Select All
  • The gengster girl
    17.4K 768 14

    Mereka yang hanya muncul dimalam hari, saat orang orang sedang terbuai dialam mimpi.. Mereka yang tak pernah mengunakan topeng untuk menutupi jati diri mereka, namun anehnya mereka tak pernah diketahui publik.. Karena mereka akan langsung membunuh semua orang yang berada ditempat kejadian dan memusnahkan semua bukti...

  • 00.00 (PROSES TERBIT)
    303K 17.3K 24

    (PROSES REVISI, SELAMA REVISI SEMUA CHAPTER MASIH LENGKAP) Bayangkan bagaimana rasanya bila, seseorang datang tiap jam 00.00 setiap malam. Dia menghampirimu, memelukmu erat lalu hilang di setiap paginya. Dia tak bisa terlihat, tapi kehadirannya begitu nyata. Dialah yang menjadi alasan seorang Carissa takut tidur setia...

  • AGENT 3: The Final War
    23.6K 2.8K 11

    Sequel terakhir dari AGENT [The Final War; adalah saat dimana mereka semua akan dipertemukan kembali. Entah sebagai kawan atau lawan.] Malam itu, di 5 ruangan tertutup, terdapat masing-masing satu orang terpilih untuk diberikan satu inti pertanyaan. Lima orang dengan kepribadian yang berbeda, nasib yang berbeda, dan...

  • AGENT 2: The Parallel Dimension
    66.9K 11.6K 37

    --Sequel kedua dari AGENT: Agent of mutants-- [The Parallel Dimension; adalah perjalanan kelima mutan itu dalam dimensi paralel, dan secara tidak sengaja menemukan seseorang yang ternyata adalah kunci terkuat untuk mereka semua.] Setelah kiamat menimpa ketujuh mutan itu, salah satu dari mereka akhirnya pergi meningga...