innefable universe
7 stories
#3 From : Jevano by dika30
dika30
  • WpView
    Reads 6,409
  • WpVote
    Votes 936
  • WpPart
    Parts 27
Jevano tidak suka kebisingan. Baginya, suara ramai adalah gangguan, bukan hiburan. Bahkan dirinya sendiri pun memilih untuk tidak banyak bersuara. Namun, semua berubah sejak ia mengenal satu nama: Kinara Beatrice Irenatan. Gadis yang datang seperti badai warna di antara langit abu-abu milik Jevano. Ceria, ramai, dan tak pernah kehabisan energi untuk membuat orang di sekitarnya tertawa. Kinara bukan tipe yang bisa ditebak. Dia bisa salah menjawab soal yang menurut Jevano mudah. Tapi di saat yang sama, dia bisa membuat satu ruangan diam karena caranya bicara menyentuh hati. Kinara tidak sempurna. Tapi Jevano jatuh-pada kekacauan indah yang gadis itu bawa. Lucunya, semakin Jevano mencoba menjauh, semakin sering takdir mempertemukan mereka. Di kelas, di lorong sekolah, bahkan saat tak sengaja saling menatap di perpustakaan yang seharusnya jadi zona aman Jevano. Dan di setiap pertemuan itu, satu hal jadi pasti: Kinara tidak bisa ia pecahkan dengan rumus apa pun. ⚠️ Disclaimer: Cerita ini murni dari imajinasi dan pemikiran penulis. Jika ada kesamaan dengan cerita lain, itu murni ketidaksengajaan. ⚠️ Author's note: Cerita ini merupakan bagian dari semesta #1 From: Mahen dan #2 From: Laskar. Kali ini, giliran Jevano yang bicara-dalam diamnya. - dika30
#1 From : Mahen by dika30
dika30
  • WpView
    Reads 27,622
  • WpVote
    Votes 2,538
  • WpPart
    Parts 25
Pernahkah kamu mencintai seseorang yang kamu fikir ga akan pernah membalas perasaan sukamu sampai kapanpun? Karena rasanya terlalu mustahil. Dan di titik terlelah mu, apakah kamu akan berhenti, atau terus mencintai meski tak mungkin? Pilihannya cuma dua. Menyerah karena tau diri, atau bertahan karena sibuk menipu diri. /// Cerita pertama dari Bumantara Universe. Cerita yang mengisahkan percintaan sang leader sekaligus kakak tertua, Leonard Mahendra Irenatan. Gerbang pertama sebelum kamu melihat pesona keempat anggota yang lain, yang pastinya berbeda-beda dan memiliki warna sendiri. /// ⚠️ Disclaimer : Cerita ini murni dari pemikiranku sendiri, apabila ada kesamaan nama tokoh dan alur dengan cerita lain di luar sana, sudah pasti suatu ketidaksengajaan. Terimakasih ⚠️ -dika30❤️
#2 From : Laskar by dika30
dika30
  • WpView
    Reads 6,843
  • WpVote
    Votes 810
  • WpPart
    Parts 27
Apakah kalian percaya dengan cinta pandangan pertama? Kalau menurut Laskar sih itu bullshit, tapi setelah bertemu dengan Salsa semua pandangannya berubah drastis! Masa transisi dari anak kecil bunda menjadi remaja yang punya rasa penasaran tinggi membuat Laskar bukan hanya terjebak dalam ribuan pertanyaan tentang proses pendewasaan, tetapi juga terjebak dengan kisah cinta rumit yang bahkan tidak pernah Laskar bayangkan akan terjadi di hidupnya. Apakah Laskar akan mencintai sang cinta pertama, atau justru malah jatuh hati pada seseorang yang tak pernah ia sangka? Salsa... Atau Queenaya...? ⚠️ Disclaimer : cerita ini murni dari imajinasi dan pemikiran ku sendiri, jika ada kesamaan dengan cerita lain di luar sana sudah pasti ketidaksengajaan ⚠️ Author's note : cerita ini merupakan cerita lanjutan dari #1 From : Mahen, jadi beberapa latar waktunya akan saling berhubungan dengan cerita tersebut. - dika30
Ethereal | Ineffable vol.2 [END] by dika30
dika30
  • WpView
    Reads 54,449
  • WpVote
    Votes 5,928
  • WpPart
    Parts 45
[Ineffable Universe Phase 1] [END] "Dari sini gw belajar, musuh lo bisa jadi temen lo, temen lo bisa jadi musuh lo, dan orang yang ada disisi lo sekarang, belum tentu jadi pendamping masa depan lo" -Abercio Arjuna Danendra from;13 Juli 2020
I'm Your Home [END] by dika30
dika30
  • WpView
    Reads 153,246
  • WpVote
    Votes 13,293
  • WpPart
    Parts 80
[Ineffable Universe Phase 2] "it's gonna be a hell of trouble..." "But trouble never been this fun" ------------------------------------------------------------ Permasalahan yang menimpa 5 sekawan belum juga berakhir. Walaupun ada yang bilang mereka sudah memiliki happy ending versi mereka masing-masing, tapi sebenarnya itu hanyalah permulaan dari petualangan yang tidak pernah mereka sangka sebelumnya. Akan ada banyak hati yang patah, hati yang disembuhkan dan hati yang harus merelakan. Karena selayaknya pasir pantai, semakin kamu menggenggamnya, dia justru akan meninggalkanmu dan bersatu dengan samudra. ⚠️beberapa bagian di cerita ini tidak untuk ditiru, ambil sisi positifnya saja, aku tau kalian pembaca yang bijak ⚠️ ------------------------------------------------------------ Cerita ini adalah spin-off dari ceritaku sebelumnya, Walk You Home. Karena alur cerita disini merupakan sambungan dari Walk You Home, alangkah baiknya kalian membaca cerita tersebut lebih dulu. Terimakasih 🙏🏻 ⚠️ Disclaimer : cerita ini murni dari imajinasiku sendiri. jika ada kesamaan dengan cerita lain di luar sana, sudah pasti ketidaksengajaan ⚠️ 💛 From : 7 Juni 2021
Walk You Home 🌿 [END] by dika30
dika30
  • WpView
    Reads 138,180
  • WpVote
    Votes 14,401
  • WpPart
    Parts 63
[Ineffable Universe Phase 2] "Sakit itu ketika lo tau perempuan yang lo sayang punya perasaan yang belum selesai sama masa lalunya" - Nana "Sakit itu ketika lo menganggap orang lain dunia lo, tapi dia udah punya dunianya sendiri." - Gema "Sakit itu ketika lo baru sadar lo sayang dia, tapi semua udah terlambat." - Al "Sakit itu ketika lo dan dia sama-sama tau kalian saling sayang, tapi ga bisa maju karena status pertemanan." - Darren "Sakit itu ketika lo dan dia saling membohongi perasaan hanya karena takut semuanya berantakan" - Dara /// Lahir di tahun yang sama, dan orangtua yang juga berteman dekat, membuat mereka 'mau tak mau' bersahabat sejak masih dalam kandungan. Karena itu juga, mereka telah mengetahui 1001 macam sifat dan karakter masing-masing. Tapi bukan hanya pertemanan yang diwariskan oleh orang tua mereka, melainkan juga 'kutukan' dan 'karma' /// ☘️ Cerita ini merupakan cerita generasi kedua dari Ineffable Universe. Dan banyak alur cerita yang 'diambil' dari cerita-cerita ku sebelumnya. Jadi aku sarankan kalian untuk membaca (3) ceritaku sebelum ini. Please Enjoy ☘️ ⚠️Disclaimer : Cerita ini murni dari imajinasiku sendiri, kalaupun ada kesamaan dengan "cerita lain" di luar sana, sudah pasti ketidaksengajaan⚠️ ❤️ From ; 14 Des 2020
Mellifluous | Spin-off Ethereal [END] by dika30
dika30
  • WpView
    Reads 65,714
  • WpVote
    Votes 5,591
  • WpPart
    Parts 41
[Ineffable Universe Phase 1] "I like you very much. Just as you are." - Bridget Jones's Diary Kisah 'panjang' yang mereka alami belum cukup untuk benar-benar mengerti apa arti cinta sebenarnya. Karena terkadang cinta bukan hanya tentang status, tetapi tentang ribuan harapan dan kepercayaan di dalamnya. Keempat sahabat dengan kisah cinta yang rumit, akan menjadi tokoh utama dalam cerita ini. Abercio Arjuna Danendra yang terjebak dengan tanggungjawabnya. Mahendra Genta Arkana yang berusaha mati-matian untuk menyeimbangi kasih sayang pacarnya. Jonathan Angkasa Maharjati yang trauma dengan segala hal yang berkaitan dengan pernikahan. Serta Revan Janus Manggala yang harus memisahkan antara urusan harta, tahta dan wanita. //Cerita ini merupakan spin-off dari ceritaku sebelumnya, Ethereal, karena itulah, alangkah lebih baik kalian membaca cerita tersebut terlebih dahulu supaya tidak bingung dengan alur yang akan ada di cerita ini. salam sayang 💕// - From 11 Oct 2020