Swipe
9 stories
Stefano Mahardika (END)  by keraidesu5
keraidesu5
  • WpView
    Reads 266,563
  • WpVote
    Votes 13,103
  • WpPart
    Parts 31
Stefano Mahardika, atau yang akrab disapa Fano, adalah remaja tengil yang gemar bolos sekolah dan menjalani hidup keras di jalanan. Hidup sebatang kara, ia bertahan dengan mengamen dari pagi hingga malam demi sesuap nasi dan sekedar bertahan hidup. Namun, kehidupan Fano yang serba mandiri berubah drastis dalam satu malam ketika seorang pria misterius muncul di hadapannya. "Kamu Stefano Mahardika, anak kandungku," ucap pria itu dengan suara tegas yang membuat Fano terdiam. Fano mengamati pria yang mengaku sebagai ayahnya itu. Tatapan tajam, sikap dingin, dan aura menyeramkan membuatnya bergidik. "Buset, bapak gua serem amat. Ini kayak mafia beneran," gumam Fano, setengah bercanda, setengah takut. Tiba-tiba, dunia Fano yang selama ini penuh kebebasan mendadak terasa asing. Hidupnya yang dulu serba keras dan mandiri kini berubah 180 derajat. Dari jalanan ke rumah megah. Dari bergantung pada usaha sendiri hingga dikenalkan pada keluarga kandung yang kaya raya, penuh aturan, dan... berbahaya. Tapi satu hal yang Fano tahu pasti-ini bukan sekadar reuni keluarga biasa. Di balik semua kemewahan itu, ada rahasia besar yang menantinya. Rahasia yang akan mengubah hidupnya... selamanya. Start : 06 Agustus 2022 Finish : 06 Maret 2023
Become a Single Mom, Seriously?! [End] by paletteze
paletteze
  • WpView
    Reads 970,188
  • WpVote
    Votes 74,863
  • WpPart
    Parts 44
Salma adalah seorang mahasiswi fakultas kedokteran asal Bandung yang bercita-cita ingin secepatnya pergi dari rumah. Memang terdengar aneh, tapi itulah kenyataannya. --- "Mama.. aku pengen pergi dari rumah boleh gak?" "Coba bilang sekali lagi, biar Mama coret kamu dari KK!" --- Namun sepertinya Tuhan mengabulkan permintaan Salma. Saat sedang pergi berkendara untuk membeli tepung yang Mamanya suruh, tiba-tiba dari arah berlawanan ada mobil yang melaju kencang dan menabrak Salma. Bahkan gadis itu sampai terpental beberapa meter dari tempat kejadian. Tetapi ... ada satu hal yang janggal, Tepat setelah Salma membuka matanya. Yang pertama kali dilihatnya adalah ruangan rumah sakit, dengan dua anak kembar sedang menangis di samping ranjangnya. Bukankah seharusnya ia sudah berada di akhirat akibat kecelakaan itu? --- "Mommy udah bangun?!" "Hah? Mommy?" --- Namun, mengapa dirinya kini malah terbangun di tubuh seorang ibu muda beranak kembar?! ©paletteze, 2021
Time Travel by Vivielfiraangriani
Vivielfiraangriani
  • WpView
    Reads 1,174,623
  • WpVote
    Votes 107,726
  • WpPart
    Parts 62
"Gue dimana nih? Woii ngapain Lo pada make baju kayak gitu? Ini dimana sih? kok gue kayak gak asing ya" "Mamaa!" "Siapa? gue?" "Mama dari mana saja?" "Mama?" ______ Cerita ini mengisahkan tentang seorang fotografer mudah dan cantik yang mengalami perjalanan waktu, namanya Jena Yoon, dia adalah gadis keturunan Korea Indonesia. dia tinggal di Korea seorang diri karena ibu dan ayahnya tinggal di Indonesia. Awalnya Jena hanya tidak sengaja menyentuh sebuah lukisan sejarah yang ada di salah satu toko antik yang ada di Korea, dan entah apa yang terjadi tetapi ia seperti terserap masuk ke dalam lukisan itu. Dan disinilah dia berada di Dinasti Joseon, disinilah kisahnya akan kembali di mulai, kisahnya sebagai salah satu selir raja yang dibenci keberadaannya. ⚠️ Tidak terkait sejarah manapun, cerita ini murni fiksi dari pemikiran author. ⚠️Kuyy baca⚠️
WHY ME [TERBIT] by huffaella
huffaella
  • WpView
    Reads 931,029
  • WpVote
    Votes 82,633
  • WpPart
    Parts 25
[BABY BOY VERS] Shakala Hergio Travisc, laki-laki yang mengakhiri hidupnya karena terlalu lelah dengan keluarganya yang begitu kasar dan kejam. Bukannya menjadi arwah dirinya malah tertarik kedalam sebuah novel yang berjudul IT'S ME, dimana ia menjadi pemeran figuran yang mati karena bunuh diri setelah dituduh membunuh pemeran utama. Dan setelah itu, semua alur didalam novel tersebut berubah dengan kedatangan dirinya. Mampukah Shakala menjalankan hari harinya? Cerita brothership, konflik ringan, jangan lupa follow dulu ya sebelum membaca
Calandra  by ajalaa12
ajalaa12
  • WpView
    Reads 12,129
  • WpVote
    Votes 1,176
  • WpPart
    Parts 9
transmigrasi girl✖️ transmigrasi boy✅ jadi antagonis ✖️ jadi figuran ✖️ jadi protagonis ✅ Abyan Calandra Davidson seorang remaja yang menjadi dewasa karena keadaan, disaat yang lain bermain dia harus belajar mati-matian, disaat yang lain bercanda tawa dengan keluarga nya dia harus membaca buku yang tebal Aedzar Calandra Bridxan seorang remaja yang menjadi protagonis pria dalam novel, memiliki akhir yang indah namun kehidupan nya jauh dari kata indah, hidup dengan penuh lika-liku dan luka hingga suatu ketika entah mukjizat atau kesialan Abyan Calandra memasuki tubuh Aedzar Calandra yang untungnya ditemani oleh sistem ternama _________________ "sial, kenapa harus protagonis?!" "maaf tuan itu bukan urusan saya" ________
End Of The Day by alvinanaaa22
alvinanaaa22
  • WpView
    Reads 1,861
  • WpVote
    Votes 239
  • WpPart
    Parts 17
Zidan adalah sosok laki-laki periang yang selalu menganggap sepele semua hal yang terjadi. Ia tidak pernah serius dengan hidupnya, kecuali tentang Renjani, gadis yang ia sukai sejak lama. Namun pada suatu hari, kejadian konyol membuat jiwanya tersesat di tubuh laki-laki bernama Natta, anak teladan yang kabur dari rumah karena luka yang tak terlihat siapa pun. Tapi Zidan tak tahu, tubuh yang sempurna itu menyimpan luka yang jauh lebih gelap dari hidupnya sendiri.
ALTHAN: Best Papa !  by Rienlita
Rienlita
  • WpView
    Reads 11,161,339
  • WpVote
    Votes 3,912
  • WpPart
    Parts 4
[ FOLLOW DULU SEBELUM MEMBACA ] [ SUDAH TERBIT ] Dia itu Althan Nio Agrana. Nakal, kaku, cuek, dan arogan. Bagaimana jadinya jika laki-laki itu mendadak menjadi seorang ayah hanya karena balita yang ia temukan di area balapan? HIGHT RANK : #1 gemes (17-01-2022) #1 ibusambung (05-02-2022) #4 sma (04-02-2022) #1 nikahmuda (05-02-2022) #1 anak (05-02-2022) #1 momy (05-02-2022) #2 manja (05-02-2022) #3 bucin (05-02-2022) #2 fiksiremaja (04-02-2022) #1 sma (10-02-2022) #1 acak (11-02-2022) #2 remaja (11-02-2022) #2 fiksi (26-02-2022) #1 teenfiction (05-03-2022) #2 sekolah (19-03-2022) ⚠BELUM DIREVISI BANYAK TYPO BERTEBARAN. ⚠MENGANDUNG KATA-KATA KASAR, HARAP BIJAK DALAM MEMILIH BACAAN. ⚠MURNI HASIL KARYA SENDIRI!
My handsome papa! [On Going] by Aqua_menyegarkan
Aqua_menyegarkan
  • WpView
    Reads 21,867
  • WpVote
    Votes 2,325
  • WpPart
    Parts 10
Tatapannya yang tajam, Alis tebal, hidung mancung, bibir tipis, serta berambut pirang dengan mata biru bersinar Apakah dia... Arthur Levinson Granger!? Tapi kenapa sekarang? Aku seharusnya bertemu dengannya saat umur ini beranjak 6 tahun, kenapa aku bertemu dengan si psikopat gila ini sekarang!? Umur ini baru berumur 3 tahun eiyy! --- Ilona Keylen seorang gadis berumur 21 tahun, dan seorang yatim piatu harus mendapatkan kenyataan bahwa ia masuk ke dunia novel yang ia baca sebelum meninggal karena salah meminum obat dan malah meminum racun, Lebih sial nya lagi Ilona masuk ke tubuh gadis kecil bernama Hailey Levinson Granger, tokoh figuran yang akan mati di bunuh oleh ayahnya sendiri saat umur nya sudah mencapai 19 tahun karena ia telah di tuduh meracuni seseorang Bagaimanakah cara Ilona yang kini telah masuk ke tubuh gadis kecil bernama Hailey untuk mengubah takdir malang nya yang di bunuh oleh ayah kandungnya sendiri?
Transmigrasi Evan  (Telah Terbit)  by Rahsyafit
Rahsyafit
  • WpView
    Reads 240,721
  • WpVote
    Votes 18,727
  • WpPart
    Parts 32
PART SUDAH TIDAK LENGKAP (SUDAH DI TERBITKAN OLEH XANGGITA REACTION) Tentang Laki laki Brandal yang mengalami transmigrasi ke raga cowok cupu dan tidak bisa apa apa. Dan disini awal masalah baru di mulai