herionquen's Reading List
19 stories
ASKA by Bintang_ElmaS
Bintang_ElmaS
  • WpView
    Reads 709,347
  • WpVote
    Votes 54,085
  • WpPart
    Parts 36
Bebas, kata yang mendeskripsikan serta populer dalam diri Aska. Dimana dia bebas melakukan apa saja dalam hidupnya tanpa ada kata aturan terselip disana. Tentu banyak yang ingin seperti Aska yang hidupnya bebas dari kata aturan, bebas melakukan kenakalan tanpa ada yang bisa mencegah. Hei, mereka hanya melihat luarnya saja, Ingat!! Jangan menilai seseorang hanya dari covernya saja. Aska itu lemah, polos serta lugu tapi itu dulu sebelum perasaan benci, amarah serta dendam hinggap dan bersarang di kepalanya. Jangan tanya tentang keluarga, mereka masih ada di dunia, tapi merekalah yang berpikir Aska sudah pergi dari dunia ini,,,,kalau Aska ditanya, pasti jawabannya... "Keluarga? Gue nggak punya keluarga" #Bintang_ElmaS
RAKALA BASWARA by NirmaNcim
NirmaNcim
  • WpView
    Reads 47,334
  • WpVote
    Votes 2,226
  • WpPart
    Parts 22
"Bang. Paris lebih berarti ya daripada gue?" "..." "Lo nggak pernah pulang soalnya, hehe, pulang ya? Besok gue ulang tahun." -SUDAH SELESAI- ~Mulai, 26/08/22 ~Akhir, 07/09/22 ©RAKALA BASWARA | 2022
1 Tahun Bersama Papa  by AriiAri7
AriiAri7
  • WpView
    Reads 777,009
  • WpVote
    Votes 64,137
  • WpPart
    Parts 56
Sebelum baca, follow akun Arii dulu 😗 17 tahun ia telah hidup, namun tidak pernah sekalipun ia berinteraksi dengan sang Papa. Mamanya telah meninggal saat melahirkan dirinya, semenjak itu pula kakek dan neneknya yang membesarkannya. Sedangkan, Papanya malah memilih untuk tinggal di sebuah apartemen yang berada tidak jauh dari rumah kakek dan neneknya. Hingga, kakek dan nenek memilih untuk pindah ke Canada, dan karena pada saat itu ia berada di kelas 12 SMA. Sangat tidak mungkin jika ia pindah ikut ke Canada bersama kakek dan neneknya. Kakek dan neneknya pun memutuskan kalau ia akan tinggal bersama Papanya untuk satu tahun ini. Setelah ia lulus SMA, maka ia akan menyusul pergi ke Canada. Bagaimana kisah mereka? Sepasang anak dan ayah yang sama sekali tidak pernah berinteraksi selama tujuh belas tahun tiba-tiba harus hidup bersama selama satu tahun? apakah akan ada sebuah canda tawa diantara mereka? atau hanya ada sebuah kecanggungan? yuk ikuti kisah mereka
De Facto (END) by Khalistaata
Khalistaata
  • WpView
    Reads 271,342
  • WpVote
    Votes 17,416
  • WpPart
    Parts 45
"Balas dendam terbaik adalah mengirim mu ke neraka!"
HASBINAKA by imlolieefaa
imlolieefaa
  • WpView
    Reads 576,456
  • WpVote
    Votes 44,629
  • WpPart
    Parts 42
"Bun, Abi udah ketemu ayah" "Gak nyangka abi juga ternyata punya abang"
DANGEROUS SCHOOL by Brothers_BFF
Brothers_BFF
  • WpView
    Reads 463,327
  • WpVote
    Votes 39,828
  • WpPart
    Parts 64
"Peperangan diantara para belalang adalah pesta bagi kelompok burung gagak." Danu, anggota klub renang yang dikenal ramah dan penuh semangat, ditemukan tewas dalam kondisi tragis. Polisi menyebutnya bunuh diri. Kasus pun ditutup... hingga sebuah rekaman misterius muncul-mengklaim bahwa Danu dibunuh. Desas-desus mulai menyebar. Ada yang mencurigai teman sekelasnya, ada pula yang menuding pihak sekolah berperan dalam tragedi itu. Di balik ketakutan dan rumor, sekelompok siswa memutuskan mencari kebenaran. Mereka tidak sendiri-seorang detektif muda, Lenan, turun tangan. Bersama mereka menguak rahasia yang jauh lebih kelam: konspirasi yang pengkhianatan, perundungan brutal, hingga kematian lain yang mungkin disembunyikan. Ketika jejak pelaku semakin kabur, dan bukti justru menjerat orang terdekat korban, satu hal jadi pasti: Penjahat selalu kembali ke TKP. Berbeda dengan cerita anak sekolahan lainnya, "Dangerous School" sama sekali tidak menampilkan manisnya dunia anak sekolah. Sebaliknya, cerita ini memperlihatkan sisi gelap dunia pelajar mulai dari anak baik-baik yang mengelola bisnis jual beli nilai hingga siswa yang suka tawuran. ⚠️ ATTENTION ⚠️ SETIAP ADEGAN TIDAK UNTUK DITIRU! ©COPYRIGHT 2021 BY KAPTEN TRIGON! PLAGIARISME HARAP MENJAUH, BISA TERDETEKSI KALAU LO BERANI COPAS. PAHAM! Publish: 1 Agustus 2021 Finish: 31 Oktober 2021 Rank story 🏅 ➡️3-1 #misterisekolah : 20 Mei 2021- 22🏅 ➡️7 #thriller : 20 Mei 2021🏅 ➡️2 #misterisekolah: 21 Mei 2021🏅 ➡️2 #thriller: 26 Mei 2021 🏅 ➡️1 #thriller: 26 sep 2023 🏅 ➡️ 2 #misterisekolah: 22 September 2021🏅 ➡️ 3 #teefictionindonesia: 22 September 2021 ➡️ 2 #misterisekolah: 25 September 2021 🏅 ➡️ 2 #misterisekolah: 2 November 2021 🏅 ➡️ 1 #misterisekolah: 1 Januari 2022 ➡️ 1 #misterisekolah: Februari 2023 🏅
SCORE 100 by TahuTuyul
TahuTuyul
  • WpView
    Reads 369,750
  • WpVote
    Votes 27,270
  • WpPart
    Parts 72
Setelah pergantian direktur, Taruya High School berubah jadi sekolah penuh tekanan dengan organisasi Rangking Umum, HCE, dan ancaman BBO. Di tengah kekacauan itu, Dion Ravindra hanya ingin hidup normal---namun suara asing dan nama Maheswari yang seharusnya sudah mati terus menghantui. Semua orang percaya SCORE 100 hanyalah tentang meraih nilai sempurna. Tapi perlahan, Dion mulai sadar... SCORE 100 bukan sekadar angka, melainkan permainan gelap. Dan dirinya adalah bagian terpenting di dalamnya. Di sinilah semuanya bermula. Dunia "Antara Nyata dan Tidak Nyata." Jangan percaya ingatanmu, Jangan percaya siapapun. Karena yang nyata, belum tentu kebenarannya. --- ⚠️WARNING! Toxic, teror, blood, kill, mystery, fear, riddles, ghost dll. ___ RANK🏅: #1 in misteri (02/01/26) #1 in riddle (06/04/25) #1 in darkstory (30/10/23) #1 in ceritawattpadseru (06/07/23) #1 in prestasi (27/11/23) #1 in direktur (20/03/24) #1 in ambis (29/03/24) #1 in school (15/11/23) #1 in darkschool (15/12/24) #1 in friendship (19/05/25) #1 in sistemsekolah (13/09/25) #1 in remajasma (23/05/25) #2 in thriller (21/07/25) #2 in tekateki (10/06/25) #3 in teror (21/11/25) #3 in sma (17/09/23) #3 in genius (13/10/25) #4 in psikopat (17/09/23) #5 in pembunuhan (22/09/23) #8 in kasus (06/07/23) Start : 24 Mei 2023 End : 30 Juli 2023
THE BLOCKADE (TERBIT) by Partikel__Atom
Partikel__Atom
  • WpView
    Reads 1,231,214
  • WpVote
    Votes 85,527
  • WpPart
    Parts 49
Diterbitkan oleh Penerbit LovRinz (Pemesanan di Shopee Penerbit.LovRinzOfficial) *** "Jangan percaya kepada siapa pun. Semua bisa membahayakan nyawamu." *** HAPPY READING!!! Start : 01 September 2023 End : 23 April 2024 Ranking : #1 Catur : 17 September 2023 #1 Misteripembunuhan : 18 September 2023 #1 Berdarah :13 Oktober 2023 #1 Teka-teki : 12 Maret 2024 #1 Detektif : 17 Maret 2024 #3 Thriller : 18 Juni 2024 Sumber cover (Pinterest)
STRANGER by yanjah
yanjah
  • WpView
    Reads 1,924,598
  • WpVote
    Votes 166,337
  • WpPart
    Parts 75
Terendra tak pernah mengira jika diumurnya yang sudah menginjak kepala empat tiba-tiba saja memiliki seorang putra yang datang dari tempat yang tak terduga. Bocah 17 tahun mantan anggota kelompok buronan? Tapi itulah faktanya. -------------------- #rank1 in najaemin (02/2/2024) #rank1 in action (26/6/2024) #rank1 in sick (30/9/2024)