Pewayangan
23 stories
Legenda Negeri Bharata [ COMPLETED ] by Authorable_ID
Authorable_ID
  • WpView
    Reads 85,010
  • WpVote
    Votes 640
  • WpPart
    Parts 3
By @PutuFelisia [Setiap Senin] Cover by: Velre Design Semua wanita dalam kisah Mahabharata memiliki dendam dan kepahitan sendiri. Dari Gangga, hingga Srikandi dan Drupadi. Semua hidup dalam bayang-bayang adu kekuatan. Aku lahir dari sisa-sisa harapan. Melihat sejarah dari sisi manusia dan dewata. Meski demikian, aku masih tak berdaya. Karena aku berwujud perempuan. Sutaputra itu menamakanku... Vrushali.
Kitab Pararaton (Terjemahan)  by Pasma17
Pasma17
  • WpView
    Reads 63,427
  • WpVote
    Votes 2,394
  • WpPart
    Parts 30
Pararaton dalam bahasa Kawi mempunyai arti "Kitab Raja-Raja" Sebuah kitab naskah Sastra Jawa Pertengahan yang digubah dalam bahasa Jawa Kawi. Isinya adalah sejarah raja-raja Singhasari dan Majapahit di Jawa Timur. Kitab ini juga dikenal dengan nama "Pustaka Raja", yang dalam Bahasa Sanskerta juga berarti "Kitab Raja-Raja". Tidak terdapat catatan yang menunjukkan siapa penulis Pararaton. Pararaton diawali dengan cerita mengenai inkarnasi Ken Arok
Kitab Sutasoma "Mpu Tantular" (TERJEMAH) by Pasma17
Pasma17
  • WpView
    Reads 35,235
  • WpVote
    Votes 701
  • WpPart
    Parts 12
Motto atau semboyan Indonesia "Bhineka Tunggal Ika" tidaklah tanpa sebab diambil dari kitab kakawin ini. Setengah bait dari kitab ini telah menyatukan nusantara. Kakawin ini mengenai sebuah cerita epis dengan pangeran Sutasoma sebagai protagonisnya. Amanat kitab ini mengajarkan toleransi antar agama, terutama antar agama Hindu-Siwa dan Buddha. Kakawin ini digubah oleh Empu Tantular pada abad ke-14
Kitab Ramayana (Terjemahan)  by Pasma17
Pasma17
  • WpView
    Reads 65,158
  • WpVote
    Votes 1,060
  • WpPart
    Parts 12
Rāmâyaṇa (dalam Bahasa Sanskerta) berasal dari kata Rāma dan Ayaṇa yang berarti "Perjalanan Rama") Sebuah cerita/kisah kepahlawanan dari India yang digubah oleh Walmiki (Valmiki) atau Balmiki dari cerita Dewi Sita.
Wisang Geni : pendekar tanpa tanding by BangBeS
BangBeS
  • WpView
    Reads 15,088
  • WpVote
    Votes 156
  • WpPart
    Parts 4
Karya : John Halmahera 23 tahun yang lalu, Wisang Geni kecil lolos dari pembunuhan. Pembunuhan yang meminta korban kedua orang tuanya, dan kehancuran perguruan silat Lemah Tulis. Setelah dewasa dan cukup tangguh, mulailah Wisang Geni mencari satu per satu musuh yang menghancurkan perguruan Lemah Tulis yang membunuh kedua orang tuanya. Dalam pengelanaannya, Wisang Geni mendapat berbagai penemuan dan pengalaman aneh, yang membuat dirinya semakin Sakti, dan bertemu dengan wanita-wanita yang kelak menjadi istri-istrinya. Tidak semua petualangannya berjalan mulus, beberapa kali Wisang Geni hampir kehilangan nyawanya, kisah cintanya pun berliku, karena salah satu wanita yang dicintainya adalah bibi gurunya. Bahkan dalam suatu kejadian Wisang Geni kehilangan nyawa istrinya.
Wayang_ku by wayangku_1
wayangku_1
  • WpView
    Reads 4,241
  • WpVote
    Votes 169
  • WpPart
    Parts 55
kumpulan kisah kisah wayang Mahabharata, Ramayana dan cerita carangan (karangan) . . . Nguri nguri kabudayan jawi🙏 Like dan komen ya kawan😉
Wayang Sendu "Kumpulan Kata" by Ikeryaa
Ikeryaa
  • WpView
    Reads 3,168
  • WpVote
    Votes 109
  • WpPart
    Parts 13
Gamelan mulai mendayu kisah mereka, pelan dan lembut sekali. Ketika sang ksatria menjadi sendu, ketika pecinta sunyi semakin rindu. Inspirasi dari sebuah wayang, meski menjadi fiksi semoga menyerap hati.
Babad Basupati: Petualangan Pertama by vannywrites
vannywrites
  • WpView
    Reads 20,008
  • WpVote
    Votes 761
  • WpPart
    Parts 10
Jikalau engkau berjalan menuju timur nusa, masuklah kedalam hutan-hutan jati nan rimbun. Jikalau engkau beruntung, dan roh leluhur merestui kalian, mereka akan menuntun engkau, sembari menceritakan sebuah kisah... Kisah legenda yang telah terlupakan oleh generasi sekarang...
BHARATAYUDA JAYA BINANGUN by Heru_Sang_Mahadewa
Heru_Sang_Mahadewa
  • WpView
    Reads 35,102
  • WpVote
    Votes 880
  • WpPart
    Parts 22
Cerita perang saudara antara Pandawa dan Kurawa, versi wayang purwa.
The Shadow  by prajnavad
prajnavad
  • WpView
    Reads 1,903
  • WpVote
    Votes 82
  • WpPart
    Parts 6
Inilah kumpulan kisah yang tertutur dari ratusan generasi. Bagian ini khusus untuk kisah pewayangan, dua mahakarya sastra Indonesia, terutama Jawa. Dua karya sastra. Ramayana dan Mahabharata. Tidak setiap angkara selalu jahat, tidak pula setiap kebajikan adalah yang benar. Dunia tidak pernah terbagi menjadi dua sisi, baik atau buruk. Melalui pewayangan mungkin ada beberapa hal yang masih bisa kamu pelajari. Tidak selalu yang lama itu tertinggal. Belajarlah lagi dalam cinta dan tragedi. Manusia tak perlu melulu belajar dari pahlawan, mereka yang antagonis pun masih memiliki banyak hal untuk diperjuangkan. Belajarlah dan biarkan mereka menuntunmu.