THE DEMON [JAELIA✔️]
Lia ingin mengutuk Haechan karena Haechan sudah membuatnya terjebak di dalam kediaman seorang bos mafia kejam. Lia bahkan harus rela melepaskan pekerjaan yang selama ini dia impikan karena ucapan bos mafia yang tak terbantahkan itu. Dalam perjalanan kisah mereka, ada banyak hal yang terungkap. Tentang siapa bos mafia...