annisa
58 stories
Humairah For Gus Ezran by SriMhrni28_
SriMhrni28_
  • WpView
    Reads 669,896
  • WpVote
    Votes 29,364
  • WpPart
    Parts 33
بسم الله الرحمن الرحيم Assalamualaikum welcome to the story made by Sri Maharani entitled Humairah for Gus Ezran, sorry if there are still many shortcomings in this story. Menceritakan seorang gadis yang sangat cantik bahkan bisa dikatakan memiliki wajah yang nyaris sempurna, dia Zevania ayora Salsabila yang memiliki kembaran bernama Zico azima putra. di balik senyum zeva yang indah, sifat nya yang periang mampu membuat orang berpikir bahwa hidupnya baik-baik saja. Zeva yang memiliki banyak problematika di kehidupannya dan berasal dari keluarga yang berantakan, ibunya yang menderita sakit stroke sedangkan ayahnya main wanita di luaran sana, melihat rumah tangga orang tuanya yang berantakan membuat zeva tidak ingin menikah. Dimana anak perempuan memiliki cinta pertama yang di sebut ayah, namun tidak dengan zeva justru ayahnya luka pertama bagi dirinya.
GUS DUDA IS MY HUSBAND (END) by storydia
storydia
  • WpView
    Reads 6,935,984
  • WpVote
    Votes 523,619
  • WpPart
    Parts 57
- Zona teka-teki 1 - Kalian baca cerita ini siap-siap jadi detektif (Sedang Pre Order di Teori Kata Publishing dengan judul "Teka Teki Syifa) "Menikahlah dengan suamiku dan jaga baby Hamzah." Syifa Adzkia Husna, si gadis super aktif itu harus rela menjadi ibu pengganti dan menikah dengan duda pasif yang tak lain adalah seorang Gus, semua ini karena permintaan sahabatnya. Niat awal Syifa setuju dengan pernikahan ini bukanlah karena permintaan sahabatnya, namun ia bertujuan untuk menyelidiki kematian sahabatnya yang menurutnya tidak wajar. Bagaimana pernikahan kedua insan yang bertolak belakang ini? yang satu super aktif dan yang satu pasif seperti benda mati. Bantu Syifa mengungkap semua rahasia dan kejadian dibalik kematian sahabatnya! Harap Follow sebelum membaca, jangan lupa vote and komen nya!! Start : 9 Desember 2022 Finish : 24 Februari 2023
DIA ANGKASA by WEENSR
WEENSR
  • WpView
    Reads 32,486,637
  • WpVote
    Votes 2,153,171
  • WpPart
    Parts 84
[PO DIA ANGKASA 31 AGUSTUS 2021] [FOLLOW SEBELUM DI BACA] HIGHEST RANK #2 IN TEENFICTION ON 19 MARET 2021 ** -Tidak merasakan apa-apa jauh lebih baik dibanding memilih jatuh cinta kemudian terluka, sendirian- Pernah di anggap istimewa oleh seseorang? Pernah di buat terbang setinggi-tingginya, lalu di jatuhkan begitu saja oleh kenyataan? Bagaimana rasanya? Apa ada hak untuk marah di saat posisi kita dalam hidupnya adalah bukan siapa-siapa? Ini tentang Angkasa Naufal Merapi, Laki-laki nomor 1 yang disegani seantero SMA ANDROMEDA, Ketua geng besar di wilayahnya-SATROVA. Bagi Angkasa, Hidupnya adalah urusannya! Dia tidak suka diusik ataupun segala hal yang mengganggu ketenangannya. A Itu Angkasa, A itu Aurora, dan A itu juga Analisa. Penasaran? Mari kita menelusuk masuk ke dalam ceritanya. ** AN: BACA YUK!!❤️ DALAM CERITA INI KALIAN AKAN MARAH, SENANG, SEDIH, DAN KECEWA DALAM SATU WAKTU. Most impressive ranking: #1 in Bestseller [20 Januari 2021] #1 in Wattpad2021 [23 Januari 2021] #1 in Pentolan [25 Januari 2021] #1 in Badboy [28 Februari 2021] #2 in Teenfiction [19 Maret 2021] #1 in Favorit [30 Maret 2021] #1 in Ketua [09 April 2021] #1 in Penerbit [10 April 2021] #1 in Geng [22 April 2021] #1 in Aurora [18 Juni 2021] #1 in Angkasa [20 Juli 2021] #1 in Ketua [20 Juli 2021] #2 in Wattpad [20 Juli 2021] #1 in Bestseller [30 Juli 2021] #1 in Fiksiremaja [1 Agustus 2022] Agustus 2020 Copyright® WEENSR
ANTAGONIST COUPLE [ TERBIT ] by naadaablas
naadaablas
  • WpView
    Reads 1,232,289
  • WpVote
    Votes 48,780
  • WpPart
    Parts 38
"Mereka itu antagonist couple." - Menurut orang orang mereka adalah pasangan iblis. Finola yang kerap kali di sebut queen bully dan devan yang kerap di sebut King of death membuat pasangan ini dijuluki antagonist couple. "Disakiti atau menyakiti." - Selamat datang di cerita perbucinan para antagonist. Cerita ini akan membuat mu melayang karena ke so sweet an kedua remaja tersebut namun juga akan membuat mu jatuh dengan sifat iblis keduanya. - ⚠️ TELAH TERBIT DAN DAPAT DI PESAN LEWAT SHOPPE ANDROBOOKS ATAU KE INSTAGRAM @androcenta.publisher [ FOLLOW - VOTE. DI CERITA INI WAJIB NINGGALIN JEJAK. JANGAN JADI HANTU READERS. ] #1 rank | couple #1 rank | misteri #1 rank | circle #1 rank | ketuagengmotor #1 rank | queenbully #1 rank | coolgirl #1 rank | restu #1 rank | death
My Ex-Husband Wedding (END) ✓ by Kite_Nh
Kite_Nh
  • WpView
    Reads 2,673,247
  • WpVote
    Votes 120,691
  • WpPart
    Parts 38
Alana, seorang wedding organizer, dipertemukan kembali dengan mantan suaminya, Jevano, setelah lima tahun tidak berjumpa ketika Jevano datang sebagai salah satu kliennya. * * * Selama lima tahun ke belakang ini, Alana hidup tenang bersama putra semata wayangnya sebelum Jevano- mantan suaminya datang sebagai salah satu klien yang akan menggunakan jasanya sebagai wedding organizer. Hidupnya yang tenang mulai terusik, terlebih dia tidak dapat menolak karena ada banyak rahasia yang tidak ingin dia ungkap. Dia pikir semua akan baik-baik saja karena hubungan mereka juga sudah berakhir sejak lama. Namun ternyata Alana salah, keputusannya menjadi pengurus pernikahan mantan suaminya itu membawa dia pada rahasia-rahasia yang tidak diketahuinya juga mengungkapkan rahasia yang disembunyikannya. Semuanya menjadi rumit saat Danisa-calon istri Jevano tahu tentang hubungan masa lalu Alana dan Jevano dan menjadi semakin ambisius dan bersedia melakukan apapun mempertahankan hubungannya. Namun disisi lain Alana juga tidak bisa membohongi dirinya, jika perasaan yang selama ini dia kubur itu masih ada. Akankah Alana bisa tetap mengurus pernikahan mantan suaminya hingga selesai atau justru berbalik dan memperjuangkan perasaannya? Start : 12 November 2018
ATTAYA: perfect daddy [ TERBIT ] PO! by SitiKhofifatus
SitiKhofifatus
  • WpView
    Reads 663,876
  • WpVote
    Votes 19,177
  • WpPart
    Parts 55
PART BANYAK YANG DIHAPUS UNTUK KEPENTINGAN PENERBITAN!! Menjadi ayah di usia muda? Attaya ghazali altezza, CEO perusahaan utama ALTAZZ resmi menjadi seorang ayah diusianya yang masih cukup muda. Attaya bertekad akan menjadi ayah sekaligus suami siaga untuk keluarga kecilnya. Kayvano reymond altezza, putra kecil Attaya yang membawa keceriaan di dalam keluarga kecilnya. Bayi kecil yang kerap dipanggil kayvano itu super aktif, dan membuat attaya maupun istrinya kewalahan saat mengurusnya. Meskipun demikian, attaya dan fosa bertekad untuk membangun rumah terbaik untuk putranya. Namun, dibalik keharmonisan keluarga kecil itu. Masalah satu persatu datang, dan keamanan kayvano terancam karena musuh-musuh dimasa lalu kembali datang. Mampukah attaya membuat keluarganya tetap aman dari musuh-musuhnya? Atau, Attaya harus merelakan salah satu keluarganya?
Transmigrasi Mantan Santri [TERBIT✓] by awankumulus_
awankumulus_
  • WpView
    Reads 4,241,356
  • WpVote
    Votes 390,639
  • WpPart
    Parts 75
PART LENGKAP! Kecuali epilog mwehe :) FOLLOW DULU YA GEZ Bukan BL!!! Yang bilang bl ta geprek😬 Blurb; Gimana jadinya lulusan santri transmigrasi ke tubuh antagonis yang terobsesi pada protagonis wanita? Plot twist, teka-teki!
KIBLAT CINTA by awaliarrahman
awaliarrahman
  • WpView
    Reads 26,132,767
  • WpVote
    Votes 1,120,946
  • WpPart
    Parts 65
Bagaimana jika gadis bar-bar yang tak tau aturan dinikahkan diam-diam oleh keluarganya? ... Cerita ini berlatar belakang tentang persahabatan dan percintaan. Mengisahkan tentang Ayrania yang menempuh pendidikan di sebuah pesantren karena paksaan dari sang ayah. Ayrania, memiliki karakter bar-bar dan suka bergaul, terlebih pada laki-laki. Latar belakang keluarganya sangat bertolak belakang dengan sikapnya yang mana ia merupakan cucu dari Kiai ternama di Jawa Timur. Awalnya kehidupan Ayrania baik-baik aja di sana, sebelum akhirnya sebuah fakta terungkap bahwa ia telah dinikahkan diam-diam dengan putra sulung pemilik pesantren itu sendiri yang merupakan sahabat dari sang ayah. Dalam cerita "Kiblat Cinta" berkisah tentang Rayyan, merupakan putra sulung pemilik pesantren yang terletak di Jawa Timur. Seorang Gus yang katanya dingin, datar, galak dan suka menghukum. Bagaimana mereka menjalani bahtera rumah tangga setelahnya? Ikuti kisahnya!
DEAR GALAKSI [✓] by vanillaskyca
vanillaskyca
  • WpView
    Reads 279,244
  • WpVote
    Votes 7,789
  • WpPart
    Parts 46
[ FOLLOW DULU SEBELUM MEMBACA ] Azura Valetta adalah sosok primadona sekolah, cantik, tegas, dan selalu dikelilingi banyak perhatian. Namun, hatinya hanya tertuju pada satu orang Galaksi Cakrawala, ketua geng motor Nutcracker yang misterius. Galaksi dikenal dengan sikap dinginnya, tak mudah didekati, tetapi ada sesuatu yang membuat Azura terus mengejarnya. Apa yang tidak diketahui semua orang adalah, di balik tatapan tajam dan wajah tampan Galaksi, tersembunyi sebuah rahasia kelam. Galaksi bukan sekedar ketua geng yang ditakuti, ia punya misi pribadi membongkar kasus mengerikan yang mengancam hidup teman kecilnya, yang ternyata melibatkan lebih banyak orang daripada yang ia bayangkan. Teror datang bertubi-tubi, membuat kehidupan Galaksi dan Azura berantakan. Keadaan semakin rumit ketika rahasia masa lalu Galaksi mulai terungkap, dan itu bukan sesuatu yang bisa diabaikan. Di tengah kekacauan ini, geng Fairytopia yang dipimpin Azura ikut terseret ke dalam konflik, mempertemukan dua geng yang awalnya hanya terlibat dalam persaingan biasa, kini harus bersatu menghadapi musuh yang lebih besar. Saat cinta, persahabatan, dan pengkhianatan bercampur menjadi satu, Galaksi harus memilih melindungi Azura atau menyelesaikan misinya, meski itu berarti mengorbankan dirinya sendiri. Kehidupan mereka berubah menjadi permainan berbahaya, penuh teka-teki yang menghantui, dan musuh-musuh dalam bayang-bayang yang siap menghancurkan segalanya. Siap bertemu dengan Galaksi dan Azura? Dan, inilah kisahnya... start: 10 September 2022 finish: 20 Januari 2024
Sehati namun tak seiman by AamzKyure
AamzKyure
  • WpView
    Reads 70,723
  • WpVote
    Votes 17,097
  • WpPart
    Parts 51
Tentang cinta beda agama, Friendzone, dan sebuah rahasia yang belum terkuak. ••• Brandon tidak pernah menyangka jika dia akan menyukai Aylin, seorang gadis yang selalu ia jaili sejak kecil. Ikatan pertemanan membuat hubungan mereka berdua semakin dekat. Rasa melindungi di hati Brandon telah tumbuh menjadi cinta. Berbagai hal Brandon lakukan agar bisa dekat dengan Aylin, namun nyatanya Aylin justru malah tidak peka. Gadis itu terlalu lugu dan polos. Hingga akhirnya suatu rahasia membuat kisah mereka semakin rumit. Seseorang bilang tidak semua cinta beda agama akan berakhir dengan duka, namun apakah pernyataan itu memang benar adanya? ••• "Sakit itu ketika aku menyukainya tapi dia justru menyukai orang lain." "Sakit itu ketika cinta kita terhalang oleh takdir." "Sakit itu ketika aku mencintai dia yang tak seiman denganku." - Brandon Geovano Alatas. ~~~ "Hal terbodoh adalah ketika aku tidak menyadari perasaannya." "Hal paling bodoh adalah ketika aku tidak sadar bahwa kita tidaklah sama." "Mungkin aku terlambat menyadari perasaanku, tapi aku tidak bisa mengelak jika aku mencintai dia yang tidak seagama denganku." -Aylin Alwa Nadhira. Mungkinkah cinta mereka berakhir indah atau mungkin malah berakhir dengan duka?