tambahkan ke perpustakaan, follow akunnya dan vote ceritanya:) ‼️⚠️ DILARANG PLAGIAT ⚠️‼️ Burung hantu burung cenderawasih Sekian dulu dan terimakasih 🙏🏻🙂 Jangan membaca cerita ini di waktu sholat,mengaji dan menjalankan kewajiban lainnya ‼️ Info‼️ Sebagian part di hapus dan akan kembali di publish Insyaallah tahun depan.
MUARA KIBLAT by awaliarrahman
awaliarrahman
  • WpView
    Reads 4,881,459
  • WpVote
    Votes 344,757
  • WpPart
    Parts 63
📌Spin off "Kiblat Cinta". Disarankan untuk membaca Kiblat Cinta lebih dulu untuk mengenal masing-masing karakter tokoh di dalam cerita Muara Kiblat. *** Ditunjuk sebagai penerus untuk mengabdikan dirinya pada pesantren merupakan sebuah tanggung jawab besar bagi seorang Kafka Rafan El-Fatih. Di tengah menjalani amanah yang diberikan oleh sang ayah, Kafka juga harus melatih kesabaran ketika menghadapi salah seorang santriwati yang mengejarnya secara ugal-ugalan. Adel Dwi Arfani, seorang santriwati yang dulu menjadi partner perdebatannya, kini berpindah kiblat menyukainya. Menurut Adel, mengejar cinta sama saja dengan mengejar rezeki, harus diperjuangkan dengan usaha dan berdoa, tentu dengan cara yang halal pula. Maqom manusia adalah berusaha, itulah prinsip yang ia lakukan sekarang. Lantas, bagaimana ketika ia telah mendapat balasan cinta yang setara, fakta masa lalu justru menghancurkannya? Akankah takdir cinta mereka bermuara di tempat yang sama? Atau justru ombak membawa keduanya ke tepi yang berbeda?
Sajadah Putih by story_kikiiw
story_kikiiw
  • WpView
    Reads 246,319
  • WpVote
    Votes 13,525
  • WpPart
    Parts 40
"DEVAN ARRGHHH HIKSS...HIKSS... KENAPA LO TEGA NGELAKUIN INI SEMUA??? K-KENAPA DEV?" Teriak gadis itu di atas jembatan. "Hey kamu ngapain berdiri disitu hah?" Ucap pemuda berpeci putih itu. "Lo jangan ngelarang gue buat bunuh diri!" "Mohon maaf yah! malahan saya mau lihat kamu bunuh diri," Ucap lelaki itu dengan tangan berlipat di dada. . . . Sebelum baca jangan lupa follow akun wattpad story_kikiiw HAPPY READING!!! 🤗
Lentera Hati (TAMAT) by Alfia_ramadhan11
Alfia_ramadhan11
  • WpView
    Reads 3,968,656
  • WpVote
    Votes 282,072
  • WpPart
    Parts 46
Lentera Hati - Series keempat Lentera Universe Romansa - Spiritual - Militer "Dejavu paling berat adalah bertemu seseorang yang mirip dengan dia tapi bukan dia." Bagaimana rasanya jika kamu yang baru saja gagal menikah karena calon suamimu meninggal sebelum hari pernikahan, tiba-tiba dipertemukan dengan seseorang yang sangat mirip dengan calon suamimu yang sudah tiada itu? Itulah yang dirasakan oleh Arsyila Farzana. Gadis berusia 25 tahun itu sengaja mengikuti kegiatan volunteer di pelosok desa untuk menyembuhkan diri setelah gagal menikah. Namun tak disangka di sana ia bertemu dengan seorang perwira tentara angkatan udara bernama Lettu Ghazi yang sangat mirip dengan Letda Ghafi, calon suaminya yang sudah tiada. "Saya calon suaminya!" "Kenapa Anda mengaku-ngaku sebagai calon suami saya?" "Jika Anda keberatan, saya akan mewujudkan perkataan saya." "Maksud Anda?' "Saya akan melamarmu pada ayahmu." Lalu apakah Lettu Ghazi benar-benar melamar Zana pada ayahnya? Apakah Lettu Ghazi bisa meluluhkan Zana yang memiliki trauma setelah sempat gagal menikah itu? _________________ "Untuk menaklukkan langit, saya butuh keberanian mengemudikan jet tempur. Tapi untuk menaklukkan hatimu, tidak hanya keberanian, saya juga butuh ridho Rabb yang mampu membolak-balikkan hatimu."
Adam Ajari Aku Hijrah [TERBIT] by Dy_Nana07
Dy_Nana07
  • WpView
    Reads 267,509
  • WpVote
    Votes 12,985
  • WpPart
    Parts 35
Kisah seorang Gadis nakal yang minim akan ilmu agama. Perkenalkan Asyana Viola Ganlades. gadis yang masih berusia 18 tahun, yang terpaksa masuk ke dalam lingkaran penjara suci oleh kedua orang tuanya ke pesantren Al-Munawaroh. ketika Asya disana ia sering sekali mencari-cari jalan keluar agar dirinya bisa kabur dari pesantren. Namun takdir berkata lain. Asya malah terjebak di toilet yang sedang dibersihkan oleh seorang Satriawan atau yang lebih terkenal dengan gelar Ustadz Muhammad Adam As-sidiq. Lelaki famous dikalangan santri Al-Munawaroh. pada saat itu mereka disidang habis-habisan oleh para Ustadz serta para santri yang lain, hanya karena mereka dituduh berbuat maksiat tanpa adanya bukti yang terikat. Kesalahpahaman terjerumus kedalam pernikahan. Akankah keduanya bahagia dengan ikatan tak sengaja itu? ataukah Asya dan Adam akan menentang janji suci karena terbakar api emosi? Atau mungkin sebaliknya?
KIBLAT CINTA by awaliarrahman
awaliarrahman
  • WpView
    Reads 26,177,330
  • WpVote
    Votes 1,122,079
  • WpPart
    Parts 65
Bagaimana jika gadis bar-bar yang tak tau aturan dinikahkan diam-diam oleh keluarganya? ... Cerita ini berlatar belakang tentang persahabatan dan percintaan. Mengisahkan tentang Ayrania yang menempuh pendidikan di sebuah pesantren karena paksaan dari sang ayah. Ayrania, memiliki karakter bar-bar dan suka bergaul, terlebih pada laki-laki. Latar belakang keluarganya sangat bertolak belakang dengan sikapnya yang mana ia merupakan cucu dari Kiai ternama di Jawa Timur. Awalnya kehidupan Ayrania baik-baik aja di sana, sebelum akhirnya sebuah fakta terungkap bahwa ia telah dinikahkan diam-diam dengan putra sulung pemilik pesantren itu sendiri yang merupakan sahabat dari sang ayah. Dalam cerita "Kiblat Cinta" berkisah tentang Rayyan, merupakan putra sulung pemilik pesantren yang terletak di Jawa Timur. Seorang Gus yang katanya dingin, datar, galak dan suka menghukum. Bagaimana mereka menjalani bahtera rumah tangga setelahnya? Ikuti kisahnya!
CINTA SEORANG GUS [BELUM REVISI] by SitiMaulida804
SitiMaulida804
  • WpView
    Reads 447,235
  • WpVote
    Votes 11,171
  • WpPart
    Parts 69
{budayakan follow sebelum baca!} { Cerita ini di tulis sebelum mengerti kata penulisan,jika ada salah kata tolong di mengerti, terimakasih} Aulia meisha putri anak tunggal dari kedua orang tua yang berada,Aulia adalah mahasiswi yang cukup terkenal di kalangan Mahasiswa kerena paras wajahnya yang sangat cantik,Aulia terkenal pun bukan hanya karena paras wajahnya melainkan sifat bandelnya.entah karena Aulia sangat bandel membuat orangtuanya memasukkan nya ke dalam pesantren. Muhamad Riyan Fatih Al Azhar sosok pria yang paham tentang agama Gus Riyan terkenal dengan pria yang sangat dingin datar dan to the poin. Aulia di jodohkan dengan gus Riyan karena kedua orang tuanya maupun orang tua Gus Riyan sendiri.awalnya Aulia menolak perjodohan seperti itu namun Seiring berjalan nya waktu Aulia mulai mencintai Gus Riyan karena ketulusan hatinya. Ambil baiknya buang buruknya>< INI SEMUA KARANGAN SAYA SENDIRI TIDAK MENJIPLAK KARYA ORANG LAIN MOHON MAAF JIKA ADA KESAMAAN TOKOH ALUR LATAR WAKTU DAN KEJADIAN TEMPAT ITU SEMUA TIDAK DI SENGAJA. STAR:18 APRIL 2023 END: 20 DESEMBER 2023 RANG #pondok pesantren #hijrah #perjodohan #pernikahan #kebahagiaan #islami
[√] Surat Takdir Dari Tuhan  by znum_vocado
znum_vocado
  • WpView
    Reads 24,808
  • WpVote
    Votes 1,969
  • WpPart
    Parts 33
[END] Setelah merasa bebas karena berhenti mondok dan melanjutkan pendidikan di bangku MA, Azlan pikir hidupnya akan seperti cerita-cerita kebanyakan, mewah dan tak tertekan. Tetapi justru, semakin tersiksa saja! Tentang saudara yang mampu membuat istighfar setiap waktu, tentang sepupu yang sialannya mampu membuat jantung menggebu-gebu, tentang pelajaran sekolah yang membuat otaknya buntu, -dan tentang seseorang yang datang dan mengaku sebagai masa lalu. Azlan di beratkan oleh dua pilihan, memperjuangkan cinta masa kini, atau menepati janji kecil di masa lalu. "Sulit, ya Allah... mau mati aja, tapi pahala ku dikit. Hhe" -Atharauf Azlan Nuzula. Ini juga tentang Afnan, saudara Azlan. Sama-sama memilih berhenti mondok karena sudah merasa pintar, canda! Berhenti mondok karena tak tahan dengan aturan dan tekanan di penjara suci itu, yang mengharuskan selalu menyetor hafalan paling tidak satu halaman. jujur saja, otak Afnan tidak kesampaian. Kemudian, ia mendapat ujian. Mengagumi sekaligus mencintai gadis satu angkatan yang tak pernah meliriknya sedikitpun. Gadis yang sholehah dengan ketaatannya. Afnan bertekad, untuk berubah menjadi lebih baik dan kelak menjadi iman yang baik. "Pakai cadar 'kan buat nutup kecantikan, yaa? Nadhif mah malah tambah cantik padahal yang keliatan matanya doang, kok bisa?!" -Atharauf Afnan Isrul. ______________________ Publish: 17 September, 2023 Finish: 2 Januari 2024
GUS AZZAM (TERBIT) by itsnour29
itsnour29
  • WpView
    Reads 7,529,183
  • WpVote
    Votes 326,953
  • WpPart
    Parts 45
[ TERSEDIA DI TBO & GRAMEDIA ] SUDAH TERBIT DI ID.TEKAD Dengan judul novel : Cahaya Cinta Gus Azzam "Hidup bagaikan berjalan di atas tali. Kapan dirimu lengah, maka akan jatuh entah kemana. Begitulah diri tanpa iman. Maka akan tersesat kehilangan arah." - Gus Azzam. Hana adalah gadis nakal yang kehilangan arah. Namun pernikahan nya dengan Gus Azzam benar benar membuat nya kalut. Tetapi, sehari setelah pernikahan itu, Gus Azzam mendadak harus pergi ke Arab Saudi dan mereka bersiap selama beberapa tahun sebab pandemi menghalangi lelaki itu untuk pulang. Dia, adalah Gus Azzam. Putra sulung Kyai dari pondok pesantren Al-Furqan. Begitulah orang orang mengenali nya. Hingga pada satu waktu, setelah sekian lama nya tak bertemu, Azzam akhirnya bisa melihat sang istri ketika berpulang ke tanah air. Dan berencana untuk membawanya ke pesantren. "Saya bisa menjadi imam, guru, sekaligus suami untuk nya." Seiring berjalannya waktu, hingga perlahan, Hana mulai luluh mengenal lebih dalam sosok Gus Azzam dan melihat jelas kehidupan nya. note : (*this is my first story. akan di revisi jika sudah ending. jika ada kesalahan huruf/kalimat, koreksi secara baik baik. semua manusia memiliki kesalahan dan kecerobohan nya masing masing. hamasah.) #3 in ilmu #1 in ilmu agama #28 in islami #2 in Pesantren #1 in hijrah #2 in cerpen
IMAMA 2; HAFIZMA UNIVERSE by triilyynaa
triilyynaa
  • WpView
    Reads 128,946
  • WpVote
    Votes 11,112
  • WpPart
    Parts 17
[Universe IMAMA AL-HAFIDZH versi Novel.] Menceritakan tentang sekelompok pemuda yang terdiri dari lima anggota, yang dipertemukan melalui sebuah pondok pesantren bernamakan Al-Hafizma. Awal mula berkenalan lalu berteman, tak lama bersahabat kemudian membentuk suatu lingkaran, yaitu mengemban prinsip untuk berdakwah mengenalkan banyak orang kepada agama Islam. Persahabatan yang dilalui dengan perjalanan cinta, ujian, serta penyesalan. Apakah akan mengalir begitu saja? Start : 01 Januari 2024 [Ambil baiknya dan buang buruknya. Jika ada kesalahan datangnya dari saya, karena kesempurnaan hanyalah pada Allah subhanahu wata'ala.]