Transmigrasi
12 stories
Pesona Antagonis (End) by sofiahkhair
sofiahkhair
  • WpView
    Reads 849,773
  • WpVote
    Votes 95,550
  • WpPart
    Parts 46
Ibu Isabela meninggal dunia meninggalkan sebuah novel yang belum tamat. Setiap hari Isabela dihantui para fans ibunya yang semakin menggila menuntut untuk menyelesaikan cerita. Sedangkan, Isabela sendiri tidak pernah sekali pun tertarik dengan dunia kepenulisan. Sang Ibu sama sekali tidak memberi petunjuk apapun pada novelnya. Tidak ada outline, atau mungkin note untuk memberinya kisi-kisi. Namun, disaat Isabela berniat mulai meneliti tulisan ibunya, Isabela malah masuk terlalu jauh ke dalam dunia novel. Isabela tersedot dan harus menyelesaikan misi yang ada di dalam dunia novel sang Ibu. Misinya adalah, membuat antagonis pria jatuh cinta padanya supaya kedua protagonis bisa bersatu dan hidup bahagia sehingga novel bisa tamat. Bisakah Isabela menyelesaikan misinya? *** Surat cinta untuk para plagiat *** Please.. Kalau lagi belajar jangan cuma copas ya.. Paling enggak baca novel ini sampai habis, kalau mau copy ide ceritanya silahkan, gunakan bahasamu sendiri dengan konflik yang kamu ciptakan sendiri. Kalau gak bisa, ya artinya kamu tidak punya bakat menulis! Sekian..
Gue Jadi Selir Agung? (Tamat) by kuyygurls_s
kuyygurls_s
  • WpView
    Reads 2,286,273
  • WpVote
    Votes 242,577
  • WpPart
    Parts 46
[Bukan Novel Terjemahan] [Jangan lupa Vote setiap chapter ya prenn] Edlyn Arawinda Belen namanya siswi biasa kelas 3 SMA yang melakukan perjalanan time travel saat ia tak sengaja tertidur dimeja belajarnya bukan untuk belajar tapi ia sehabis membaca novel yang berjudul "The Untouchable" selama ia membaca novel itu sumpah serapah ia berikan kepada si selir agung yang selalu menggangu ratu protagonis tokoh kesukaannya, saat sang selir agung ingin mencelakai ratu kesayangan raja sayangnya rencananya sudah ketahuan oleh sang raja, raja pun marah dan menghukum mati selir agung dihadapan banyak orang. Edlyn yang sadar ia telah masuk kedalam novel yang ia baca sebelum tertidur pun terkejut apalagi ia masuk kedalam tubuh selir agung yang mana diakhir cerita ia akan dihukum mati oleh raja. "Gue jadi selir agung??anjirr apa ini karma karena gue ngata ngatain selir Agung tuh terus. Wadoh mampus ga mungkin kan gue mati dikehidupan sebelumnya dan disini juga gue bakal mati, eh tapi bukannya gue sebelum kesini tidur aja apa roh gue lagi jalan jalan yah?" "Ck, baiklah Edlyn sekarang elo yang nempatin ni tubuh jadi lebih baik kita ubah nasib antagonis ini yang berakhir bahagia bukan berakhir dengan kematian, toh cogan diluar sana kan banyak bukan raja tu dong"tekadnya. •Ini cerita pertama saya tentang Timetravel jadi mohon dimaklumi jika ada kesalahan kata. Cerita ini juga tidak ada kaitannya dengan sejarah dulu. •CERITA INI MURNI PIKIRAN SAYA SENDIRI,TIDAK ADA UNSUR PLAGIAT. Rank: #1 Barbar (22/06/2021) #1 Kuno (27/05/2021) #1 Ngakak (09/06/2021) #1 Kekaisaran (02/06/2021) #1 Perjalananwaktu (13/06/2021) #1 Ratu (26/06/2021) #1 Kaisar (27/06/2021) #1 Selir (06/07/2021) #1 Raja (30/07/2021) #1 Completed (01/08/2021) #1 Fiksisejarah (08/08/2021) #1 Protagonis (23/09/2022) #1 Antagonis (10/12/2022) #2 Balasdendam (19/12/2021) #3 Dunianovel (03/07/2021) #3 Novel (18/07/2021) #3 Timetravel (10/08/2021) #4 Kerajaan (17/06/2021) #5 Permaisuri (27/06/2021)
General Transmigration : Li Mei Yin [END] by tgl7our
tgl7our
  • WpView
    Reads 2,631,455
  • WpVote
    Votes 269,836
  • WpPart
    Parts 60
[Bukan Novel Terjemahan] Seorang jendral perempuan bernama Li Mei Yin bertransmigrasi ke tubuh seorang Putri Pertama dari Kerajaan Qi yang bernama Qi Mei Yin. Putri Qi Mei Yin meninggal bersamaan dengan waktu Li Mei Yin meninggal. Jiwa Li Mei Yin bertransmigrasi ke tubuh Li Mei Yin karena Li Mei Yin sudah tidak tahan dengan penderitaan yang ia alami. "Uhh." Erang seorang gadis. "Putri , putri anda baik-baik saja?" Tanya seorang pelayan dengan khawatir. "Ini dimana?" Tanya seorang gadis. "Ehh kenapa pakainku kuno sekali. Ehh TEMPAT APA INI?!" Start: March 30, 2021 End : October 15, 2021
Figuran Tingkat Tinggi by frityfruty
frityfruty
  • WpView
    Reads 1,769,156
  • WpVote
    Votes 214,522
  • WpPart
    Parts 38
Rena Dewi Aksara, seorang manusia biasa. Hidupnya terlalu lempeng, tak ada yang spesial. Semuanya biasa saja. Kerjaannya hanya membaca novel atau pun wattpad. Di sekolah ia tak menonjol , tak semua mengenalnya. Ia tak masalah. Ia membaca novel bergenre keluarga. Hey heyyy bukan keluarga cemara ya. Ia membaca novel tentang anak perempuan yang hilang dan dicari keluarganya. Memiliki banyak abang yang sangat posesif. Ia membaca cerita tersebut secepat kilat, tidak memakai hati karena terlanjur emosi. Bagaimana tidak?!!!! Sang tokoh utama kita terlalu disiksa ditengah hingga akhir cerita. Emosinya mencapai ubun-ubun. Jujur saja ia merasa marah karena sang tokoh utama tidak meninggal. Iya kenapa masalah?! Ia benar-benar tidak suka tokoh utama kesayangannya disiksa separah itu. SANGAT PARAH! Dan bisa-bisanya diakhir cerita tokoh utama alias protagonis memaafkan semua orang yang menyiksa fisik dan mentalnya. Ini terlalu baik atau terlalu bodoh? Atau dianya saja yang terlalu emosi dan baper? Akhir cerita yang paling ia benci dari novel berjudul "(Posesif family)²" itu ketika tokoh utama menerima lagi sang male lead. Demi apapun ia sampai membanting novel tersebut saking kesalnya. Male leadnya itu ARGHHH annoying, sudah menuduh tidak-tidak, berselingkuh dengan antagonis (wanita tentunya), mencaci maki, main fisik dan masih banyak lagi. HUHHH Baru deskripsi sudah panas saja Update: suka-suka Cover by: @SnowyEllncy
A to BarBar by hellociiuci
hellociiuci
  • WpView
    Reads 3,233,247
  • WpVote
    Votes 328,255
  • WpPart
    Parts 40
Gimana jadinya jika gadis yang gak ada kalem-kalemnya transmigrasi ke gadis yang suka berpakaian seksi dan kadang suka membully. Typo bertebaran🙏🏻 Bahasa non baku dan kasar🙏🏻 Update tidak menentu🐼
FIGURAN (SOK) SIBUK ✓ by frityfruty
frityfruty
  • WpView
    Reads 932,471
  • WpVote
    Votes 111,193
  • WpPart
    Parts 47
Tentang Anabelle Si Figuran yang sibuknya ngalah-ngalahin pemeran utama. Si Figuran yang misterinya tak terhingga. Si Figuran yang kayanya melebihi tokoh utama. Si Figuran yang entah uangnya datang dari mana. Si Figuran yang berteman dengan antagonis serta protagonis wanita. Figuran ini jarang masuk sekolah tapi tidak pernah dikeluarkan dari sekolah. Ia memang bukan siswa yang sangat pintar maupun bodoh. Ia merupakan siswa yang biasa saja dan pas-pas an secara akademik. Ia juga bukan badgirl yang suka membolos. Ia bahkan tidak berani untuk membolos. Ia berteman dengan protagonis dan antagonis. Tapi jarang hangout dengan kedua circle-nya. Sudah ku bilang kan, dia itu sibuk. Tapi jarang ada yang sadar tentang pertemanannya dengan protagonis dan antagonis. Ya karena ia jarang berkumpul dengan mereka. Dia mungkin tidak secantik deretan tokoh utama. Ia tidak putih secerah susu. Mata se-belo sapi. Kaki sejenjang bambu. Rambut selebat hutan. Bibir semerah darah. Cover by: @SnowyEllncy
Antagonis? yes! i'm? by Kinairaa19
Kinairaa19
  • WpView
    Reads 347,113
  • WpVote
    Votes 24,868
  • WpPart
    Parts 32
"Oh, masuk novel?"ucap seorang gadis dengan perban yang melingkar di kepalanya. ---- Bukan cerita transmigrasi ke orang berpengaruh di dunia melainkan ini kisah seorang penulis yang jiwanya berpindah ke novel buatannya sendiri. Bahkan lebih parahnya lagi ketubuh seorang antagonis dengan segala kesempurnaannya. Kayrala Zevana seorang gadis berumur 17 tahun yang memiliki kehidupan biasa saja dan terkesan datar. Mengisi waktu luangnya dengan membuat novel, yeah itulah kegiatannya sehari-hari agar tidak terlalu membosankan. Suatu hari Kayra yang tengah menulis bab terakhir pada novelnya terganggu dengan suara bantingan kaca, meninggalkan itu semua ia lalu keluar kamar dan melihat apa yang terjadi..... Kaylana Lilyara Xizelva Gadis cantik yang di cap sebagai antagonis di dalam novel buatan Kayra. Antagonis?itu cukup meragukan mengingat hidup seorang Kaylia hampir sempurna... ---- • Ringan konflik karna hidup udh berat • Banyak kata kata kasar, hindari sebelum menyesal. • adegan kekerasan? Mungkin ada • Dari otak sendiri and kerja keras sendiri, niat plagiat? Kamu kan punya otak syng. • Penasaran? happy reading! • Mulai: 06-10-2022 • Selesai:
THALITA'S WORLD (SELESAI) by destharan
destharan
  • WpView
    Reads 5,849,710
  • WpVote
    Votes 615,100
  • WpPart
    Parts 39
SEGERA TERBIT - PART LENGKAP HIDUP THALITA JUNGKIR BALIK! Tiga bulan yang lalu, seorang Thalita Sasmitha Andan masih itik buruk rupa. Walau dirinya kaya, tapi selalu di hina. Walau dirinya cerdas tapi selalu di tindas, walau dirinya cantik tapi selalu di anggap itik. Lebih parahnya itik buruk rupa. Membuat, pangeran pujaan nya pun enggan mengakui keberadaan nya. Dia adalah pemeran utama, tapi selalu tak terlihat. Dianggap tidak ada. Hidupnya pahit dan rumit. Hingga dirinya menemukan solusi agar kesengsaraan hidup nya berakhir. Thalita ingin bunuh diri. Dan Thalita melakukan nya... Namun yang terjadi... Thalita selamat.. kemudian terbangun dengan sosok yang berbeda. Tidak ada lagi Thalita yang manis dan lugu, atau Thalita yang bodoh dan mudah tertipu. Thalita sekarang adalah yang hidup demi sebuah dendam. Thalita yang berani dan Thalita yang tak punya hati. *** ⚠️ Bukan cerita suci, lapak dosa ⚠️ Innocent pople/Orang suci get out! STAR : 30 JUNI 2021 COVER BY PINTEREST
The Antagonist's Secret [KARYAKARSA] by Chocopper1
Chocopper1
  • WpView
    Reads 5,443,251
  • WpVote
    Votes 129,213
  • WpPart
    Parts 12
[Pindah Karyakarsa] Hamil dari pria yang akan menjadi calon suami adik kandungnya sendiri. Bertingkah sesuka hati dan membuat keluarganya marah sekaligus malu. Wanita yang tidak mempedulikan perasaan orang lain. Wanita yang menghancurkan mimpi sang adik. Wanita yang mencoreng nama baik keluarga. Wanita yang hanya peduli dengan mimpinya sendiri. Mereka semua menyebutnya dengan wanita antagonis karena sikap dan tindakannya. Namun mereka tidak tahu, rahasia dan beban apa yang dipendam sang wanita antagonis. Novel bisa dilihat di Karyakarsa (Prolog - Bab 52 Ending)
I'm the queen of bullying (Segera Terbit) by caca720
caca720
  • WpView
    Reads 476,146
  • WpVote
    Votes 37,707
  • WpPart
    Parts 36
_Series kedua dari I'M (not) LICIA_ Licia celyn lexa aldebaran seorang queen dari segala queen bullying sekaligus leader mafia terkuat ke 3, harus meregang nyawa karena kecelakaan dan setelah beberapa tahun menjadi arwah, dia akhirnya bertransmigrasi ke tubuh seorang gadis SMA yang bernama aleta. Aleta dikenal sebagai queen bullying di sma wisteria yang tergila-gila pada keano leonar king wijaya, mereka sudah ditunangkan sejak aleta berumur 10 tahun. Aleta juga adalah anak kesayangan daffa dan raya jadi apapun yang aleta pinta pasti akan diwujudkan. _____________________________ "Ck gue bakal tunjukin apa akibatnya kalo kalian mengusik kehidupan sang queen dari segala queen bullying"ucap licia a.k.a aleta pada dirinya sendiri. IG: AliciaFalery