SabrinaAulia384's Reading List
7 stories
Dikhitbah Anak Kyai ||Telah Terbit|| by devani302
devani302
  • WpView
    Reads 2,704,202
  • WpVote
    Votes 186,448
  • WpPart
    Parts 54
Yang mau pesan novel di khitbah anak kyai, bisa hubungin langsung ke ig. Deva.ni4, nanti saya akan kirim link shopeenya. Jika mau pesan lewat saya pun bisa. TELAH TERBIT DI FIRAZ MEDIA PUBLISHER! (Sebagian part telah di hapus) blurb : Setelah menyelesaikan pendidikan Sekolah Dasar nya, Anisa Ramadhani Shyhan memutuskan untuk masuk penjara suci, agar ia bisa lebih mendalami tentang agamanya. Masuk penjara suci di usia 13 tahun, tentu bukan hal yang mudah. Di pesantren bukan hanya tentang menghafal, atau belajar mandiri, tetapi juga tentang bagaimana kita menyikapi setiap problem dalam menjalani kehidupan di sana, yang memang jauh dari orang tua. Anisa menikmati kehidupannya di sana, dengan aman, tentram, dan damai. Suatu malam, ia tak sengaja bertemu dengan sosok laki-laki tampan yang ternyata adalah gus-nya sendiri. Awalnya pertemuan, Anisa merasa biasa saja. Namun entah mengapa hari semakin hari, ia merasa merindu. Hatinya selalu bergetar hebat jika kedua matanya tak sengaja bertemu dengan kedua matanya. Sejak itulah, Anisa selalu meminta petunjuk pada_Nya, dan ia tak pernah lupa menyelipkan namanya, di setiap do'anya. Sampai pada suatu hari, ia mengikuti lomba Ceramah, yang dilatih oleh gus-nya sendiri. Dan di hari itu juga, ia mendapatkan sebuah surat, dari seseorang. "Assalamualaikum dek. Hari ini, saya harus kembali. Semoga kita bisa bertemu kembali, suatu hari nanti. Dek, kita tidak bisa memilih, kepada siapa hati kita berlabuh. Begitu pun dengan saya. Demi Allah, dari pertama kali kita bertemu, saya merasakan getaran hebat di hati saya. Tanpa saya beritahu pun, pasti kamu sudah tahu, apa maksud dari kalimat saya itu. Saya tidak memaksa kamu untuk membalasnya, mau kamu balas atau pun tidak, itu hak kamu. Saya hanya mengatakan mengatakan apa yang saya rasakan. Jangan lupa berdo'a, dan sehat selalu ya dek. Sampai jumpa di esok hari."
HASSYAH (END) by storydia
storydia
  • WpView
    Reads 524,588
  • WpVote
    Votes 48,885
  • WpPart
    Parts 34
- Zona teka-teki 2 - Spin off Gus Duda Is My Husband "Dari banyaknya cowok di muka bumi ini, Kenapa harus kamu sih yang pertama melamar aku?" Aisyah Syakila "Itu artinya kita jodoh neng Aisyah." Muhammad Hasbi Ar-rasyid. Aisyah mempunyai prinsip: "Laki-laki pertama yang datang ke rumah lalu melamar Aisyah, dia yang akan menjadi suami dunia akhirat Aisyah." Siapa sangka laki-laki yang pertama melamarnya yaitu orang yang selalu ia hindari, orang paling ia sebal, yang tak lain sahabat kecilnya yaitu Hasbi, teman seperjuangan dulu dalam grup Detektif Cilok. Apa Aisyah akan menerima lamaran Hasbi itu? Penasaran? Cuss langsung baca aja!! Orang baik follow dulu, jangan lupa vote and komen!!! Start: 23-03-2023 Finish: 13-10-2023
GUS DUDA IS MY HUSBAND (END) by storydia
storydia
  • WpView
    Reads 6,942,973
  • WpVote
    Votes 523,697
  • WpPart
    Parts 57
- Zona teka-teki 1 - Kalian baca cerita ini siap-siap jadi detektif (Sedang Pre Order di Teori Kata Publishing dengan judul "Teka Teki Syifa) "Menikahlah dengan suamiku dan jaga baby Hamzah." Syifa Adzkia Husna, si gadis super aktif itu harus rela menjadi ibu pengganti dan menikah dengan duda pasif yang tak lain adalah seorang Gus, semua ini karena permintaan sahabatnya. Niat awal Syifa setuju dengan pernikahan ini bukanlah karena permintaan sahabatnya, namun ia bertujuan untuk menyelidiki kematian sahabatnya yang menurutnya tidak wajar. Bagaimana pernikahan kedua insan yang bertolak belakang ini? yang satu super aktif dan yang satu pasif seperti benda mati. Bantu Syifa mengungkap semua rahasia dan kejadian dibalik kematian sahabatnya! Harap Follow sebelum membaca, jangan lupa vote and komen nya!! Start : 9 Desember 2022 Finish : 24 Februari 2023
GUS GIBRAN ( PERJODOHAN.)  TERBIT   by mhmdsrl
mhmdsrl
  • WpView
    Reads 1,132,764
  • WpVote
    Votes 58,070
  • WpPart
    Parts 44
DI LARANG PLAGIAT!!! INI CERITA DARI FIKIRAN SENDIRI TANPA ADA CAMPUR ADUK TANGAN ORANG LAIN!! BUAT KALIAN YANG INGIN PLAGIAT HARAP MINGGIR!!! Bagaimana jadinya jika seorang badgirl si ratu balap liar mendapat wasiat dari almarhumah mamanya untuk masuk ke dalam sebuah pesantren? Tidak hanya itu, bahkan? Sebelum ia masuk pesantren, ia harus di hadapkan sesuatu yang begitu mengejutkan. Di jodohkan dengan anak dari calon kiyainya sendiri? Bisa di bayangkan? Bagaimana perasaan gadis itu? Selain ia tidak mencintai laki-laki itu, Azalia juga merasa sangat tidak cocok dengan Laki-laki itu karna ia sadar diri kalau dirinya bukan perempuan soleha untuk laki-laki bernama Gibran. "Kenapa kamu mau di jodohkan dengan ku?" tanya Azalia. "Karna aku mencintaimu dari pertama kali melihat mu." ucap Gibran dengan datar tanpa ekspresi. Deg! Terkejut? Itu pasti. Azalia tidak menyangka jika Gibran sudah jatuh cinta lebih dulu dengannya. "Aku mencintai Laki-laki lain, tapi kami berbeda agama, dan itu tidak memungkinkan kami untuk bersama." ucap Azalia memberi tau. "Dan setelah ini, aku akan berusaha untuk mencintaimu gus Gibran." ucap Azalia.
Hushaqilla (Selesai)  by holipehh28
holipehh28
  • WpView
    Reads 2,376,304
  • WpVote
    Votes 129,806
  • WpPart
    Parts 42
Ini tentang Shaqilla Khanza, Gadis sembilan belas tahun yang awalnya sangat bahagia ketika mendengar akan dijodohkan dengan sahabat Iqbal, abangnya. Namun, sial. Ternyata yang akan di jodohkan dengannya adalah, laki-laki aneh yang tidak tahu menahu kehidupan jaman sekarang, Shaqilla menyebutnya manusia astral purba. Namanya Husain, Arsitek Alim yang tidak pandai bergaul yang menurut Qilla kampungan, berbeda dengan Qilla yang populer di kampus tetapi sangat minim akhlak. Tapi, tak di sangka ada maksud lain dari orang tua Shaqilla yang setuju dengan iqbal untuk menjodohkan Shaqilla dengan Husain. On going yaa teman-teman
L for Langgeng [END] by MyBauuuu
MyBauuuu
  • WpView
    Reads 3,020,726
  • WpVote
    Votes 165,000
  • WpPart
    Parts 50
"𝗕𝗮𝗿𝘂 𝗮𝗷𝗮 𝗺𝗮𝘂 𝗺𝗼𝘃𝗲 𝗼𝗻, 𝗺𝗮𝗹𝗮𝗵 𝗱𝗶𝗷𝗼𝗱𝗼𝗵𝗶𝗻." *** Siapa yang tidak senang dijodohkan dengan crush sendiri? Hampir sejuta umat mengatakan iya. Begitu juga Lara. Senang dan sedih menyatu begitu kabar orang tuanya tewas dalam kecelakaan pesawat. Kabar berikutnya sahabat Ibu dia menginginkan Lara untuk menikah dengan putranya yang juga lelaki yang selama ini Lara sukai secara diam-diam. Dia menerima pernikahan itu, melupakan kalau sahabatnya juga mencintai laki-laki bernama Luka Gardapatingrat, orang yang akan menjadi suami Lara. Tak lama setelah menikah, Lara harus menelan pil pahit begitu Luka, suaminya menjadikan Noemi sahabat dia sebagai pacar. Bahkan mereka tak tanggung-tanggung untuk mengumbar kemesraan di depan Lara sendiri. Dia merasa itu wajar, sebab pernikahan mereka dirahasiakan atas keinginan Luka. Perjalanan masih terus berlanjut, hingga sampai titik dimana Lara ingin menyerah atas rumah tangganya, apalagi saat ayah mertua dia mengatakan kalau Luka akan dijodohkan dengan anak kolega bisnisnya. Membuat Lara semakin yakin untuk mengakhiri rumah tangganya. _____________ _________ Start: Senin, 01 Maret 2021 🏅Rank 03 #pernikahan 🏅Rank 02 #pernikahan 🏅Rank 01 #sma 🏅Rank 01 #Lara 🏅Rank 01 #romantis 🏅Rank 02 #sma 🏅Rank 01#luka 🏅Rank 04 #17 🏅Rank 01 #ceritapendek 🥉 Rank 01 #17 🏅Rank 01 #teen 🏅Rank 01 #teenfiction 🏅Rank 01 #cintadalamdiam 🏅Rank 02 #teen
The Honeymoon Is Over [FIN] by dadodados
dadodados
  • WpView
    Reads 3,885,967
  • WpVote
    Votes 284,955
  • WpPart
    Parts 65
TAMAT & PART LENGKAP May contain some mature convos and scenes "Kita kapan akan bercerai?" - Aliyah, istri. "Kamu ajakin saya kumpul kebo?" - Jesse, suami. Bagi Aliyah Sadie, hidup adalah sebuah komedi. Satu hari kamu berpacaran dengan A dan keesokannya kamu menikah dengan si B. Itu masih lucu kan? Sekarang tambahkan kalau yang kamu nikahi itu tunangan dari kakakmu yang tiba-tiba saja menghilang di hari H pernikahan. That thing escalate from comedy to tragedy real quick. Menurut surat kakaknya, tiba-tiba saja dia mengalami cold feet dan kabur di subuh saat semua orang tidur lelap. Yeah, imagine how cold Aliyah's body when her mother put her in the wedding dress. Dan kenapa pula kakaknya kembali setelah sekian lama dan membuat hidupnya seperti di novel-novel picisan nan klise? Kenapa juga baru kali ini Aliyah tahu kalau ada genre Tragicomedy?! "There's more to this than meets the eye." GENG BUAYA SERIES #1