Transmigrasi/ Rebirth/ Revenge
11 stories
DIA, ANTAGONIS! (end) by KiWaSa_3
KiWaSa_3
  • WpView
    Reads 5,229,725
  • WpVote
    Votes 424,465
  • WpPart
    Parts 52
𝙳𝚄𝙰 𝙰𝙽𝚃𝙰𝙶𝙾𝙽𝙸𝚂 𝚈𝙰𝙽𝙶 𝙱𝙴𝚁𝚄𝙹𝚄𝙽𝙶 𝚃𝚁𝙰𝙶𝙸𝚂. ... Dheleana Vreya, gadis cantik dengan seribu topeng licik di wajahnya. Mungkin orang-orang menilai jika ia adalah gadis yang baik, namun mereka tidak tau jika julukan antagonis lebih tepat tersemat pada dirinya. Hingga suatu hari Vreya terbangun dengan suasana yang berbeda, ia berada di kamar mewah khas seseorang yang kaya raya. Panik? Tidak, gadis itu hanya terkejut. Terlebih ingatan-ingatan asing yang tentu saja bukan miliknya terekam dengan jelas. Hingga ia menyadari jika jiwanya telah terlempar ke raga antagonis di sebuah novel yang berjudul, LAVENDER. Sebuah novel yang ia umpat, karena ketidakadilan yang di alami oleh kedua antagonis di novel itu, terlebih lagi antagonis laki-laki. Ingin mengubah nasibnya dan antagonis laki-laki, apa Vreya bisa? Terlebih takdir, ia tak yakin bisa melawan nya. ... Start : 8-agustus-2022 Finish : 18-september-2022 Warning⚠ terdapat kata-kata kasar and 17+!!!! Jadilah pembaca yang bijak, jika ingin sukses jangan memplagiat karya orang lain!!!!
THE CHOICE "SHERA" by Jazelin_Oi
Jazelin_Oi
  • WpView
    Reads 1,773,906
  • WpVote
    Votes 168,356
  • WpPart
    Parts 29
Hidup kembali setelah kematian membuat Shera tidak mau meyianyiakan kesempatan kedua yang Tuhan berikan padanya. Bagai mimpi buruk bayangan itu terus terngiang dalam ingatannya. Shera terbangun dalam keadaan yang sangat berantakan. Tubuhnya terus menggigil dan bergetar. Teringat detik detik kematian orang tersayangnya di tangannya, sebelum akhirnya dia mengakhiri hidupnya sendiri. Lalu apa ini? Tuhan membuatnya bangun dan terlempar pada masa lima tahun sebelum tragedi berdarah itu terjadi. Mimpikah? Atau dia kembali ke masa lalu? Mustahil. *Direvisi jika sudah tamat. Mohon untuk tinggalkan jejak ya. *Cerita ini murni pemikiran sendiri. Tema cerita kelahiran kembali memang bukan tema yang baru. Dan banyak yang mengusung tema ini sebagai bahan tulisannya. Tapi pengembangan cerita, alur serta karakter dalam cerita ini murni pemikiran author sendiri. *Tolong hargai penulis dengan memberikan vote dan comment. *Stop PLAGIARISME.
TRANSMIGRASI ARAYA [SUDAH TERBIT]  by Chatweetz18
Chatweetz18
  • WpView
    Reads 13,148,325
  • WpVote
    Votes 1,367,404
  • WpPart
    Parts 63
"Sumpah?! Demi apa?! Gue transmigrasi cuma gara-gara jatuh dari pohon mangga?!" Araya Chalista harus mengalami kejadian yang menurutnya tidak masuk akal. Bagaimana bisa ia bertransmigrasi ke sebuah novel yang pernah dibacanya? Yang paling tidak masuk akalnya lagi, ia bertransmigrasi gara-gara jatuh dari pohon mangga. Araya Loovany. Seorang antagonis cantik yang ada dalam novel. Dia satu-satunya cewek yang menjadi anggota Ravloska. Semua anggota Ravloska memperlakukan dia layaknya queen, namun itu dulu. Semuanya berubah setelah ketua Ravloska yang merupakan tokoh utama mulai menyukai sang protagonis. Start : 26 Juni 2022 Finish :
ANTAGONIS LOVE STORY {End} by Arabellevvx
Arabellevvx
  • WpView
    Reads 3,194,119
  • WpVote
    Votes 134,174
  • WpPart
    Parts 11
Tak ada kata-kata yang keluar dari bibirnya saat ketiga lelaki yang amat ia percayai menghancurkan hidup nya. Gadis itu terduduk di atas ubin keramik lantai yang dingin. Ia menunduk menatap kedua lengannya yang mulai menampilkan warna kebiruan diakibatkan ikatan tali yang begitu mencengkram pergelangan tangannya. "Bunuh diri." Titah seorang pemuda dengan tampang dinginnya. Tak ragu, diraihnya pisau yang baru di lemparkan ke depannya. Ditatapnya dua orang yang dulunya selalu ia sakiti. "Alana maaf." "Gavano maaf." Suara tancapan pisau itu mampu membuat kedua orang di sana, membeku. Bukan hanya mereka berdua saja, melainkan ketiga pemuda yang tadi menyuruh Vreya agar mengakhiri hidup. Kegelapan membawanya pergi. _________ Gadis itu terbangun seraya memegang dadanya. Diliriknya kalender yang berada di atas meja. Tangannya terangkat guna membekap bibirnya yang bergetar. "G-gua kembali?" Vreya mengulang waktu. Lima bulan sebelum kematiannya. 🥇 ~obsesi ~lovehate ~change ~harem ~novel ~lucu
Ratu Is Our Queen (END)  by verleanavcyaandra
verleanavcyaandra
  • WpView
    Reads 5,374,408
  • WpVote
    Votes 419,445
  • WpPart
    Parts 53
#SERIES TRANSMIGRASI. - Bisa dibilang ini cerita Transmigrasi Figuran di Novel, bukan Antagonis ataupun Pemeran utama. - CERITA MASA REMAJA BUKAN KERAJAAN!! - Cerita ini bisa membuat anda sedikit kesal, juga bisa membuat anda melayang jauh tinggi diawan. - Awal-awal chapter emang bikin darting tapi juga bikin melting. - Jangan baper ditengah jalan, aku gak tanggung jawab. Jangan heran sama sikap + bucinnya Adelard! #kawasanzonabaper - Yang gak suka, silahkan mundur dengan tertib. Terimakasih! |•••| Cellya hanyalah gadis yang berharap bisa sembuh dari penyakitnya, ia berdoa tepat di hari ulangtahun nya yang ke tujuh belas. Tapi Cellya tidak menyangka, doanya memang di jawab Tuhan, dirinya sembuh. Tapi, jiwa Cellya pindah ke raga orang lain. Ratu Elvarette Xaquila, sosok pemeran figuran dalam Novel My Darling. Hanya beberapa kali muncul disana, kisah pribadinya tidak diceritakan, tapi Cellya justru terdampar di raga Ratu. Kedatangan Cellya berhasil membuat alur Novel berubah jauh berbeda. Apalagi ditambah fakta bahwa Ratu sudah mempunyai tunangan. "Baby, mau peluk." "Baby, kiss." "Baby, jangan tinggalin aku. Kamu itu nafas aku. Aku gak bisa hidup kalo gak ada kamu." "Baby, jangan deket-deket sama mereka, aku gak suka!" Inilah keseharian Cellya yang sekarang menjadi Ratu. |•••| Start : 1 Desember 2021 End : 27 Oktober 2022 High rank : # 1 in Sweet # 5 in Transmigrasi # 5 in Fantasi # 5 in Cute # 6 in Teenfiction # 15 in Badboy # 1 in Teenlit # 3 in Fantasi # 1 in Cold # 11 in Badboy # 10 in Baby # 8 in Cold #7 in Cold # 34 in Teenfiction # 34 in Possessive # 13 in Teenlit # 10 in Teenlit # 44 in Romantis # 6 in Sweet # 71 in Fiksi # 62 in Badboy # 49 Fantasi # 19 in Transmigrasi # 22 in Baby # 17 in Transmigration # 46 in 17 # 94 in Gengmotor # 88 in SMA NOTE : cerita ini fiksi remaja masa SMA ya, bukan cerita tentang Kerajaan-kerajaan and, cerita ini transmigrasi nya ke Ratu bukan Vara. Terimakasih! 🐭🍼
ANTAGONIST'S ANOTHER SIDE (END) by siska_1310
siska_1310
  • WpView
    Reads 8,669,693
  • WpVote
    Votes 529,197
  • WpPart
    Parts 32
🐧 FOLLOW DULU SEBELUM MEMBACA 🐧 "SEBAGIAN PART DIPINDAH KE KARYAKARSA" Gelsy Oceana Hanz adalah sosok perempuan yang bisa dikatakan sempurna. Dia cantik, kaya, dan pintar. Semua kemauannya dapat dimilikinya kecuali cinta seorang Alano Einhard Waller. Bagi Alano Einhard Waller, Gelsy Oceana Hans adalah antagonis di hidupnya. Bagaimana tidak jika setiap hari yang dilakukan oleh Gelsy hanya mengejar dan menempel pada Alano. Gelsy bahkan tidak segan melukai gadis yang mencoba mendekati Alano. Puncaknya adalah ketika Alano merasa bahwa Gelsy merebut kebebasannya dengan cara memaksanya untuk menikahinya. Hingga suatu peristiwa terjadi, menyadarkan Gelsy akan semua kesalahannya. Dan penyesalan pun datang terlambat. Tapi bagaimana jadinya bila Gelsy tiba-tiba terbangun di 7 tahun yang lalu. Apa yang akan Gelsy lakukan.? "PINDAH" hanya itu yang terpikirkan oleh Gelsy untuk menyelamatkan ." Cover 📚📚📚 by Pinterest Gambar dalam cerita by Pinterest
The Antagonist's Perfect Husband [TAMAT] by A4Bb_444
A4Bb_444
  • WpView
    Reads 14,807,482
  • WpVote
    Votes 1,086,823
  • WpPart
    Parts 52
Erlando Demian adalah sosok suami sempurna bagi seorang antagonis novel wanita bernama Eliza Vierzon. Eliza adalah antagonis novel yang kerjaannya hanya menganggu rumah tangga kedua protagonis, tiada hari tanpa megirim surat perceraian di kantor suaminya serta tiada hari tanpa menjadi seorang pelakor secara terang-terangan. Begitu banyak hujatan dari pembaca untuk Eliza, salah satunya teman ku sendiri yang menjadi penggemar utama kedua protagonis. Aku yang tidak membaca satupun isi novel itu dan hanya mendengarkan spoiler nya saja juga cukup benci dengan sosok Eliza, hingga saat di mana rasa benci ku itu berubah menjadi kasihan. Ya, itu terjadi ketika aku membuka mataku dan hidup kembali sebagai Eliza Vierzon sang antagonis yang mendapatkan begitu banyak kebencian. Misteri-misteri mulai yang tak tertulis di novel sedikit demi sedikit mulai terkuak. Hingga pada saatnya, aku tau mana yang harus di pertahankan dan mana yang harus di relakan. * * * start: 6 Agustus 2022 end: * * * ⚠️ Cerita murni hasil imajinasi sendiri, jika ada kesamaan baik nama tokoh, tempat, kejadian dll. itu adalah murni kesamaan semata tidak ada unsur kesengajaan ⚠️
BEYOND THE HORIZON by mozachee
mozachee
  • WpView
    Reads 2,816,784
  • WpVote
    Votes 399,946
  • WpPart
    Parts 81
• FULL CHAPTER AVAILABLE ON E-BOOK VER (ORDER AT IG!) • Madelaine Vyacheslav menjalani kehidupan sebagai putri buangan yang tidak dianggap, ironisnya Madelaine pun juga harus mengalami kematian yang mengenaskan. Tepat setelah pengeksekusiannya selesai, Madelaine kembali terbangun dimasa satu tahun sebelum hari mengerikan itu tiba. Madelaine yang ingin bertahan hidup berkehendak untuk mengubah takdir mengenaskannya dengan cara melepaskan marga Vyacheslav. Akan tetapi saat permintaan tersebut diajukan kepada sang duke, mengapa justru pria itu malah menahan dirinya agar tidak pergi? Tidak hanya dikejutkan dengan sikap aneh sang duke dan adik laki-lakinya yang perlahan melunak, Madelaine pun juga tidak kalah terkejut saat menemukan sebuah kejanggalan dibalik kematian sang ibu yang ternyata berkaitan dengan dirinya yang kembali hidup. [ ⚠️ COVER ORIGINAL PUNYA WORK BTH, DONT USE IT WITHOUT MY PERMISSION! ] [ WARNING! MEMBACA INI DAPAT MEMBUAT ANDA SEDIH, KESAL, SALTING, GEMES, KETAWA-KETAWA SENDIRI, DAN JUGA BEPIKIR KERAS KARENA PLOT YANG TIDAK TERDUGA. ] 📌 HIGHEST RANK 1 IN #BROKENHEART ( 1-12-21) 1 IN #ANGST ( 20-12-21 ) 1 IN #FIKSIUMUM ( 11-12-21 ) 1 IN #DUKE ( 25-11-21) 1 IN #FANTASI ( 1-12-21) 1 IN #DUCHESS (26-11-21) 1 IN #TSUNDERE ( 1-12-21) 1 IN #BUCIN (1-12-21) 1 IN #ROMANTIS (21-04-22)
Overdoses Bhita by SeptiStoryy29
SeptiStoryy29
  • WpView
    Reads 5,564,496
  • WpVote
    Votes 375,437
  • WpPart
    Parts 49
"Gimana bisa?" Bhita tertawa sumbang. Tak lama tangan nya terangkat, mengusap wajah nya dengan kasar. "Gue gak gila. tapi kalo gini kejadian nya, gue benar benar bisa gila!" ________ Ini kisah tentang Bhita yang terjebak pada tubuh antagonis, yang akan menjadi calon tunangan pemeran utama berhati dingin penuh dengan obsesi kegilaan.
Suddenly I'm Become Babu!  by mahndr
mahndr
  • WpView
    Reads 318,809
  • WpVote
    Votes 27,487
  • WpPart
    Parts 30
Saphira Zevanya gadis berusia 22 tahun yang mati muda akibat peluru nyasar menembus tepat di jantungnya. Namun alih-alih bertemu malaikat maut pencatat dosa, Saphira justru terbangun di dunia novel roman picisan remaja yang ditulis oleh temannya sendiri. Seolah kesialan tidak berhenti di situ bukannya memasuki tokoh PEMERAN UTAMA WANITA, Saphira malah ber transmigrasi ke tubuh TOKOH SAMPINGAN yang bahkan namanya hanya terdiri dari satu kata. Anya, si gadis cupu, naif dan bodoh yang bucin akut terhadap pemeran utama pria yang tentunya tidak digubris dan justru dijadikan BABU oleh sang pemeran utama pria. Cover Source : Pinterest