Sedih
33 stories
Daru & Gisha (Tamat) by EmakJomblo
EmakJomblo
  • WpView
    Reads 1,638,756
  • WpVote
    Votes 116,430
  • WpPart
    Parts 52
Gisha mencintai Marko Seandaru begitu dalam hingga membuatnya terluka karena sebuah kenyataan tentang sang suami. 8 bulan perpisahan itu terjadi, Gisha masih sangat berharap. Namun sebuah surat yang berada dalam amplop cokelat yang tiba di rumahnya pada suatu sore mengguncang perasaannya. Seandaru menginginkan sebuah perpisahan. Tidak, bukan Gisha Tano kalau tidak berjuang. Demi Neptunus, Gisha akan membuat Daru overdosis karena cintanya. Note : Baca Cerita Mas Adi dulu sebelum baca cerita ini.
Harga Untuk Luka (Tamat) by AdDinaKhalim
AdDinaKhalim
  • WpView
    Reads 1,739,138
  • WpVote
    Votes 83,018
  • WpPart
    Parts 59
Maya pikir, pernikahannya dengan Yuda yang diawali lewat perjodohan dari orang tuanya telah memberikan kebahagiaan sejati. Karena Maya benar-benar telah mencintai suaminya sepenuh hati. Namun pemikirannya itu langsung terpatahkan saat Maya mendapati Yuda sedang bersama perempuan lain di kamarnya. Sebenarnya, apa yang sudah Maya lewatkan sampai dirinya harus menerima pengkhianatan ini? Dan bagaimana Maya harus menanggung semua luka di hatinya? Terlebih lagi, kenapa kebusukan suaminya baru terbongkar ketika Maya sedang mengandung anak dari laki-laki itu? [Photo by Natasha Fernandez from Pexels]
D AND A [END] by alysaff
alysaff
  • WpView
    Reads 7,809,851
  • WpVote
    Votes 418,925
  • WpPart
    Parts 54
Kisah sebuah pasangan kekasih yang memutuskan untuk menikah dan membina rumah tangga mereka. Sikap sang lelaki yang bossy dan si perempuan yang penurut. Sangat cocok bukan? *** "Koper aku dimana?" "Disana." Davin menyingkir rambut Ara yang masih basah ke samping agar tidak menghalangi bibirnya untuk mengecup leher putih Ara. "Disana mana?" tanya Ara karena Davin hanya mengatakan 'disana' tanpa menunjuk arah manapun. "Dave." panggil Ara lagi saat Davin semakin menjadi menciumi lehernya. "Di kamar, Sayang." "Nggak ada." "Kamar satunya." Davin berdecak kesal saat Ara menghindari ciumannya. "Diem dulu bisa nggak?" *** 13.12.21 30.03.22
I'm Not Clarissa  by jellymelly_07
jellymelly_07
  • WpView
    Reads 6,935,972
  • WpVote
    Votes 693,426
  • WpPart
    Parts 47
Ini akan menceritakan tentang seorang gadis yang sedikit tomboy bertransmigrasi ke dalam raga seorang gadis feminim dan dikenal sebagai seorang pembully oleh teman-temannya. Enggak pinter bikin deskripsi kayak gini:( Saya malas revisi ya gaess ya WARNING!! isinya bahasa kasar semua ygy. Kasar yang kasar kasar banget. Pokoknya kasar banget. KBL KBL KBL KASAR BAANGGEETTT LLOOCCHHH😭🙏
SENANDIKA by angellafshna
angellafshna
  • WpView
    Reads 934,137
  • WpVote
    Votes 60,903
  • WpPart
    Parts 51
Rania Ganeeta Harsa, gadis muda yang kini tengah merintis karirnya dengan membuka bisnis sebuah Cafe n Bakery. Banting stir dari jurusan yang ia pilih, ia membuka bisnis ini hanya untuk menunjukkan kepada keluarga besarnya bahwa ia bisa tanpa harus diarahkan lagi untuk masuk ke dunia Militer dari pihak ayahnya maupun dunia Bisnis di bidang properti pihak bundanya. Karirnya berjalan sesuai rencana dan bisa dibilang mulus, namun tidak dengan percintaannya. Ia harus dipertemukan kembali dengan laki-laki yang beberapa tahun lalu sempat memporak-porandakan hatinya. usai tanpa ikatan apapun Itulah kisahnya, harus berhenti tanpa ada ikatan diantara ia dan lelaki itu. Apakah setelah ia bertemu kembali dengan lelaki itu kisahnya akan menciptakan kisah semulus karirnya? atau bahkan semakin runyam? so, let see the Rania's Love Story in this story!
[END] I'm [Not] Your Wife, Duke by aleyatoryss
aleyatoryss
  • WpView
    Reads 1,672,744
  • WpVote
    Votes 180,964
  • WpPart
    Parts 44
[Fantasi - Reinkarnasi #1] [18+] Bagaimana rasanya hidup kembali di tubuh orang lain? cover by : @sarzain_design ••• Isabella Porvich adalah istri dari Duke Aiden Porvich sekaligus Duchess Porvich. Dia begitu pendiam dan selalu memilih untuk membuang perasaannya sejak kecil. Ia bahkan tidak peduli ketika suaminya pulang membawa banyak wanita yang lalu ia jadikan sebagai selir. Edith adalah gadis kurang beruntung karena dikejar oleh sekawanan pembunuh bayaran yang salah target. Ia ditembak dan mati di tempat sepi. Namun, bukannya pergi ke akhirat, Edith tiba-tiba terbangun kembali di tubuh Isabel. Misteri kematian Isabel, perasaan Aiden hingga konflik keluarga kerajaan langsung menerpa kehidupan tenang Edith yang kedua. Bagaimanakah caranya untuk keluar dari semua itu? ••• Catatan : semua nama tokoh, setting dan alur hanyalah imajinasi penulis dan tidak meniru dari karya apapun. ••• highest rank : #1 in victorian #4 in fantasy
Permintaan Perceraian, DUCHESS || TERBIT by Dhilaafa
Dhilaafa
  • WpView
    Reads 986,394
  • WpVote
    Votes 120,562
  • WpPart
    Parts 63
[Follow untuk membuka bab terkunci] Sila adalah Duchess yang terkenal bodoh serta memiliki wajah buruk rupa, dia selalu diabaikan oleh Duke(suaminya) setelah kesalahan satu malam dimalam pertama, dimana Sila dengan bodohnya memberikan perangsang pada Duke demi mendapatkan cinta sang suami. Namun, setelah bertahun-tahun diabaikan dan hidup sebagai sampah, mengapa Duchess itu tiba-tiba berubah? "Aku sekarang mengerti Avel... Jadi... ayo kita akhiri hubungan menyakitkan ini. Ayo kita berpisah" ~ Sila.
Until I Die by allinevia
allinevia
  • WpView
    Reads 25,189
  • WpVote
    Votes 2,578
  • WpPart
    Parts 48
Sepasang tangan mungil terlihat di depan mataku saat aku terbangun. Ketika aku menatap cermin, wajahnya yang cantik terlihat menawan. Apridete Courdesse, aku masuk ke dalam tubuhnya, seorang putri kekaisaran yang menjadi pemeran sampingan dari sebuah novel romansa. Pemeran utama akan hidup bahagia, namun kata itu tidak pernah dijanjikan akan dimiliki oleh Apridete yang seorang karakter sampingan. Apridete tampak hidup dikelilingi oleh semua kemewahan, namun hidup sebagai seorang putri ternyata tidak seindah cerita dongeng. Aku memilih untuk mengikuti takdirku, memegang segalanya bahkan kematian yang ditakdirkan untuk Apridete. Kaisar, para bangsawan, anggota parlemen, dan kesatria adalah hal-hal yang harus aku hadapi mulai saat ini. Aku bahkan tidak pernah membaca novelnya, melainkan mendengarkan cerita isi novel tersebut dari seorang teman. Yang mati karenaku. a story from my abstrak brain, happy reading
The Princess Prisoner by sun_block
sun_block
  • WpView
    Reads 790,421
  • WpVote
    Votes 68,351
  • WpPart
    Parts 55
Warning! 🔞 Jeneva Zowala ikut dihukum mati karena kejahatan yang dilakukan ayahnya pada Kerajaan Albatraz. Sungguh kejam. Tidak cukup sekali, seperti sebuah kutukan, sudah lima kali dirinya terbangun kembali dan mendapati kematian yang sama! "Saya... mencintai Anda, Yang Mulia." Namun, saat dia menyatakan perasaannya, pedang milik Lord Nox yang biasa menebas lehernya itu tidak mendekat sama sekali. Apakah dia berhasil menghindari kematiannya kali ini? Dengan berpura-pura seperti ini? #1 in fantasy 19/09/20 #1 in kingdom 26/08/20 [SEBAGIAN PART DIHAPUS❗️] [VERSI LENGKAP 🔜 NOVELTOON/MANGATOON] Copyright ©2020 by sunblock
LOST IN THE PAST [ TAMAT ]  by HieldhaChatrien
HieldhaChatrien
  • WpView
    Reads 114,443
  • WpVote
    Votes 9,198
  • WpPart
    Parts 47
Takdir membawa Viona mengalami kejadian dimana dirinya harus terlempar ke masa lalu. Tepatnya di negeri antah berantah yang namanya tidak tertulis di dalam sejarah mana pun. Dipertemukan dengan seorang putra mahkota misterius berwajah tampan nan rupawan yang seenaknya langsung mengklaim dirinya sebagai ratu pria itu. Takdir juga mempertemukannya dengan Dewa Perang dalam mitologi Yunani yang terkenal akan kekejamannya dan kebringasannya. Membuat Sang Dewa terjerat dalam cinta. Lantas apa yang terjadi jika kedua lelaki itu bertemu? Siapakah yang akan Viona pilih? Lalu bagaimana kisahnya? Kuy dibaca aja🤗 • • • Mencari cerita tentang time travel? Transmigrasi? Romance? Kerajaan? Fantasi? Vampire? Semuanya ada di cerita ini, dengan alur yang tidak mudah ditebak membuat kalian para pembaca tidak akan mudah jenuh. BUKAN NOVEL TERJEMAHAN!! ⚠ PLAGIAT HARAP MENJAUH!!