Fantasy
14 stories
MELANCHOLY [Completed] by ssweetboba
MELANCHOLY [Completed]
ssweetboba
  • Reads 5,016,260
  • Votes 336,652
  • Parts 43
Arura Qirani terlambat untuk tahu, bahwa selama ini semua usahanya untuk mendapatkan hati sang suami Reygan telah sia-sia sejak awal. Mungkin saja kalau saat itu ia tidak memaksakan dirinya untuk memiliki Reygan, Arura tidak akan kehilangan hal yang paling berharga di hidupnya. Lalu, di suatu pagi, Arura terbangun di umur 17 tahun. Jauh sebelum kejadian menyakitkan tersebut terjadi. "Mas Rey, aku baru aja keguguran." Rank #4 fiksiremaja #1 teenlit #1 brokenheart Completed
1 Tahun Bersama Papa  by AriiAri7
1 Tahun Bersama Papa
AriiAri7
  • Reads 733,495
  • Votes 62,603
  • Parts 56
Sebelum baca, follow akun Arii dulu 😗 17 tahun ia telah hidup, namun tidak pernah sekalipun ia berinteraksi dengan sang Papa. Mamanya telah meninggal saat melahirkan dirinya, semenjak itu pula kakek dan neneknya yang membesarkannya. Sedangkan, Papanya malah memilih untuk tinggal di sebuah apartemen yang berada tidak jauh dari rumah kakek dan neneknya. Hingga, kakek dan nenek memilih untuk pindah ke Canada, dan karena pada saat itu ia berada di kelas 12 SMA. Sangat tidak mungkin jika ia pindah ikut ke Canada bersama kakek dan neneknya. Kakek dan neneknya pun memutuskan kalau ia akan tinggal bersama Papanya untuk satu tahun ini. Setelah ia lulus SMA, maka ia akan menyusul pergi ke Canada. Bagaimana kisah mereka? Sepasang anak dan ayah yang sama sekali tidak pernah berinteraksi selama tujuh belas tahun tiba-tiba harus hidup bersama selama satu tahun? apakah akan ada sebuah canda tawa diantara mereka? atau hanya ada sebuah kecanggungan? yuk ikuti kisah mereka
So I Married A Famous Actor? [COMPLETED] by Sharput
So I Married A Famous Actor? [COMPLETED]
Sharput
  • Reads 3,745,698
  • Votes 280,266
  • Parts 63
"Mi, Relin capek cari kerja mulu. Mau nikah aja!" Relin tak menyangka kalau perkataannya pada sang Mami waktu itu membuat ia jadi terjebak dalam sebuah perjodohan bersama Kavi Abiputra-seorang aktor terkenal yang sedang naik daun lantaran perannya di sebuah film bergenre romance. Relin sih mau-mau saja dijodohkan dengan pria berumur 27 tahun itu. Lagian mana mungkin ia bisa menolak pria se-sexy dan juga se-hot Kavi. Terlebih pertemuan pertama mereka yang sukses membuat Relin jadi langsung tertarik dan terpesona dengan ketampanan pria itu. Tapi yang jadi masalahnya adalah Kavi hanya menganggap Relin sebagai bocah baru lulus kuliah yang dari dandanan dan style berpakaiannya saja sama sekali tidak masuk ke dalam kriteria wanita idamannya. Terlebih Kavi juga punya trauma di masa lalu dalam menjalin hubungan membuat ia jadi berpikir kalau tanpa menikah pun ia jelas bisa menemukan kebahagiannya sendiri. Lantas bagaimanakah kedua orang itu menghadapinya? start : 31 Maret 2021. finish : 09 November 2021. . So I Married A Famous Actor ? ©Sharput--2021
Alodie: The Queen Of Badness (END) by Njee08
Alodie: The Queen Of Badness (END)
Njee08
  • Reads 2,539,909
  • Votes 179,649
  • Parts 58
[On Going - Revisi setelah Tamat] Katanya, Alodie itu iblis berwajah malaikat. The Queen of Badness, itulah julukan yang diberikan padanya. Alodie Aubree Nori, gadis remaja yang terkenal akan segala keburukannya. Ia kejam, angkuh, dingin, suka menindas, dan tak kenal takut. Sayangnya, ia dikarunai dengan paras bak Dewi Yunani. Katanya, Alterio Langit Dalmazio itu si misterius seantero sekolah, anggota mafia, pengedar narkoba, kriminal atau lebih berbahaya dari itu. Nyatanya, tidak ada yang mengenal bagaimana sosoknya. Lantas, bagaimana jika garis takdir mempertemukan mereka?
WHATTT? Gue Antagonist? by leyfii20
WHATTT? Gue Antagonist?
leyfii20
  • Reads 9,199,285
  • Votes 1,116,852
  • Parts 56
Resa Maundya Putri, gadis yang tewas usai terjatuh dari wahana rollercoaster, bukannya berakhir ke akhirat jiwa nya malah bertransmigrasi ke tubuh tokoh antagonis pada novel "You're Mine". Mesya Anandya Megantara adalah tokoh wanita antagonis yang berada dalam novel "You're Mine" dengan sifat yang suka membully, semau nya sendiri. Sifat nya akan berubah menjadi sangat manis ketika berhadapan dengan sang tokoh utama pria. Apa yang terjadi ketika Resa memasuki tubuh sang antagonis terlebih lagi ia harus berurusan dengan tokoh figuran yang hanya muncul tiga kali. Dirga Atlantas Adiyatama, figuran yang menjadi pacar backstreet dari sang antagonis. ---------- Cover by Pinterest.
Bot 0.1 | mark lee ✓ by F0RTUNECOKIEE
Bot 0.1 | mark lee ✓
F0RTUNECOKIEE
  • Reads 3,500,372
  • Votes 668,894
  • Parts 27
❝don't you dare to block me. Or you'll be the next.❞ was #2 in nct on march 2021 was #2 in stalker on december 2020 was #1 in hendery on november 2020 was #1 in murder on april 2020 was #1 in gore on april 2020 was #1 in mark lee on june 2019 was #1 in thriller on june 2019 was #1 in psycho on june 2019
TELUK ALASKA [SELESAI] ✅ by ekaaryani
TELUK ALASKA [SELESAI] ✅
ekaaryani
  • Reads 70,486,500
  • Votes 3,942,961
  • Parts 88
#1 in Teen Fiction [PROSES PENERBITAN] Alister Reygan, ia adalah cowok yang selalu menjadi idaman para wanita. Bukan hanya sekedar tampan, ia juga memiliki sebuah genk yang sering di sebut sebagai 'penguasa sekolah'. Nasib sial menimpa cewek teman sekelasnya. Di mana ia selalu menjadi objek bullying oleh genk nya. Alister sebagai ketua selalu paling kasar dan semangat dalam membully cewek tersebut. Sampai suatu hari Alister berhenti. Kata-kata kasar dan tatapan kebencian itu menghilang. Itu semua karena sebuah rahasia besar yang terpecahkan. Rahasia yang membuat hidupnya hancur seketika. Dan... Rahasia tersebut ada pada Anastasia Mysha, teman sekelasnya yang selalu ia sakiti. Note: CHAPTER NGGAK ADA YANG DI PRIVATE, KALIAN BEBAS BACA TANPA RIBET! Copyright© 2018 By: Eka Aryani
Thalassa (On Going) by alicefrara
Thalassa (On Going)
alicefrara
  • Reads 419
  • Votes 48
  • Parts 9
[SEBELUM MEMBACA MOHON DI BIASAKAN UNTUK MEMBERI VOTE KE CERITA INI] Farisha adalah seorang dokter muda, ia menjadi dokter di usianya yang masih 23 tahun. Ia memiliki sepupu yang selalu menyindirnya ketika ada acar kumpul keluarga. "Kalau farisha mah cuma jadi dokter, aku dong udah jadi pengusaha sukses" dengan bangganya ia memberi tahu profesinya yang sekarang dan sekaligus menyindir farisha. Farisha yang di perlakukan seperti itu hanya diam saja, malas menanggapi padahal hati sudah memaki. Namun walaupun begitu ia tidak pernah sombong kepada orang-orang, tetapi orang-orang selalu menilai buruk kepada farisha. Sampai suatu hari puncaknya, sepupu farisha yang sudah sangat kesal melihat farisha yang masih bisa hidup tenang mengambil kesempatan dalam kesempitan. Yaitu, pada saat terjadi kebakaran di rumah sakit tempat farisha bekerja, kebakaran tersebut terjadi di lantai paling atas rumah sakit, sepupu farisha yang mengetahui hal itu langsung buru-buru menutup pintu atas rumah sakit yang menyebabkan farisha terkurung didalam sana, farisha pun meninggal di usianya yang baru menginjak 23 tahun akibat kebakaran tersebut.
THE MAIN CHARACTER (PINDAH KE FIZZO) by siskafbnrti
THE MAIN CHARACTER (PINDAH KE FIZZO)
siskafbnrti
  • Reads 284,716
  • Votes 38,212
  • Parts 30
Ini tentang misteri, teka-teki, dan pembunuhan. Sekar Kusuma Mandala, gadis yang tiba-tiba bertemu dengan nenek misterius yang memberikannya secarik kertas berisi teka-teki tentang hidupnya. Sambara Utama Rahagi, lelaki incaran Sekar yang super dingin dan tak berekspresi. Mulutnya pedas dan setiap kali berkata tak pernah memikirkan perasaan orang lain. Siapa sangka, dibalik "Kedai Ketabrak Lapar." Ternyata itu adalah sebuah agen rahasia, mereka mencari pemeran utama antagonis dalam kasus pembunuhan. Agen rahasia mereka disebut TMC, The Main Character. Satu persatu fakta mulai terungkap ketika sebuah kebenaran terlihat jelas. Banyak rintangan yang dihadap oleh Sekar. Gadis itu juga berhenti mengejar Sambara dan mulai tak peduli dengan lelaki itu. Siapa sangka, Sambara yang mengejar Sekar balik. Padahal dulu ia semena-mena dengan Sekar. Teka-teki : Abadi yang tak satu, lenyap, keturunan yang sama, hukum tiga. Penulis : Siska Febrianti Jumat, 24 desember 2021 KARYA ASLI MILIK SISKA!!! DILARANG PLAGIAT!!! TIDAK PLAGIAT CERITA MANAPUN!!! REAL HASIL PEMIKIRAN SENDIRI!!!
Menjadi Antagonis di Novel by yuyurikaa
Menjadi Antagonis di Novel
yuyurikaa
  • Reads 2,096,677
  • Votes 272,008
  • Parts 50
Masuk kedalam novel dan menjadi tokoh antagonis di dalamnya. Bagaimana dia menghindar dari nasib buruknya? Di sepanjang koridor, dia pun terus meyakinkan bahwa sekarang dia adalah Sharla. "Pokoknya gue harus jadi Sharla yang baik. Gue ga mau punya nasib yang buruk. " Ucap Sharla dengan sungguh-sungguh