Random
132 stories
Sejumput Dendam Rana by ArinFerdia
ArinFerdia
  • WpView
    Reads 5,541,884
  • WpVote
    Votes 614,659
  • WpPart
    Parts 61
Tentang Rana yang harus menerima kenyataan pahit. Saat suaminya harus menikah lagi dengan anak dari pendonor ginjal untuknya. Hingga satu tahun berlalu, takdir membawa Rana kembali masuk dalam keluarga mantan suaminya. Bukan sebagai menantu tapi sebagai madu untuk sang mantan Ibu mertua. Rank #1 Affair 15 Sep 2021 #1 Flash back 28 Sep 2021 #1 Rana 30 Sep 2021 #1 Mantan Istri 30 Sep 2021 #1 Mertua 30 Sep 2021 #1 Dendam 12 Nov 2021 #1 CeritaPendek 18 Nov 2021 #1 Puisi 26 Januari 2022 #1 Fiksi Penggemar 8 Maret 2022
Don't Love Me by Ka_pita
Ka_pita
  • WpView
    Reads 516,846
  • WpVote
    Votes 45,025
  • WpPart
    Parts 64
⚠️PRIVATE ACAK FOLLOW SEBELUM MEMBACA⚠️ Laura Timur Bellatrix, murid pindahan yang harus merasakan pahit karena masalalu dan Kakak kelasnya yang bernama Delon. Arvin Sadelon Ganendra, murid kelas 12 yang mencari pacar melalui pengumuman sekolah dengan maksud tertentu. Laura dan Delon seperti minyak dan air yang tidak dapat disatukan, keduanya saling benci. Laura benci Delon karena perlakuan semena-mena lelaki itu, dan Delon benci Laura karena mengira gadis itu telah menyakiti sahabatnya. Start : 06-12-2021 Finish : 17-05-2022
Enzi : [The King Of Phoenix] ✓ by ApriliaOcha22
ApriliaOcha22
  • WpView
    Reads 399,752
  • WpVote
    Votes 20,965
  • WpPart
    Parts 116
Namanya Enzi Kaivan Arkananta. Pemimpin dengan aura tak terbantah yang penuh pesona. Enzi punya segalanya. Harta, kekuasaan, kedudukan. Namun semua hal itu tak serta merta membuat hidupnya bahagia. Sejak awal kata bahagia tak ada dalam kamus hidupnya. Semuanya tampak hampa. Enzi sadar hidupnya memang telah lama terpelosok dalam kegelapan. Psycopath? Pembunuh? Enzi lebih dari pada itu. Iblis bertampang malaikat. Raja kegelapan sesungguhnya yang mendirikan Phoenix bersama lima sahabatnya. Bukankah lucu saat sosok sekelam dirinya luluh hanya karena sebuah senyuman? Hanya satu gadis. Dan Enzi siap menyerahkan segalanya. Entah dulu atau sekarang. Ratunya tetap satu-satunya yang membuat Enzi akhirnya mengecap bahagia yang berharga. "You know? I was crazy from the first time I Saw you"- Enzi Kaivan Arkananta.
Bad Princess (END) by pockynop
pockynop
  • WpView
    Reads 4,910,867
  • WpVote
    Votes 570,390
  • WpPart
    Parts 60
🌸1. Reincarnation Series DITERBITKAN! Penerbit Aurora (Galaxy Media) #1 in Fantasi (02-11-2020) #1 in Kingdom (13-08-2020) Yoon Sera bereinkarnasi menjadi Sona, gadis kecil berumur lima tahun setelah kematiannya. Sona Valrize De Alterion, seorang Putri kekaisaran Alterion, yang diabaikan oleh Kaisar, serta dua pangeran yang merupakan kakak kandungnya. Keinginan Sera setelah menjadi Sona hanyalah satu, lari dari istana dan menghindari kematian! Sona, seorang antagonis yang terbunuh dalam cerita yang pernah Sera baca. Kini Sera malah terlahir kembali menjadi Sona dan harus menghadapi nasibnya yang tragis. Ia berusaha menghindari kematiannya dengan menghindari Putra mahkota, sekaligus kakak pertamanya yaitu Heroson, Pangeran kedua, dan juga sang Kaisar. *** PS. INI CERITA ORIGINAL!! BUKAN FANFIC ATAU TERJEMAHAN!! #Happyreading Copyright ©nopnob
TITIK TERENDAH  by PenieJingga02
PenieJingga02
  • WpView
    Reads 3,089,622
  • WpVote
    Votes 415,573
  • WpPart
    Parts 46
Aku menangis, Kalian tertawa. Aku kesakitan, Kalian masih tetap tertawa. Apa jika aku mati, kalian masih tetap akan mentertawakanku? _____________ Semua orang pasti pernah mengalami TITIK TERENDAH dalam hidupnya. Jika 'belum' maka 'akan'. Note: start: 14/8/2020 Bijaklah dalam memilih bacaan. Banyak adegan kekerasan🔥 Rank 1 in #fiksiremaja [12-12-2020] Rank 2 in #fiksiremaja [6-03-2021]
HALAI-BALAI | Antagonist Husband LENGKAP (SELESAI) by cicilinece
cicilinece
  • WpView
    Reads 3,847,163
  • WpVote
    Votes 298,972
  • WpPart
    Parts 62
"Aku istri kamu, hewan aja kalau dipukul pilihannya lari atau mati, apalagi manusia." "Aku capek denger bentakan kamu, kamu suami aku tapi, kamu kayak tokoh antagonis yang nggak bosan punya konflik sama protagonis." Cover by pinterest. Setiap adegan kekerasan tidak untuk ditiru, dapat menimbulkan trauma. Tidak untuk anak dibawah umur. Harap bijak dalam membaca. 18+ Ileana Nay Risa (Lea) sering sekali mengeluh tentang pelajaran, capek mengerjakan tugas, malas belajar. Dia mengeluh tentang semua itu. Berkali-kali dia mengatakan bahwa ingin nikah muda saja, Lea sering kali berfikir tentang hal positif setelah menikah. Bisa jalan-jalan bersama, makan berdua, apalagi saat membuka mata, ada seseorang yang menyambut dipagi hari, ah sudahlah, intinya yang indah-indah selalu jadi khayalan Lea. Nikah muda itu benar terjadi dikehidupan Lea, namun, tidak dengan khayalan indah itu. Jika bisa Lea ingin kembali mengulang waktu, ingin fokus belajar dan mengejar mimpi. Namun, dua manusia yang diikat dengan ikatan pernikahan bukankah harus punya hubungan saling suka? "Tolong pulang, aku lagi sakit." "Sekalian aja mati, gue nggak peduli!" __ "Tolong perlakukan aku kayak manusia, hewan aja nggak mau makan makanan basi, apalagi aku manusia." ___ Mulai : 24 Mei 2021 Selesai : 20 Juli 2021 Dilarang plagiat. Hargai karya penulis. Cerita ini murni pemikiran sendiri. Barang siapa yang mengcopy, menjiplak atau sejenisnya akan berurusan dengan hukum. Dan itu juga dosa, karena itu mencuri/maling. Berdosa!
RANA [SUDAH TERBIT] by syaa__00
syaa__00
  • WpView
    Reads 9,144,259
  • WpVote
    Votes 523,493
  • WpPart
    Parts 84
[SQUEL DARI GANGSTER] Menjadi anak dari seorang mantan gangster terkenal membuat Alendra menuruni sikap anarkis sang ayah. Berkelahi baginya adalah satu kegiatan yang menyenangkan. Hanya ada dua pilihan bagi lawan, mati atau pingsan. Alendra. Tidak pernah mau menjadi jahat. Tapi, ada hal yang selalu membawanya dan membuatnya menjadi seseorang yang jahat. Sampai hidupnya seakan berubah ketika bertemu seorang gadis yang sama berandalnya dengan dia. Rana. Si gadis sejuta misteri. "Iya! Hidup gw emang hancur. Tapi, cukup gw aja. Lo jangan" -Ale #1 Remaja [20 Desember 2019] #4 In Teen Fiction [10 Nov 2019] #2 In sma [25 Nov 2019] #1 in Putih Abu² [19 Apr 2020] #3 in Bad Girl [25 Juni 2020] #1 in Rana [12 Maret 2021] #1 in Alendra [12 Maret 2021] Dipublikasi pada tanggal 26 Oktober 2019
-FIGURAN- (END)  by zuqtika
zuqtika
  • WpView
    Reads 2,571,211
  • WpVote
    Votes 239,656
  • WpPart
    Parts 72
[MURNI KARYA SAYA!] [DILARANG MEMPLAGIAT CERITA INI!] [JANGAN LUPA FOLLOW AKUN WPKU JUGA!] [WARNING! CERITA INI BELUM REVISI! ] Bagaimana jika seorang gadis yang menjadi seorang atlet karate mengalami kecelakaan beruntun dan bukannya ia berada di alam kubur ia malah masuk ke dalam dunia novel dan berada di dalam raga seorang figuran yang memiliki hubungan rahasia dengan seorang wakil ketua gangster? Apa yang akan ia lakukan? . "𝘽𝙖𝙣𝙩𝙪 𝙖𝙠𝙪! 𝙖𝙠𝙪 𝙢𝙤𝙝𝙤𝙣! 𝙖𝙙𝙖 𝙗𝙚𝙗𝙚𝙧𝙖𝙥𝙖 𝙩𝙚𝙠𝙖-𝙩𝙚𝙠𝙞 𝙮𝙖𝙣𝙜 𝙝𝙖𝙧𝙪𝙨 𝙠𝙖𝙪 𝙪𝙣𝙜𝙠𝙖𝙥𝙠𝙖𝙣 𝙙𝙞 𝙙𝙖𝙡𝙖𝙢 𝙙𝙪𝙣𝙞𝙖 𝙣𝙤𝙫𝙚𝙡!"-𝘾𝙝𝙧𝙞𝙨𝙩𝙞𝙣𝙖 "𝙊𝙠e𝙮, 𝙣𝙤𝙫𝙚𝙡 𝙖𝙥𝙖 𝙮𝙖𝙣𝙜 𝙖𝙠𝙖𝙣 𝙠𝙪𝙢𝙖𝙞𝙣𝙠𝙖𝙣?" -𝘾𝙖𝙧𝙤𝙚𝙡 DILARANG KERAS MEMPLAGIAT CERITA INI!!! #1Bad #1Ketua #1Wakilketua #1Bringas #1Novel #1Tersembunyi #1leader #8teenfiction #1tekateki #3gangster #11misteri #14psikopat #3sadis
Accidental by coretan_ndinn
coretan_ndinn
  • WpView
    Reads 138,072
  • WpVote
    Votes 7,055
  • WpPart
    Parts 24
END(☑️☑️) Disiarkan secara langsung dari tempat kejadian, saat ini kota Pontianak sedang dihebohkan dengan tabrakan beruntun yang menyebabkan semua korban meninggal. Hal ini belum diketahui apa penyebabnya, saksikan liputan kami selanjutnya. __________________ Hei mampir ke cerita ku yuk Maaf kalau ada kesamaan/kesalahan nama tokoh atau tempat #1 - Alana #1 - cerpen #1 - 2021