Select All
  • Mata ( Dari Mata Dosa Bermula)
    7.6K 185 7

    Jawabku lirih hampir tak bersuara, seolah suara gumaman, “Dari mata dosa bermula...”

    Completed  
  • Sajadah Sombong dan Seperangkat Kisah-Kisah Lainnya
    42.8K 7.8K 12

    Saat tabungannya habis, Pak Ade berusaha berpikiran positif: Tuhan itu Maha Adil. Ayam yang tidak bekerja saja bisa hidup dan tidak mati kelaparan, apalagi manusia. Namun benarkah begitu?

    Completed  
  • Tergenggam dalam Nyaris | ✓
    171K 19.9K 23

    Dari luar, organisasi Balwana terlihat seperti mafia pada umumnya. Dari dalam, mereka menyembunyikan jati diri para anggota yang merupakan mutan Meliora--mutan dengan wujud seperti manusia biasa, tetapi memiliki ketajaman indra dan kekuatan di atas normal. Gautama Farhandi adalah salah satu petinggi di Balwana. Sebaga...

    Completed   Mature
  • Tumbuh dalam Runtuh (CindeRendra)
    604K 12.4K 8

    Dalam dunia di mana sebagian manusia adalah mutan yang memiliki belahan jiwa, seorang lelaki menemukan belahan jiwanya dalam sosok perempuan yang mengacungkan revolver kepadanya. *** Rendra bertemu belahan jiwanya pada situasi yang tidak ideal, sehingga wajar jika belahan jiwanya itu terlihat penuh kecurigaan saat Re...

    Mature
  • RARA [COMPLETED]
    1.6M 58.5K 45

    22 in #FiksiRemaja (28/09/2018), 28 Januari 2018 - 17 September 2018 "Iyah sengaja, kita makan dulu. Gue tau lo dari tadi belum makan," "Oh y-yaudah" "Gimana kalo makan di pinggiran aja?," "Yaudah." "Gimana kalo makan sate?." "Yaudah." "Gimana kalo kita jadian?." "Yaudah." "Okeh." "APA?!" Note : Vote dan Komen sangat...

    Completed  
  • DUA - Kumpulan Cerita Pendek
    45.3K 3.1K 9

    Kumpulan cerita pendek yang dibuat sepanjang tahun 2016. Mengandung : 40% kegalauan 30% kekecewaan 15% kritikan 10% kecaman 5% kebahagiaan Tidak memiliki efek adiktif dengan bahan 100% organik berkualitas. Aman untuk kesehatan jiwa dan raga.

  • SENIOR
    21.2M 349K 35

    [SUDAH TERSEDIA DI TOKO BUKU TERDEKAT] Berawal dari rasa penasarannya pada Nakula, ketua MOS yang gantengnya membelah tujuh benua. Aluna, mulai mencari tahu apa penyebab dari datarnya sifat Nakula. Cowok blasteran Spanyol-Indonesia itu seperti tidak bisa merasakan apapun dalam hidupnya. senang, sedih, bahagia, menangi...

    Completed  
  • Informasi Umum Wattpad
    1.2M 30.6K 14

    Hai teman-teman. Buku ini merupakan buku pedoman mengenai Wattpad. Tentang tata cara, konten, dan pedoman dalam pemakaian. Akan ada banyak informasi dan berita terbaru dari akun resmi Wattpad pula yang akan disampaikan di sini. Jadi, jangan lupa menambahkan ke perpustakaan kalian ya? Salam, Wattpad Indonesia.

  • EL
    32.4M 1M 62

    (NOVEL TERSEDIA DI GRAMEDIA DAN SEGERA DIFILMKAN) "Kamu tau, Mario..." "Aku merasa seperti hujan dan kamu seperti langit." "Langit yang membuang hujan sesukanya, dan hujan yang selalu bodoh mau kembali ke atas langit untuk dibuang lagi." ***** Bercerita tentang seorang pengusaha muda yang sangat sukses bernama Mario...

    Completed  
  • Lokapala Chapter 0 - Dwarapala
    16.1K 1.2K 8

    Di Indonesia masa depan, sekelompok anak remaja dididik khusus oleh pemerintah untuk melawan ancaman dari makhluk-makhluk yang menyeberang dari fenomena 'kabut darah'. Putu Oka adalah salah satu dari sekian banyak anak yang dididik dalam program rahasia bernama 'Dwarapala'. Namun kegemilangan demi kegemilangan yang se...

    Completed  
  • Bulan untuk Bintang (Morning) ✔️
    86K 9.7K 19

    BuB #1 [SELESAI] Bintang, Sesuai dengan namanya, ia memang menjadi "BINTANG" di sekolahnya. Tidak ada yang tidak mengenal cowok kelas XII IPA-1 ini di SMA Bimasakti. Selain ia memang populer, ia bersama sahabatnya Rangga dan Jojo juga terkenal sebagai troublemaker nomor wahid di sekolahnya. Predikat troublemaker yang...

    Completed  
  • SAMSARA (ON HOLD)
    71.5K 6.6K 6

    Tidak tahan dengan kediktatoran ibunya membuat Agnia Zarathustra memilih kabur dari rumah dan melempar dirinya untuk melanjutkan studi magister di Ilmu Susastra hanya untuk bertemu dengan ayahnya yang bekerja sebagai dosen di sana, meskipun ia tidak pernah menyukai dunia membaca dan menulis. Hidupnya hanya ada di seni...

  • KLANDESTIN (Trilogi) (SLOW UPDATE)
    1.8M 44.9K 26

    Roman yang ditulis dengan latar dunia hitam pebisnis dan politik yang dilakukan secara diam-diam dan rahasia. Terdiri dari: FOLDER 1 (DANDELION, MATA MALAIKAT, DAN RAHASIA) = SUDAH TERBIT CUK, CEPET DICARI, UDAH LAMA TERBITNYA LOOOH FOLDER 2 (KERUB, AKAR BERACUN, DAN TEROR) FOLDER 3 (CITRA, BIDAK CATUR, DAN MANTRA) SE...

  • Down There Is What You Called Floor [END]
    94K 10.2K 61

    Kepergian sahabatnya meninggalkan sebuah tanda tanya besar dalam diri Raka. Ketika semua orang mengatakan penyebab tewasnya Jun karena overdosis, bahkan bunuh diri, Raka tidak berpikir demikian. Entah kenapa Raka sangat yakin bahwa kematian temannya itu lebih dari sekadar overdosis belaka. Di malam ke tujuh setelah ke...

    Completed  
  • Polaris
    53.6K 3.9K 4

    Polaris, sang bintang utara. Yang menjadi penunjuk arah abadi bagi umat manusia. Yang akan menunjukan kemana tujuan kita dalam mengarungi kehidupan. Ini cerita tentang seseorang yang menemukan Polarisnya. Yang menjadi bintang penunjuk bagi kehidupannya. Arah utara bagi kompas hatinya.

  • Karbohidrat ○ Maret ○
    29.1K 2.6K 9

    Karbohidrat: sumber energi utama tubuh. Simbol edisi ini: nasi, sebagai makanan pokok warga Indonesia. "Karbohidrat" berisi kumpulan naskah cerpen yang lolos seleksi Literasi Bergizi di bulan Maret 2016.

  • BassKiss
    1.6M 139K 27

    Pemenang THE WATTYS 2016 kategori #PilihanStaf dan #EdisiKolektor [15+] Oh Tuhan, umpatan macam apa yang harus Kila keluarkan ketika ia dicium laki-laki di tempat ramai? Parahnya, laki-laki itu tidak dikenalnya. "Brengsek!" menurut sahabat dekat Kila. Ia--Shakila Thalia Asri--awalnya setuju dengan pernyataan Isell, t...

  • Kertasburam (Rasa)
    123K 8.3K 8

    "Setiap orang memiliki rangkaian kata yang tak sempat terucap, terdiam dalam sudut hati. Karena rasa, hanya yang punya hati saja yang mengerti" Bukan cerita pendek, bukan sajak atau puisi, apalagi novel. Hanya sekumpulan tumpahan perasaan yang tak sempat terucap. Tidak perlu dimengerti, hanya perlu dirasakan. Seperti...

  • Arka Candra [Sudah Terbit]
    141K 12.6K 38

    HAI! ARKA CANDRA SUDAH BISA KAMU TEMUKAN DI TOKO BUKU! Dari pendengaran pertama, aku langsung membencinya. Ah ya, omong-omong, mungkin kalian tahu atau bahkan tidak tahu sama sekali. Tapi, nama 'Arka' artinya 'matahari'. Sedangkan 'Candra' memiliki makna 'bulan'. Bukan berarti dia tambah aku sama dengan jodoh. Karena...

  • Unexpected Story in Hogwarts
    6.6K 654 11

    Ini semua berawal dari kecelakaan kecil. Draco Lucius Malfoy. Si Sombong, pembuat onar, tapi juga Si Misterius. dan, Isabelle Demitria Rosewood. Si Polos, malaikat tanpa sayap, dan juga Si Gadis Beruntung. Mereka berdua telah membuat sejarah baru, yaitu Slytherin dan Gryffindor yang jadi bersatu. Kini, masa-masa keh...

  • Fall in DAMN Love
    123K 10.1K 16

    Draco Malfoy tak pernah mau mengakui bahwa ia mencintai gadis itu. Gadis yang selalu ia usili, gadis yang selalu ia ejek, dan gadis yang selalu ia pandang rendah. Sensasi aneh yang biasanya ia rasakan jika ia berada di dekat gadis itu hanyalah gejala sakit menurutnya. Benarkah begitu? Masihkah Pangeran Es ini menyangk...

  • Red Cherry
    4.2M 437K 36

    Nadiana, hampir 30 tahun tapi masih belum menemukan lelaki idamannya. Semakin kesini, cari laki-laki yang lebih tua dan matang darinya semakin sulit. Pilihan semakin sempit. Kalau nggak sudah beristri, sudah siap menikah. Sekalinya ada yang single, biasanya alergi komitmen dan justru memilih perempuan-perempuan muda y...

    Completed  
  • My Sexy Psychiatrist (HIATUS)
    374K 11.4K 8

    Cintanya yang sepihak kepada Dimitri Putra Ramadhan membuat Jana Putri Ramadhani (23) melakukan hal gila kepada kakaknya sendiri Alea Putri Ramadhani (25) (baca Do You Love Me?) mamanya(mama Dahlia) yang jengkel dengan kelakuan anaknya itu membatalkan seluruh kontrak kerja Jana dan mengirim Jana kerumah almarhum eyang...

  • Pulang
    69.4K 9.8K 6

    Orang bilang, nama adalah doa. Menamakan seorang anak Satria berarti mendoakan anak itu menjadi gagah dan berani. Tapi Satria sama sekali tidak berani. Apalagi gagah. Setelah rentetan peristiwa yang terjadi dua tahun silam, Satria justru merasa dirinya pecundang paling besar di dunia. Terutama sejak ia melihat Laras h...

    Completed  
  • Kalau Hujan Sudah Berhenti
    33.9K 4.5K 1

    [1/1] "Kapan kau pergi dari situ?" tanyaku. "Kau bisa sakit." Seperti yang sudah-sudah, gadis itu menjawab, "Kalau hujan sudah berhenti."

    Completed  
  • Revan & Reina
    8.9M 168K 16

    [TELAH DITERBITKAN & DIFILMKAN] Pandangan Reina dan Revan beradu. Dan, hal pertama yang mampu gadis itu lakukan adalah memejamkan kedua matanya sambil menghirup udara sebanyak mungkin. Sementara ia menyusun kata demi kata untuk mengurai penjelasan, justru Revanlah yang pertama kali membuka mulut. Memecah keheninga...

    Completed  
  • Rendezvous
    878K 23.2K 33

    Karena banyak readers yang belum sempet baca RENDEZVOUS dan minta aku repost/reupload, maka, mumpung aku lagi baik hati, aku akan mengabulkannya. Program ini kuberi nama "JANUARI BERSAMA RENDEZVOUS" Bagi teman-teman yang pernah membaca RENDEZVOUS sebelumnya, mungkin bisa kangen-kangenan lagi sama Krisan dan kawan-kawa...

  • [F4] Luckiest Snowfall
    1.7M 47.1K 15

    *Kisah anak-anak dari cerita Sparkly Butterflies & Because I Love You!* Panggil gue Nefa, gue hobi bolos kelas dan selalu kena sial dimanapun kapanpun. Banyak yang bilang itu bakat turunan, karna Mama gue yang hobi nyungsep dari bocah. Fausta, cowok beruntung dengan segala perilakunya yang selalu bikin gue penasaran...

    Completed  
  • That Day [re-editing]
    114K 5.3K 41

    Menjauh darimu adalah awal dari pertemuan kita lagi.

  • Cinta Tidak Harus Memiliki
    350 5 3

    Melupakan seseorang itu gak mudah. Apalagi orang yang pernah membuat kita merasakan The First Love. Fara yang masih belum bisa melupakan Fajar pun tidak bisa membohongi perasaannya sendiri.