🤍
3 stories
True Stalker by sirhayani
sirhayani
  • WpView
    Reads 34,009,872
  • WpVote
    Votes 1,263,750
  • WpPart
    Parts 32
Adaptasi True Stalker sudah tayang di Vidio! 🎬 - Aku adalah stalker. Itu sebuah hobi? Bisa dibilang begitu. Tetapi, aku hanyalah seorang gadis SMA yang duduk di bangku kelas X. "Lo udah tahu kelakuan gue di sekolah. Satu cara supaya gue bisa tahu kalau lo beneran tutup mulut." "Apa?" "Mulai hari ini, lo jadi cewek gue." Dan... hobiku itu menjadi sebuah bencana. Copyright©2016 by Sirhayani ______ Sudah tersedia di toko buku terdekat dan sebagian part di work ini sudah dihapus karena telah terbit mayor.
ALIKA & DEVIN ( TAMAT )  by leci_melon
leci_melon
  • WpView
    Reads 11,378,356
  • WpVote
    Votes 252,429
  • WpPart
    Parts 25
Selama tinggal di rumah yang sama, ada begitu banyak hal terjadi yang mereka lalui bersama. Mulai dari perdebatan kecil, sampai pertengkaran sengit yang melibatkan orang tua untuk menengahi mereka. Tanpa mereka sadari, justru semua rangkaian kejadian yang telah mereka lalui bersama dalam keseharian tersebut membuat hubungan mereka semakin dekat dan membaik. Tak hanya memperbaiki hubungan, kejadian-kejadian manis dan konyol yang seringkali mereka lalui bersama, tanpa disadari juga mempengaruhi kepribadian mereka menjadi lebih baik. Gadis manis dan mandiri serta lelaki hangat yang begitu peduli. Dapatkah mereka berdua saling menggenggam tangan dan jatuh cinta? Akankah mereka berdua bisa terus bersama, sekalipun banyak gangguan di antara hubungan mereka? Highest rank : #1 LUCU #1 KOMEDI #1 ANAK SMA #2 KOMEDI #2 LUCU #4 HUMOR #10 TEEN FICTION © copyright 2021 by leci_melon Jika ada kesamaan; nama tokoh, tempat, latar dan kejadian, itu bukan kesengajaan atau unsur plagiat. Hak cipta Dilindungi Tuhan yang maha Esa. Plagiat bukan prestasi yang membanggakan.
Terjebak Friendzone!  by hihinn_12
hihinn_12
  • WpView
    Reads 40,219
  • WpVote
    Votes 2,677
  • WpPart
    Parts 52
DON'T COPPY MY STORY!! [SLOW UPDATE & REVISI BERLANGSUNG] Januari Gefana dan Julya Karina adalah teman semasa kecil karena kedua orangtuanya yang dari awal saling bersahabat. Januari memiliki masalah kelam saat remaja karena pergaulannya. Itu semua berubah ketika Julya kali pertamanya ingin masuk sekolah yang sama dengannya. Ia tidak ingin gadis itu melihat kelakuan buruknya dan belajar untuk memulai suatu hubungan yang serius dengan seorang perempuan karena ia pikir sudah saatnya bermain-main. Apa yang terjadi ketika Januari semakin terus terhubung dengan Julya karena ia berada satu sekolah yang sama, disatu sisi dia juga memiliki seorang kekasih, Serena. Keduanya sebenarnya menyangkal perasaan mereka satu sama lain dan memilih berhubungan dengan orang lain karena mereka pikir itu akan merusak semua hubungan pertemanan yang sudah mereka miliki sejak kecil. Tapi takdir berkata lain saat sesuatu hal terjadi pada Julya yang membuat mereka akhirnya menyesali perbuatannya masing-masing. So, ikutin terus kelanjutan kisah mereka!!! J&J WARNING!! CERITA TIDAK DIPERUNTUKKAN UNTUK PARA PLAGIAT!! #7 di friendzone [2022] #6 di percintaan [2022]