Gus
17 stories
Pancarona Larissa [TAMAT-LENGKAP] by HarumiCherrieSweetie
HarumiCherrieSweetie
  • WpView
    Reads 1,186,091
  • WpVote
    Votes 52,793
  • WpPart
    Parts 37
⚠️ Kalau Teman-Teman tim sad ending, silakan mundur. Jangan kecewakan diri kalian dengan akhir cerita yang bahagia. Thank you. . . . . . Tiba-tiba menjadi istri. Tiba-tiba menjadi seorang ibu tiri. Hidup Larissa dibuat jungkir balik setelah mengenal Atmadeva dan putra semata wayangnya, Arsen. Tak pernah terpikir menikah di usia pertengahan dua puluh tahun membuat Larissa kalang kabut menghadapi kehidupan pernikahan dengan Atmadeva, seorang pria asing yang tiba-tiba hadir di hidupnya. Jujur saja, Larissa ingin berlari sejauh mungkin, terlepas dari jerat pernikahan dengan pria asing itu. Siapa pun itu, tolong, tunjukkan kepada Larissa di mana alamat pengadilan agama. Karya Orisinal: Harumi Park (@CherrieHonieSweetie) Start: 1 Januari 2024 Finish: 30 Maret 2024 -Happy Reading, Dulur-Dulur.- ♡♡♡
Risha Dan Misi (Tamat) by Yuyun_erlina
Yuyun_erlina
  • WpView
    Reads 681,586
  • WpVote
    Votes 43,638
  • WpPart
    Parts 56
15+ (romantis+comedy) Sinopsis Risha Syaqila, seorang wanita cantik berumur 21 tahun. Di umurnya yang masih dibilang muda, ia menikah dengan seorang Dosen yang menjadi incaran para mahasiswi, Dosen yang terkenal dengan ketampanan yang dimiliki. Karena perjodohanlah yang membuatnya menikah dengan Dosen yang sebenarnya terpaksa menikahinya. Tanpa Dosen itu ketahui, Risha sudah lama jatuh Cinta dengannya. Betapa bahagianya ia saat orang tuanya menjodohkannya dengan pria yang sudah lama ia kagumi. Saat itulah, Risha mulai merancang misi untuk meluluhkan hati Dosen yang sudah menjadi suaminya. Ia akan terus berjuang untuk mempertahankan rumah tangganya sendirian agar tidak terjadi perceraian. . . "Saya tidak akan menyentuh kamu! tidurlah, jangan berharap lebih!" "Kenapa aku harus terjerumus ke dalam situasi ini? Allah, kuatkan hatiku." . . Aku memang berhasil memiliki mu namun, tidak dengan hatimu. . . Penasaran? Langsung baca, tambahkan ke daftar perpustakaan!
Loreng & Putih [SUDAH TERBIT] by garingkriukkress23
garingkriukkress23
  • WpView
    Reads 10,466,940
  • WpVote
    Votes 1,234,849
  • WpPart
    Parts 68
📌Spin off "The Hidden". Baca The Hidden dulu biar paham sama konflik dan alurnya📌 Hanya sebuah kisah kehidupan pernikahan seorang Kapten TNI AD dengan seorang Dokter yang dibumbui dengan keuwuan. Note : Nggak tau mau nulis sinopsis gimana😭 Start : 2 Mei 2022 End : 9 Juli 2022
HIJRAHKU [END] by aydya_11
aydya_11
  • WpView
    Reads 139,378
  • WpVote
    Votes 9,014
  • WpPart
    Parts 47
HIJRAHKU by aydya_11 FOLLOW DULU SEBELUM BACA❗ Kisah seorang gadis yang bertaubat lalu mendapatkan jodoh seorang dosen Egypt. Untuk perjalanan hijrah ada di chapter 1,2,3, chapter 4 dan seterusnya perjalanan hidup mereka. Baca yuk jangan lupa Vote and comment yaw.. Follow Instagram author nya : wp.aydya_11 SELURUH ALUR CERITA MURNI HASIL PEMIKIRAN SENDIRI, TIDAK MENJIPLAK KARYA LAIN. MOHON MAAF JIKA ADA KESAMAAN ALUR, TOKOH, TEMPAT, KEJADIAN DAN YANG LAINNYA. Happy Reading..
TANAH BAGHDAD by frasaberliana
frasaberliana
  • WpView
    Reads 1,388,907
  • WpVote
    Votes 102,282
  • WpPart
    Parts 32
SUDAH TERBIT - Menikah dengan seseorang yang pernah kamu cintai dalam diam saat hatimu sedang dirundung kecewa? Bukankah itu indah? Begitulah harapan Keisya saat menerima lamaran Fikra, usai kecewa menghadapi kenyataan dia hanyalah anak angkat Umi dan Abah yang sangat dicintainya. Namun, 12 tahun sudah lebih dari cukup untuk mengubah sifat, gaya hidup, dan pergaulan seseorang. Fikra bukan lagi putra kyai yang Keisya kenal. Kehidupan Fikra terlalu bebas. Perbedaan itu kian membesar dan menaruh luka. Apalagi sejak Alenta, sahabat Fikra saat berkuliah di London datang ke tengah-tengah rumah tangga mereka. Dalam kehancuran hatinya, Keisya memutuskan pergi ke Uzbekistan. Mewujudkan impiannya menapaki jejak peradaban Islam. Akankah Keisya temukan bahagia dalam perjalannnya? Bagaimana nasib rumah tangganya dengan Fikra? *** TANAH BAGHDAD Genre: Romance Spiritual Start: 6 Mei 2023 (Old Ver.) 4 Jan 2024 (New Ver.) Status: On going © Berliana Kimberly Wp/Instagram : @frasaberliana Email : storiesaira@gmail.com ⚠️ Karya ini hanya dipublikasikan di Wattpad tidak di platform lain. Hak cipta karya berada pada Penulis. ⚠️ Karya ini dilindungi oleh Undang-Undang No.28/2014 tentang Hak Cipta, Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP), dan hukum yang berlaku di Indonesia. ⚠️ Seluruh cerita ini hanyalah fiktif belaka. Jika ada kesamaan nama tokoh, tempat kejadian ataupun cerita, itu adalah kebetulan semata dan tidak ada unsur kesengajaan.
Terjerat Cinta Gus Galak [End] by Diahsulia
Diahsulia
  • WpView
    Reads 1,591,082
  • WpVote
    Votes 65,650
  • WpPart
    Parts 51
Bagaimana jika seorang aktris harus pergi ke sebuah pondok pesantren? Karena tuntutan profesi nya? Khalisha Musfirah Asyifa, atau kerap disapa dengan panggilan Syifa. Aktris muda yang harus tinggal di sebuah pondok pesantren di Jawa timur atas permintaan sang papah, awalnya Syifa menolak namun akhirnya ia menyetujui nya karena suatu alasan. Sebelum waktu satu bulan, justru Syifa terjerat Cinta dari seorang Gus di pondok pesantren tersebut. Awalnya Syifa juga tidak mengetahui jika orang yang selama ini ia kagumi ternyata Gus Yang terkenal galak.Fadhlan Arkhan Fathurrahman, seorang Gus dengan sifat dingin dan cuek melebihi kulkas dua pintu. Berbeda dengan kembarannya sendiri yang memiliki sifat ramah. "Al-hubbu, apa kamu merasakan Nya?" 𝔽𝕠𝕝𝕝𝕠𝕨, 𝕧𝕠𝕥𝕖 𝕕𝕒𝕟 𝕜𝕠𝕞𝕖𝕟𝕥𝕒𝕣 ❤
ALIF (TERBIT) by Sastra_Lara
Sastra_Lara
  • WpView
    Reads 11,468,989
  • WpVote
    Votes 748,770
  • WpPart
    Parts 71
[FOLLOW SEBELUM MEMBACA] Apakah seorang anak Kiai harus bisa menjadi penerus kepemilikan pesantren? Ya. Namun, berbeda dengan seorang Haafiz Alif Faezan. Mahasiswa lulusan sarjana kriminologi yang memilih karier sebagai polisi reserse. Sebuah kasus membawa Alif bertemu kembali dengan gadis yang ia cari selama sepuluh tahun ini. Gadis kecil yang pernah ia dekap dalam keadaan sekarat, sekarang tumbuh menjadi perempuan cantik nan penuh kejutan. Pertemuannya dengan sang gadis membawa kemudahan bagi Alif dalam menyelidiki kasus tersebut. Sama halnya, mudah bagi Alif untuk jatuh hati dengan Lahya Deemah, gadis berusia 18 tahun. "Lahya ini anak kecil, mana boleh menikah dengan Gus yang umurnya jauh di atas Lahya?" "Boleh. Bapak kamu sudah merestui." "Apa yang Gus inginkan dari anak kecil seperti Lahya?" "Izinkan saya membimbing kamu dalam dekapan hangat, sampai selamat ke tangan Tuhan." "Tapi, Lahya sudah bertunangan." "Apa yang kamu tunggu dari sebuah penantian yang dia tawarkan, Lahya? Sedangkan saya di sini menawarkan kepastian, namun tak kunjung kamu beri jawaban. Saya semakin takut tenggelam dalam mata itu dan hafalan Quran saya tertinggal mengambang. Sejatinya yang haram takkan mungkin menjadi halal dan suci. Maka dari itu jadilah halal bagi saya, dan saya akan selalu suci untuk bisa menyentuhmu seperti kalam-Nya." '__'__'__' ⚠️DILARANG KERAS MELALUKAN PLAGIASI BERKEDOK TERINSPIRASI⚠️ ⚠️Hak cipta dilindungi Allah Ta'ala⚠️ [Disarankan untuk tidak membaca cerita ini di tempat umum. Dikarenakan dapat mengalami gejala baper, salting, senyum-senyum sendiri, menangis dan emosi disatu waktu] '__'__'__' Start : Juli 2023 End : September 2024
Garis takdir Rayaa by _krnns
_krnns
  • WpView
    Reads 227,357
  • WpVote
    Votes 7,259
  • WpPart
    Parts 48
"Takdir Allah itu penuh misteri, buktinya saya bertemu dengan seorang gadis yang ternyata teman dari adik saya sendiri." Ithar Jiyaad * * Berniat hanya hadir sebagai tamu undangan karena permintaan sang adik, pria bernama Ithar Jiyaad justru menjadi suami dari mempelai wanita nya. Awalnya Alya menikah dengan pria bernama Zidan Prasetya. Akan tetapi karena suatu hal pernikahan tersebut harus dibatalkan. Dan dirinya justru menikah dengan Ithar Jiyaad, kakak dari temannya. Rumit? Tentu. Tapi justru pertemuan pertamanya memberi kesan bagi mereka berdua. * * "Aku tidak kecewa sama takdir yang terjadi, tapi justru aku bersyukur. Karena aku tahu, Allah lebih tahu apa yang terbaik untukku." Alya Yaseera. cover sampul aku buat sendiri🕊 [DILARANG COPY PASTE] [Mohon maaf apabila terjadi kesamaan nama tokoh, alur, latar belakang, dan lain-lain. Ini hasil murni pemikiran aku sendiri] #1 in halal [10/04/23] #3 in muslim [27/05/23] #1 in religius [01/06/23] #3 in husband [12/06/23] #3 in religi [22/06/23] #2 in muslimah [17/10/23] #2 in romantis [17/10/23] #2 in agama [24/10/23] #2 in islami [27/10/23] #1 in kekasihhalal [31/10/23] #3 in love [02/11/23]
HASSYAH (END) by storydia
storydia
  • WpView
    Reads 530,242
  • WpVote
    Votes 49,105
  • WpPart
    Parts 34
- Zona teka-teki 2 - Spin off Gus Duda Is My Husband "Dari banyaknya cowok di muka bumi ini, Kenapa harus kamu sih yang pertama melamar aku?" Aisyah Syakila "Itu artinya kita jodoh neng Aisyah." Muhammad Hasbi Ar-rasyid. Aisyah mempunyai prinsip: "Laki-laki pertama yang datang ke rumah lalu melamar Aisyah, dia yang akan menjadi suami dunia akhirat Aisyah." Siapa sangka laki-laki yang pertama melamarnya yaitu orang yang selalu ia hindari, orang paling ia sebal, yang tak lain sahabat kecilnya yaitu Hasbi, teman seperjuangan dulu dalam grup Detektif Cilok. Apa Aisyah akan menerima lamaran Hasbi itu? Penasaran? Cuss langsung baca aja!! Orang baik follow dulu, jangan lupa vote and komen!!! Start: 23-03-2023 Finish: 13-10-2023