Perpustakaan aulia
3 stories
Air Mata Wanitaku  by Liamsrdr_
Liamsrdr_
  • WpView
    Reads 8,940
  • WpVote
    Votes 292
  • WpPart
    Parts 22
Muhammad Sadam al-Fatih sosok pria tampan yang di beri pilihan oleh sang bunda, menikah lagi atau bercerai dengan wanitanya. Sungguh demi Allah ia tidak akan bisa berpisah dengan wanitanya, dengan sangat terpaksa ia memilih untuk menikah lagi Starla Monica Alfaza adalah istri tercinta Sadam, Starla sedang mengandung anak dari suami nya setelah 3 tahun menikah. Bermaksud ingin memberi kejutan pada suami dan mertua namun, Starla harus menerima kenyataan pahit bahwa ia sudah di madu Nadira Safitri atau kerap disapa Dira adalah wanita yang mencintai Sadam secara diam diam, saat mendengar tawaran untuk menjadi istri kedua pria yang ia cintai. Dengan harapan bahwa Sadam akan mencintai nya juga lah yang membuat nya bersedia menjadi istri kedua "Aku terpaksa membagi surga itu sayang, maafkan aku"~Muhammad Sadam al-Fatih "Semua kesalahanmu akan ku maafkan, namun tidak dengan surga yang kamu bagi mas. Sakit rasanya, bagaiman jika anakku merasakan hal yang sama?"~Starla Monica Alfaza "Aku akan berusaha mengambil hatimu, karna aku mencintaimu mas"~Nadira Safitri
LOVE, maybe? [BELUM DI REVISI] by _shintayong
_shintayong
  • WpView
    Reads 2,173,405
  • WpVote
    Votes 140,076
  • WpPart
    Parts 64
"Aku mencintaimu bahkan saat kamu enggan terbangun untukku," Aneisha Lestia Janitra. "Jangan berharap lebih dari ungkapan rasa mu padaku. Sebab kita berbeda dan tidak akan pernah bisa bersama!" Reynard Arbecio Kalingga. #1 Mafia dari 17,6 K (31-03-2022) #1 Seru dari 8,54K (04-07-2022) #1 Wattpadindo dari 4,64 K ( 08-07-2022) #1 nyesek dari 1,57K (05-11-2022) #1 Romanca dari 450 (01-11-2022) #1 Wattys dari 10,1K (08-10-2022) #1 story fiksi dari 13 (02-11-2022) #1 Romantic dari 11k (08-11-2022) #3 Lovestory dari 50,3k (10-11-2022) #5 kejam dari 44,5K (13-11-2022) #6 love dari 260K (29-09-2022) #1 Romanca dari 506 (14-05-2023) # 1 Seru dari 9,41k (6-8-2024) # 1 Romanca dari 675 (7-10-2025)
Marriage Contract With Mr. CEO [END] by cherry28_
cherry28_
  • WpView
    Reads 3,747,161
  • WpVote
    Votes 247,224
  • WpPart
    Parts 77
Luna Allen, terpaksa melakukan pernikahan kontrak dengan cinta pertamanya di masa sekolah, saat itu mereka sempat menjalin hubungan pacaran selama sebulan, namun belakangan ia tau bahwa hubungan mereka hanyalah sebuah taruhan belaka. Maxime Darwin Anderson, seseorang CEO yang terancam posisinya karena aturan dari perusahaan dan keluarganya yang mengharuskan menikah sebelum usia 28 tahun demi menjamin kelangsungan penerus selanjutnya. Ia terpaksa melakukan pernikahan kontrak dengan orang lain karena wanita yang ia sukai belum siap untuk menikah. . . "Kau datang lagi untuk mempermainkan hidupku? Kau bisa mencari wanita lain, aku tidak tertarik sama sekali." "Hanya kau wanita yang memenuhi persyaratan dan hanya aku yang bisa menyelesaikan masalahmu, tidak ada yang dirugikan disini."