Mimpiindah03's Reading List
112 stories
Sangsaka by WindaEll
WindaEll
  • WpView
    Reads 821,794
  • WpVote
    Votes 83,575
  • WpPart
    Parts 53
Bagi Sangsaka, dari banyaknya manusia ciptaan Tuhan, hanya dirinya saja yang mendapat rahmat kesempurnaan wajah tampan. Yang lain? Tidak usah dijelaskan, kasihan. Sangat mencintai kesempurnaan dan membenci kekurangan. Apalagi, jika kekurangan itu adalah Larasita. Si cewek jelek banyak minusnya. Lara layaknya tai ayam yang harus segera dia tendang dan singkirkan dari kehidupnya yang sempurna. Sayangnya, ia malah terjebak dalam lingkaran permainan yang ia ciptakan untuk menyakiti Lara. Bukannya menendang jauh sesuai rencana, Saka malah mengulurkan tangan perlindungan saat ia mengetahui kehidupan Lara dipenuhi banyak luka. Lantas, mungkinkah hidup Saka akan semakin sempurna jika bersama Lara? Atau, keduanya malah menciptakan kisah luka tentang "lara" Sangsaka?
Weddings' Smuggler by lyanchan
lyanchan
  • WpView
    Reads 3,245,757
  • WpVote
    Votes 183,172
  • WpPart
    Parts 37
[Sudah tersedia dalam bentuk buku @gagasmedia] Wanda E. Pangestu, meneliti berbagai pesta pernikahan orang asing sebagai referensi novelnya yang sudah harus terbit dalam waktu dekat. Tidak disangka, dari begitu banyak pesta yang diselenggarakan hari itu, Wanda menyusup masuk ke dalam pesta pernikahan tanpa pengantin wanita dan berakhir menggantikan sang pengantin wanita! --- Wanda Elka Pangestu seorang penulis yang identitasnya dirahasiakan demi kenyamanan hidup sehari-hari, tidak ada alasan khusus selain itu. Demi tahap akhir novelnya yang sudah dijadwalkan terbit dalam waktu dekat, Wanda diharuskan mencari referensi mengenai pesta pernikahan oleh penyunting naskah untuk melengkapi bagian akhir novel. Sebagai seorang penulis yang profesional, Wanda menyusup masuk ke dalam beberapa pesta pernikahan. Satu, dua, hingga tiga pesta pernikahan yang ia hadiri tanpa undangan terasa belum cukup sehingga ia kembali menyusup masuk ke dalam pesta pernikahan yang ternyata cukup mewah, dan parahnya tidak ada pengantin wanita! Wanda yang menyadari keabsenan pengantin wanita, tidak pernah mengira bahwa ia akan dijadikan pengantin wanita oleh sang pengantin pria yang pada akhirnya diketahui bernama Bryant Nathanael Ethan. Setelah dimintai tolong, yang lebih menjurus pada paksaan dan perjanjian, Wanda menyetujuinya. Wanda akan berlaku seperti seorang istri pada umumnya dan sebagai gantinya, Bryant akan melakukan beberapa hal-hal romantis sesuai permintaan Wanda demi inspirasi novelnya. ©Lyan-Chan, Included in Originals May 20th 2020.
Mengejar Asa by uLmaOk
uLmaOk
  • WpView
    Reads 167,747
  • WpVote
    Votes 3,951
  • WpPart
    Parts 12
--REPOST-- Argani Rashif Alfariq hanyalah seorang pegawai kantor biasa yang tiba-tiba saja diminta untuk menikahi seorang selebgram yang terjerat kasus obat-obatan terlarang bersama sang mantan pacar. Andai bukan karena hutang budi, Arga tidak akan pernah menerima permintaan sang ayah yang merupakan sopir pribadi dari keluarga selebgram tersebut. Sementara bagi Karalyn Mysha Qianara, menikah bersama Arga adalah hukuman paling konyol yang ia terima. Orang tuanya salah dengan berharap dia akan berubah setelah menikah bersama pria miskin itu. Nyatanya dia akan tetap menjadi Kara yang sama. Dimana cintanya sudah habis hanya untuk seorang Hiro Kalingga. Mantan kekasih yang terpaksa dia tinggalkan karena desakan orang tua. --MENGEJAR ASA by ULMAOK-- CERITA INI SUDAH TERSEDIA LENGKAP DI KARYA KARSA LEBIH DULU. DENGAN TAMBAHAN EXTRA PART DISANA. DILARANG COPY PASTE TANPA IZIN PENULIS!!! 10 Juni 2024 #7 di Getaran 15 Juni 2024 #1 di Random
ROOM 212 [ON GOING] by Naraaak_wa
Naraaak_wa
  • WpView
    Reads 1,575,021
  • WpVote
    Votes 159,915
  • WpPart
    Parts 40
[JANGAN LUPA FOLLOW SEBELUM BACAA. THANK YOU♡] FYI: CERITA INI SUDAH MEMASUKI TAHAP REVISI LEBIH BAIK Jika di tanya apa yang paling Jenessa benci di dunia ini, maka jawabannya adalah Saga. Laki-laki yang sudah menjadi rival nya semenjak masuk semester pertama dimasa kuliahnya. Begitu pun sebaliknya, jika di tanya apa yang Saga tidak ingin Saga kenali, sudah pasti jawabannya Jenessa. Menjadi musuh bebuyutan di satu fakultas membuat orang-orang geram akan perbuatan mereka. Ditambah lagi kedua orang tua mereka menikahkan mereka dengan alasan akan terjalinnya sebuah keakraban bagi keduanya. "Sampe domba gak gue itungin pas susah tidur juga, gue gak akan bisa akur sama bocah tengil ini," sarkas Saga. "Lo kira gue juga sudi baikkan sama lo?" cerca Jenessa. . . . "MAMA! PAPA!" panggil seorang anak kecil secara tiba-tiba dengan suara tangisnya. "HAH? LO ANAK SIAPA WOY?!" Teriak serempak Saga dan Jenessa. Siapa anak kecil tersebut? Sejak kapan mereka memiliki anak atau kapan mereke membuat anak? (Ini cerita pertama, jangan lupa dukungannya🐣) START 2 APRIL 2021 FINISH 29 JUNI 2021
GARKA : Bad Mission by kuningeee
kuningeee
  • WpView
    Reads 88,307
  • WpVote
    Votes 2,545
  • WpPart
    Parts 25
[author sedang malas merevisi cerita ini] Garkano Lioner, lelaki berparas dingin itu menjadi murid baru di SMA Basnaka dengan sebuah tujuan. Tapi misinya 'sedikit' terganggu oleh gadis biasa bernama Geava Flora Baneswara, putri dari kepala sekolah. Eksistensi gadis itu menghancurkan pola pikirnya. Merusak jalan dari tujuannya karena sekarang gadis itulah yang menjadi tujuan barunya. Sial, akal sehatnya ingin membinasakan gadis itu secepatnya. Tapi hati dan perasaannya menginginkan gadis itu menjadi miliknya. ⚠️ +16 ⚠️ Toxic, bad vibes, harsh words, negativity, and crime are here. Please be wise. THIS IS A BAD WRITING. Masalah alur yang kerasa kecepetan, komplen ini itu, tanggung jawab sendiri. _____ Born : 19 Juni 2023 Publish : 27 November 2023 Finished : 9 Desember 2023 Update : END _____
Clumsy Sisi (Terbit) by itsputia
itsputia
  • WpView
    Reads 2,118,646
  • WpVote
    Votes 64,853
  • WpPart
    Parts 18
Mama bilang kalau menantu idamannya itu harus PNS. Kalau usaha peternakan yang diwariskan oleh orangtuaku bangkrut, paling tidak masih ada suami yang punya penghasilan tetap dan stabil. Dan Ayash adalah nama laki-laki pilihan orangtuaku. Katanya, Ayash itu perwujudan dari segala harapan dari semua orangtua. Konon ... dia ganteng, pinter, suamiable, dan financial stable. Tapi apa iya aku harus menurut dengan pilihan orangtua, dan mengorbankan impianku menjadi wanita karir di Jakarta demi Ayash?
Thousand Sheets (Tamat) by teru_teru_bozu
teru_teru_bozu
  • WpView
    Reads 1,387,971
  • WpVote
    Votes 100,127
  • WpPart
    Parts 34
Keisari, 27 tahun, jomlo, dan pengangguran. Wow! Akhirnya dia tiba pada fase paling mengerikan bagi seorang perempuan. Ketika relasi, percintaan, karier, dan kehidupan sosialnya jalan di tempat. Semakin lengkap pula dengan predikat jomlo dan pengangguran tersemat di belakang namanya. Kei tahu, nasibnya baru akan berubah jika dia melakukan sesuatu. Salah satunya adalah memaksa diri melamar pekerjaan yang tidak dia sukai. Lalu jalan takdir mempertemukannya dengan Karnaka, pria yang usianya terpaut jauh di atasnya. Karnaka adalah pria rumit yang sama sekali tidak dia inginkan untuk hadir dalam hidupnya. Tetapi, tentu saja tidak semua keinginan bisa dikabulkan. Karena selalu ada sesuatu yang memaksanya untuk berkompromi. Petualangan baru pun dimulai. Siapa sangka kisah asmaranya justru terjadi di antara berlembar-lembar dokumen yang harus dia pelajari, dan di antara tumpukan laporan yang harus dia siapkan. Dan seperti biasa, tidak ada kisah cinta yang berlangsung sederhana tanpa melibatkan drama.
MY SULKY HUBBY [END] by Alphaawordl
Alphaawordl
  • WpView
    Reads 1,238,424
  • WpVote
    Votes 103,812
  • WpPart
    Parts 53
Anjelly mengusulkan 3 syarat utama pada perjanjian pra-cerai yang harus disetujui Anam. Tujuannya adalah mendapatkan apa yang selama ini Anjelly dambakan dalam ikatan pernikahan bersama pria yang teramat ia cintai itu. Yakni ; 1. Anam harus melakukan segala hal yang selalu dilakukan Anjelly untuknya. 2. Selama periode perjanjian, Anam tidak boleh menyakiti hati Anjelly, baik dari segi lisan maupun sikap. 3. Anam tidak diperkenankan dekat dengan wanita manapun. Jika pihak kedua ( Anam ) berhasil menyanggupi seluruh syarat yang tertera dalam jangka waktu yang disepakati bersama, maka pihak pertama ( Anjelly ) akan menanda-tangani surat cerai, sesuai keinginan pihak kedua. [ SERIAL DOCTOR SERIES #4 ]
Pengasuh Mr. A (TAMAT) by lennyputri25
lennyputri25
  • WpView
    Reads 1,287,284
  • WpVote
    Votes 56,655
  • WpPart
    Parts 81
#Karya 16 📚 PART LENGKAP Pekerjaan : Pengasuh Benefit : 1. Gaji dua digit + tunjangan 2. Makanan terjamin 3. Tersedia tempat tinggal full fasilitas "Ini jagain cucunya presiden, ya?" tanya Afra. Pekerjaan pengasuh dengan gaji fantastis itu sangat menggiurkan, apalagi untuk mahasiswi seperti dirinya yang sedang terlilit hutang riba pinjol dan sedikit lagi diusir dari kos karena menunggak pembayaran 3 bulan lamanya. Namun, dia harus menelan pil pahit saat mengetahui yang dijaga adalah manusia dengan sifat menyerupai setan. Pria SMA berusia 17 tahun yang seperti bayi besar tak tahu diri. Lucunya dia dilema untuk memilih mundur dari pekerjaannya itu, karena Arka selaku ayah pria itu menaikkan gajinya tiga kali lipat demi membantu anak laki-lakinya itu berubah menjadi manusia beradab. "AAAAAAAAAAA ...." Afra berteriak histeris bahkan saat hari pertama bekerja.
BENALU [END] by Rrhacha
Rrhacha
  • WpView
    Reads 3,368,044
  • WpVote
    Votes 293,453
  • WpPart
    Parts 60
Jika kalian pernah membaca cerita tentang sebuah keluarga yang berpisah dengan putri mereka lalu di pertemukan lagi, Dan mereka hidup bahagia. Berbeda dengan cerita Benalu ini. Benalu itu sebuah nama tentang tumbuhan yang hidup di tumbuhan lain. Namun yang ini beda, bagaimana jika nama Benalu adalah nama seorang gadis cantik berusia tiga belas tahun. Tidak ada nama panjang atau nama depannya hanya BENALU Benalu tidak hilang dari keluarganya, dia ada, tapi tak dianggap. Ada namun terasa tidak ada Benalu yang selalu merasakan kekerasan dari keluarganya namun masih bisa tersenyum kepada mereka. Benalu yang tidak boleh melihat dunia luar, namun masih berusaha melihatnya menggunakan televisi Benalu yang tidak di perbolehkan belajar, namun masih diam diam belajar Yang boleh Benalu lakukan hanya bekerja seperti menjadi PEMBANTU Dia Benalu, gadis cantik yang di besarkan oleh kepala pembantu dirumahnya dan para pembantu lainnya Yang Benalu inginkan adalah tau wajah ayah kandungnya! Benalu tau nama pria yang menjadi ayahnya, tapi tidak dengan wajahnya. Karna mereka bilang bahwa sang ibu saat itu sedang berselingkuh dengan pria lain dan melahirkan Benalu Hingga suatu hari tuhan mengabulkan permintaan Benalu, Benalu mengetahui siapa jati dirinya sendiri. Hanya dirinya sendiri, benalu tidak memberi tahu kepada semua orang. Dia tidak mau! Lebih baik berpura-pura tidak tau apa-apa di banding mengetahuinya. Benalu merasa kecewa, marah dan sedih bersamaan Satu harapan lagi yang di inginkan Benalu, dia ingin ikut pergi bersama almarhumah sang ibu. Apa tuhan akan mengabulkan permintaan Benalu lagi? ✋ No plagiat! Budayakan follow akun penulis sebelum membaca! *** # 1 Anak (14112021) # 1 Kakak (19112021 # 1 menyesal (12122021) # 1 Kecewa (20112021) # 3 kepercayaan (09122021) # 6 sedih (09122021) # 8 daddy (09122021)