Library🦄
147 stories
Can You Let Me Go?  END [TERBIT] by _Momoa_
_Momoa_
  • WpView
    Reads 907,809
  • WpVote
    Votes 50,310
  • WpPart
    Parts 47
Part masih lengkap!! Dellia adalah seorang mahasiswi tingkat akhir yang baru saja menyelesaikan tugas skripsinya. Namun sayang nyawa gadis tersebut berakhir karena kehabisan uang dan kelaparan. Semua uangnya habis ia dedikasikan untuk panti asuhan tempatnya tinggal dulu dan untuk semua tugas kuliahnya. Dellia pikir dirinya akan terbangun di akhirat namun ternyata dirinya salah. Ia malah bangun di tubuh seorang antagonis dalam novel yang ia baca sebelum ia mati. Ellia Georgia, seorang antagonis yang mati di tangan tunangannya sendiri yang memiliki peran sebagai Male lead di dalam novel tersebut. Dellia tentu tak ingin bernasib sama dengan Ellia asli, akhirnya ia memutuskan untuk tidak mengganggu alur dan mencari posisi aman dengan tidak mengganggu kisah cinta antara Male lead dengan Female lead. Dellia juga berambisi ingin hidup damai dengan menikmati kekayaan orang tua Ellia dan mencari cinta sejatinya sendiri. Ya, itu rencana awalnya, sebelum semua berubah dengan sendirinya. Semuanya perlahan berubah, hingga ia tidak sadar bahwa sekarang dirinya sudah terjebak di sangkar emas dan tak akan bisa keluar. ................. "Ardio, Can you let me go? " ucap Ellia tampak putus asa. Pria di hadapan Ellia tersenyum manis. "I can't baby, you are mine. That's never" ................. Publish: 4/1/2024 End: 7/4/2024 .................. Rank: #1 Obsession 13/1/2024 #2 Antagonis 16/1/2024 #2 Transmigration 15/1/2024 #4 Posesif 16/1/2024 #4 Fantasi 16/1/2024 #6 Obsesi 16/1/2024 #19 Cinta 16/1/2024
Arga's [COMPLETED] by bbyavocadohere
bbyavocadohere
  • WpView
    Reads 15,634,649
  • WpVote
    Votes 592,661
  • WpPart
    Parts 43
17+ Warning : mature content | DILARANG KERAS MELAKUKAN PLAGIARISME‼️ [ Cerita diprivate, silahkan follow untuk membaca semua chapter ] Kiara terpaksa mematuhi semua perintah Arga dan menyerahkan tubuhnya pada Arga karena ancaman cowok itu yang akan menyebar video panas mereka. Arga memiliki kuasa penuh atas tubuhnya, tapi tubuh Arga jelas bukan miliknya. -bbyavocadohere ----- Full descriptions bisa cek dikarya aku yg berjudul "HOTTEST" bagian Arga's
ATLASTA | SELESAI by potatopinkyy
potatopinkyy
  • WpView
    Reads 45,836
  • WpVote
    Votes 2,339
  • WpPart
    Parts 50
Part masih lengkap "Ilusi hati yang menipu otak." ••• Ini adalah kisah Atlas dan Starla. Atlas Sagar Alvieto. Ketua OSIS dengan sifat dinginnya yang selalu melindungi Starla Lavena, yang notabennya seorang bad girl. Starla suka memalak golongan kelas atas yang terlihat lemah. Starla yang menjalin hubungan dengan cowok toxic, membuat Atlas berusaha semaksimal mungkin untuk membuat hubungan Starla dan pacar toxicnya putus. Atlas, remaja yang ingin merasakan kehangatan sebuah keluarga, tapi Tuhan mendatangkan Starla yang selalu menganggap Atlas perebut kedua orangtuanya. Akankah Atlas bisa mendapatkan kehangatan sebuah keluarga? Dan apakah Atlas bisa memisahkan Starla dari pacar toxicnya? Lantas apakah benar yang dikatakan Starla bahwa Atlas perebut orang tuanya? Semua akan terjawab di cerita ATLASTA. Jadi daripada kepo mending cus baca!!! Start : 10 September 2022 Finish : 31 Desember 2022
GRAZIANO by NoonaWii
NoonaWii
  • WpView
    Reads 16,848,861
  • WpVote
    Votes 395,240
  • WpPart
    Parts 17
[SUDAH TERBIT] Tentang Graziano Gerald Alexio, kapten basket populer yang terkenal dingin serta kejam dalam menyikapi para gadis yang menyukainya. Disaat semua gadis enggan berurusan dengan Ziano karena takut sakit hati oleh perkataannya, berbeda dengan Veilla Arindy Chelsea. Si gadis keras kepala yang begitu berambisi untuk memenangkan hati Ziano. Hingga sebuah perjodohan antara dua keluarga membuat Ziano dipaksa menikah secara diam-diam dengan Veilla. Disaat Ziano mati-matian mencari alasan untuk bercerai dengan Veilla, akankah gadis itu mampu mempertahankan pernikahan mereka?
Young Mom (END) by aacici
aacici
  • WpView
    Reads 1,302,805
  • WpVote
    Votes 72,000
  • WpPart
    Parts 90
"Menikah denganku? atau dengan Daddy ku?" Wah, Kira kira apa yang kalian pilih? menikah dengan anaknya yang gemoi, atau dengan daddy-nya yang hot. Cerita ringan untuk menemani setelah bekerja atau belajar, minim konflik karena, banyak romantis nya. In noveltoon : YOUNG MOM by LEBAHMADU (Di noveltoon sudah tamat) Rank: #21 duda (31-05-22) #14 duda (01-06-22) #4. duda (02-06-22) #1. baby. (03-06-22) #2. duda. (03-06-22) #3. duda (04-06-22) #8 mommy (04-06-22) #2. duda. (06-06-22) #5. duda. (07-06-22) #3. duda. (08-06-22) #8. baby. (08-06-22) #7 mommy (08-06-22) #1. Daddy. ({09-11}-06-22) #4. duda. (09-06-22) #5 mommy. (09-06-22) #3. duda (13-06-22)
My Duda || Lalisa Transmigrasi (Pre-Order) by Sintashintiawatii
Sintashintiawatii
  • WpView
    Reads 4,402,640
  • WpVote
    Votes 411,767
  • WpPart
    Parts 49
"Kamu pilih jadi istri saya dengan suka rela, atau dengan senang hati saya akan nanam saham di rahim mu itu," -Gabriel Prayoga "DASAR OM-OM GILA!" -Lalisa Maharani Bagaimana jika Lisa seorang gadis kelewat hyper aktif juga bar-bar bertransmigrasi pada tubuh sahabat tukang bully yang mempunyai nama yang sama dengan nya. Si pemilik tubuh tergila-gila pada sosok kapten basket di sekolah nya yang bernama Iqbal, dia sampe rela melakukan apa saja padahal sudah di tolak puluhan kali, namun sayang cinta nya tak pernah terbalas hingga ada jiwa lain yang menempati tubuh nya. Akan kah Lisa bisa merebut perhatian Iqbal atau bahkan melupakannya karena sosok Iqbal seperti jiplakan pacar durjanah nya. Awal nya Lisa menjalani hidup dengan damai dan tentram sebelum datang dua anak kembar yang mengaku-ngaku sebagai anak nya dan terus menempeli nya, tak sampai di situ ternyata Lisa juga harus berhadapan dengan papa sinting kedua anak itu yang mengklaim diri nya. "KAPAN GUE LAHIRIN CEBONG-CEBONG INI WOY? GUE AJA MASIH PERAWAN TING-TING!" Apa kah kehidupan Lisa bisa semulus yang di bayangkan nya? Apa lagi ia harus menikah muda dengan pria yang sudah beranak dua. Perlahan demi perlahan semua nya pun terkuak, tentang Gabriel sosok sang suami yang menikahi nya entah atas dasar cinta, obsesi, atu dendam.
THE PRINCIPESSA MAFIA [END] by TantriMariana
TantriMariana
  • WpView
    Reads 207,688
  • WpVote
    Votes 10,808
  • WpPart
    Parts 65
Seorang wanita hanya dipandang sebelah mata dalam dunia mafia, namun tidak bagi cucu seorang Arthur De Lavega, putri dari Leonardo De Lavega. Alaizya Leorance De Lavega. Baginya mafia adalah kehidupannya, hidup yang sesungguhnya. Berawal dari sebuah album, Alaizya bertekad membawa Regnarok kembali ke masa kejayaannya. Meruntuhkan mafia lain yang mengusai daratan Eropa, membuat Regnarok kembali ditakuti semua mafia di Dunia. Kecerdasan dan kemampuannya dalam memanipulasi data, membangun sifat tak pantang menyerah. Hingga ia menemukan seorang pria dari masa lalunya, yang datang dengan seribu alasan untuk meraihnya. "Omong kosongmu hanya berlaku pada gadis biasa, Theo! Kau lupa, aku Queen Mafia jadi jangan macam-macam!" Alaizya Leorance De Lavega (24) "Suka atau tidak, nyatanya kau yang membuatku jatuh pada pesonamu, Queen. Maka aku akan mendapatkan mu" Theodore Xavery Renzuis (26)
Mysterious Second Character by akugabut_30
akugabut_30
  • WpView
    Reads 378,609
  • WpVote
    Votes 38,894
  • WpPart
    Parts 23
Editing cover by @SnowyEllncy ••• Masuk kedalam cerita novel tak pernah terbayang oleh Ratu. Gadis SMA yang masih labil itu masuk kedalam novel berjudul "Fake a Character." Novel itu sendiri menceritakan tentang Azlea, sang pemeran utama wanita dari keluarga yang kaya mendekati laki-laki yang bernama Arkan dengan maksud tertentu. Arkan Javier Xanderios, merupakan Pemeran utama laki-laki yang sekaligus menjabat sebagai ketos di SMA Merdeka. Kisah cinta mereka berawal dari Azlea yang selalu datang terlambat dan Arkan yang sering memberinya hukuman. Seiring berjalannya waktu keduanya semakin dekat dan saling jatuh cinta. Sabina, sang antagonis dicerita "Fake a Character." Protagonis asli yang dicap sebagai antagonis karena kelicikan Azlea. Bagaimana jika Ratu masuk kedalam novel dan memasuki tubuh adik dari pemeran utama wanita? Vania Camella Veronica, figuran yang akan koma setelah menyelamatkan sang antagonis dari kecelakaan. (Terdapat kata-kata kasar!!! Adegan 17+) HARAP BIJAK DALAM MEMBACA!!!!!!! UPDATE 2 HARI SEKALI!!!!!!!
Dependency ✓ [Sudah Terbit] by FebbFbrynt
FebbFbrynt
  • WpView
    Reads 6,173,594
  • WpVote
    Votes 317,145
  • WpPart
    Parts 22
17 tahun Leane hidup di ranjang rumah sakit tanpa mengenal dunia luar. Setiap hari, ia hanya tahu rasa sakit karena keadaan tubuhnya yang lemah. Pada akhirnya, ia mati dengan damai tanpa pernah merasakan apa itu kebahagiaan. Bangun di tubuh dan tempat yang asing, Leane menyadari bahwa dirinya masuk ke dunia novel yang pernah di bacanya. Leane bahagia, sangat bahagia, karena keadaan tubuhnya sangat sehat.Tetapi, kebahagiaan itu lenyap saat sadar akan peran tubuh yang di tempatinya. Di benci keluarganya? Di rundung? Menderita? Di jodohkan dengan lelaki yang memiliki penyakit mental? Berakhir tragis? Apakah Leane akan menyerah? Atau apakah Leane akan merubah takdir dan membentuk kebahagiaannya sendiri? ____ "Jangan pergi ...," rengeknya. "Oh, ayolah. Aku hanya akan mengambil air minum untukmu." "Aku ikut." Pria itu dengan manja memeluknya dari belakang. Lalu suaranya yang berbahaya berbisik jelas di telinganya. "Jangan pernah berniat kabur dariku, atau aku akan melumpuhkanmu di tempat tidur." *** - CERITA INI 100% MURNI PEMIKIRAN SAYA SENDIRI!! SAYA TIDAK AKAN SEGAN MELAPORKAN JIKA ADA YANG PLAGIASI!! - Konten dewasa 17+(Kekerasan, dll) - Bahasa baku! ____ Rank: #1 In Husband {12-01-2023} #1 In Transmigrasi {04-10-2022} #1 In Psikologis {09-10-2022} #1 In Childis {04-10-2022} #1 In Rebirt {22-10-2022} #1 In tenfiction {23-11-2022} #1 In Fantasiurban {30-12-2022} #1 In Tsundere {12-01-2023} #1 In Sakit {23-01-2023} #1 In Fiksipenggemar {12-06-2023 #1 In Fantasi {17-06-2023} #1 In Skizo {17-06-2023} #1 In Alterego {18-06-2023} #1 In Wattpadindonesia {26-11-2023} #2 In Secondlife {05-10-2022} #2 In Bucin {04-11-2022} #2 In Fiksiumum {29-05-2023} #2 In Posesif {20-06-2023} #3 In teenfiction {01-12-2022} #4 In Cinta {21-02-2023} ___ Start: 04 Juli 2022. Finish : 08 Desember 2023 __ Copyright © 2022 By Febbfbrynt
I'm The Villainess Elizabeth [TERBIT✓] by konno_illah
konno_illah
  • WpView
    Reads 2,645,755
  • WpVote
    Votes 321,801
  • WpPart
    Parts 47
[SUDAH TERBIT] Sejarah mencatat Elizabeth Bathory adalah penjahat, dan sikopat wanita terkejam di dunia pada jamannya. Siapa yang tau bahwa Elizabeth Bathory hanya seorang anak lugu yang mengharap kasih sayang sang ayah dan hanya ingin di akui. Tapi keadaan memaksa gadis itu menjadi penjahat kejam dalam kekaisaran. ... Elisa, seorang gadis yang berasal dari dimensi lain. Ia terserap masuk kedalam dunia novel, dan menjadi karakter villain. Tepatnya menjadi Elizabeth Bathory. Elizabeth harus hidup menjadi seorang putri yang tidak di hargai ayahnya, dan selalu di bandingkan dengan adiknya. Pernikahan yang dilakukan demi keuntungan politik. Elizabeth di paksa menikah dengan seorang tiran yang terkenal kejam dalam kekaisaran. Tidak ada jalan untuk kembali ke dunia asalnya. Dan misi Elisa adalah untuk bertahan hidup sebagai Elizabeth Bathory, dan mengubah alur. [𝘂𝗽𝗱𝗮𝘁𝗲 𝘀𝗲𝘁𝗶𝗮𝗽 𝗵𝗮𝗿𝗶 𝗷𝗶𝗸𝗮 𝘁𝗶𝗱𝗮𝗸 𝗮𝗱𝗮 𝗵𝗮𝗹𝗮𝗻𝗴𝗮𝗻]