Black and White (End)
Tidak ada yang tahu tentang kehidupan pribadi anak remaja yang berusia 18 tahun itu. Luka di pergelangan tangannya semakin banyak, ada yang telah membekas dan ada yang masih baru. Tidak peduli seburuk apa kehidupannya, dia menutup rapat dirinya dan malah membantu mereka yang kesannya bernasib hampir sama dengannya...