Ninesixx96
- Reads 1,335
- Votes 114
- Parts 28
Di balik keindahan sebuah desa di atas bukit, tujuh sahabat tanpa sadar membuka pintu menuju rahasia kelam yang telah lama terkubur. Mereka datang untuk berlibur namun justru menjadi bagian dari ritual kuno yang haus tumbal. Dinda, tanpa tahu siapa dirinya sebenarnya, menjadi kunci antara hidup dan kematian, antara warisan dan kutukan.
Terkadang, masa lalu tidak hanya diwariskan, tapi juga menuntut dibayar dengan darah.
Dan tidak semua warisan pantas untuk diterima walau dalam keadaan pasrah.