gulaaren404
- LECTURAS 9,517
- Votos 1,070
- Partes 46
Lisa adalah seorang berandal kecil, seorang perusuh yang bebas dan tidak ingin dikekang oleh apapun, dia juga memiliki sifat yang keras kepala dan hobi berkelahi dengan kawannya. Namun tiba-tiba Ayahnya memintanya untuk memenuhi perjanjian konyol sewaktu muda agar ia mau dijodohkan dengan pria tua!
Kisah perjalanan Lisa menjadi anak berandal dan melarikan diri agar perjodohan konyol itu batal akan dimulai!
"Berhentilah bersikap seperti orang kolot pak tua!
NT: Januari - April 2023