sweetcake
49 stories
Garis Singgung by niallgina
niallgina
  • WpView
    Reads 5,637,537
  • WpVote
    Votes 396,887
  • WpPart
    Parts 27
Orang-orang mengatakan, jika kamu menyukai seseorang, maka perasaan itu hanya bertahan selama 4 bulan. Lebih dari itu, artinya kamu mencintainya. Awalnya Andina hanya menjadikan anak lelaki itu sebagai pelampiasan move on saat SMP, tetapi ia tak tahu bahwa perasaan cinta monyet masa pubertas itu nyatanya dapat berubah semakin dalam dan bertahan lebih lama dari yang ia kira. 3 tahun? 6 tahun? 9 tahun Andina mengagumi dalam diam! Dan seperti garis yang bersinggungan, takdir seolah selalu membawa Andina kembali padanya. [Revised and abridged version is available on Gwp.id (username: niallgina)] Story by: Niallgina Cover illustration belongs to AlinaShapran on Dribbble (not mine). Yang plagiat akan ketahuan, siapapun kamu.
Hello, Miawmi! by cappuc_cino
cappuc_cino
  • WpView
    Reads 5,722,111
  • WpVote
    Votes 525,058
  • WpPart
    Parts 58
#KKNSeries2 Ketika hubungan Yash dan Sabine berakhir, mereka berhasil menyelesaikan segalanya dengan rapi. Kecuali satu hal, tentang hak asuh Ivy, seekor kucing putih yang sepakat mereka adopsi. Setelah negosiasi panjang dengan ego yang sulit dikendali, lahirlah satu perjanjian yang terdengar aneh tapi disetujui : Ivy akan diasuh bersama, bergiliran seminggu sekali. Di tengah kesibukan menangani klien, sidang, dan urusan kantor hukum yang tidak ada henti, Sabine dan Yash harus rutin bertemu untuk bertukar makanan Ivy, lengkap dengan drama kecil, teguran pasif-agresif, dan tatapan lama saat keduanya saling bicara. Namun perlahan, keduanya mulai menyadari, yang belum selesai bukan hanya soal hak asuh Ivy, melainkan segala hal di antara keduanya yang tidak pernah lagi mereka akui. 28/06/25 s.d 16/11/25
Hello, Office Hours! by cappuc_cino
cappuc_cino
  • WpView
    Reads 1,001,592
  • WpVote
    Votes 135,267
  • WpPart
    Parts 19
#KKNSeries3 "Looks like you're mine only in office hours." 🌼🍀 Cleona Kagumi hanya membutuhkan satu hal: uang. Sementara Arkayesa bisa memberi dua hal: pekerjaan dan bantuan finansial yang dibayar setara. Hingga muncul satu malam yang diisi oleh transaksi rahasia. Yang mereka sepakati untuk lupa. Namun, ketika intensitas pertemuan di jam kantor malah mendukung ingatan untuk kian lekat, bagaimana bisa mereka tetap harus bekerja dalam satu ruangan yang sama? Sebagai Project Manager, Yesa selalu menemukan cara yang sempurna untuk menyita waktu Cleona. Sebagai Assistant Project Manager, Cleona kadang butuh ruang untuk bernapas dari segala sesak bekerja. Resign akan menjadi pilihan sempurna bagi Cleona. Jika saja ... ingatan tentang 'transaksi rahasia' yang mereka punya, tidak terbongkar dengan tiba-tiba. 15/11/2025
STORY CALLIN(G) Sudah Tayang FTV seriesnya  by Rismami_Sunflorist9
Rismami_Sunflorist9
  • WpView
    Reads 821,520
  • WpVote
    Votes 141,726
  • WpPart
    Parts 71
SELASA DAN JUMAT #1 - Horor 20 Juli 2020 #1 - Horor 6 November 2020 #1 - Fantasi 24 Desember 2020 Demi menaikkan rating radio Suara Remaja, Sadil Aditya, sang pemilik, sengaja membuka program baru bernama Story Calling. Program yang memberi ruang pada sobat Suara Remaja untuk menceritakan pengalaman seramnya melalui sambungan telepon. Karena sebuah kesalahpahaman, secara tidak sengaja Callina Dara, ditunjuk untuk menghandle program tersebut. Anehnya setiap kali program dimulai, Callina tiba-tiba merasa kantuk lalu tertidur pulas sepanjang program Story Calling berlangsung. Yang lebih mengejutkan saat ia terbangun, selalu ada pesan misterius yang tertulis di memonya. ***
2nd Bite of The Cherry by mooseboo
mooseboo
  • WpView
    Reads 528,582
  • WpVote
    Votes 79,500
  • WpPart
    Parts 48
Tekanan dari keluarga untuk mendapatkan pasangan karena menjadi adik kembarnya akan menikah membuat Mutia kelimpungan. Sialnya, hal itu justru membuat Mutia terjebak drama keluarga bos yang merupakan duda keren dan sahabatnya yang gagal move on sejak SMA. *** Mutia Morel sudah lelah mencari pasangan. Kencan yang selalu kandas di pertemuan pertama akibat berat tubuhnya yang di atas rata-rata membuat Mutia menyerah dalam hari-hari yang dihabiskan untuk lembur. Namun, ketika adik kembarnya--Mahesa--datang ke rumah dan membawa berita bahwa dirinya akan menikah dengan sang pacar setelah enam tahun bersama, ibu mereka meminta Mutia untuk segera mencari pasangan. Namun, siapa sangka kembalinya mencari pasangan justru membawa Mutia berhadapan dengan drama rumah tangga bosnya yang sudah menjadi duda, juga sahabatnya yang terjebak gagal move on dari cinta pertamanya sejak SMA. Apakah akhirnya Mutia menemukan apa yang dia cari atau justru terjerumus pada perasaan yang tidak pasti?
Thesis & Tension (COMPLETED) by liaraaudrina
liaraaudrina
  • WpView
    Reads 4,129,034
  • WpVote
    Votes 316,156
  • WpPart
    Parts 59
Abhista Kayesha (22) hanya ingin lulus secepatnya, demi membuktikan pada orang tuanya kalau dia juga bisa berprestasi dengan predikat cumlaude. Namun, sepertinya Reygan Arkhava (30) berkeinginan sebaliknya. Sebagai dosen pembimbing, Reygan malah mempersulit Kayesha, dengan memberikan sederet komentar pedas yang menguji mental Kayesha, hingga harapan lulus tepat waktu itu terasa amat jauh. *** "Oke, saya sudah baca semuanya. Dari Bab 1 sampai Bab 3 saya bisa menyimpulkan, kalau kamu memilih topik ini, karena malas penelitian, tapi ngejar-ngejar dosen pengen cepat di-ACC." "Saya enggak pernah ngejar-ngejar Bapak!" *** start: 27 Februari 2025 end: 6 Agustus 2025
ALDAREN by sakiraalfitri
sakiraalfitri
  • WpView
    Reads 1,269,986
  • WpVote
    Votes 67,737
  • WpPart
    Parts 31
Amanda menyukai uang. Dan Aldaren punya banyak uang. Seharusnya Amanda langsung pergi ketika Daren-yang saat itu masih orang asing baginya, melunasi hutangnya begitu saja, hanya karena ia terganggu oleh tangisan nelangsa Amanda di depan rentenir. Sungguh, Aldaren mengira detik itu juga Amanda akan menghilang dari hadapannya. Tak pernah sedikitpun terlintas di kepala Daren kalau perempuan itu justru akan duduk di atas meja, lalu menawarkan diri supaya disentuh, dengan dalih membutuhkan uang demi pengobatan neneknya. Hubungan ini hanya sebatas transaksi. Tanpa status, tanpa cinta, dan tentu tanpa kelanjutan. Namun, bagaimana jadinya kalau perjanjian yang Daren buat itu, malah dilanggar oleh dirinya sendiri? Start: 21 Februari 2025 ©copyright: Syakiraalfitri ⚠️ violence, harsh words, anti-hero, mental issues, family issues, criminal act.
MARSELANA  by sakiraalfitri
sakiraalfitri
  • WpView
    Reads 7,186,572
  • WpVote
    Votes 204,656
  • WpPart
    Parts 30
Tinggal satu atap dengan anak tunggal dari majikan kedua orang tuanya membuat Alana seperti terbunuh setiap hari karena mulut pedas serta kelakuan bajingan yang Marsel miliki. Laki-laki problematik yang berusia satu tahun di atasnya itu adalah sosok pemarah, kasar, kejam, dan tidak berprikemanusiaan. Sementara Alana merupakan wanita penurut sedari kecil. Alana seorang pecundang, penakut, dan lemah. Bahkan saat Marsel menindasnya, memperlakukannya secara tidak adil, mencaci makinya, Alana hanya bisa bungkam sebab ia tak punya keberanian untuk melawan. Fakta tersebut membuat Alana jadi terlihat seperti mangsa empuk di mata Marsel. Menyakiti fisik maupun mental gadis itu perlahan jadi kebiasaan menyenangkan yang sering Marsel lakukan. Alana ia permainkan layaknya boneka. Nurani Marsel lambat laun mulai terkikis. Dia betul-betul mendapatkan hiburan sejak kedatangan Alana ke rumahnya lima tahun silam. Namun, segalanya menjadi runyam tatkala perasaan Marsel ikut andil dalam permainan yang dia buat sendiri. Start: 4 Januari 2024 ©copyright: Syakiraalfitri ⚠️ violence, harsh words, anti-hero, mental issues, family issues, criminal act.
Touchpoints by imhana10
imhana10
  • WpView
    Reads 1,189,096
  • WpVote
    Votes 114,988
  • WpPart
    Parts 78
Enemy turns into friend? Or maybe a lover? Siapa yang bisa menebak? Hari-hari Airi, F30, sebagai PM (Project Manager) salah satu aplikasi yang sedang dikembangkan oleh perusahaan plat merah sudah cukup meriah. Dengan deadline, source code, bug errors, dan tim Developer yang berisik. Tapi semakin seru ketika seorang Ranu, M30, Manager baru dari tim CX (Customer Xperience) menunjukkan di mana letak kesalahan fatal dari aplikasi yang dibuat oleh tim Airi. Airi yang keras kepala dan Ranu yang kaku membuat diskusi alot antara dua tim yang seharusnya saling membantu. Apakah mereka bisa bekerja sama atau tetap menabuh genderang perang setiap bertemu di ruang rapat? Pics made by freepik and canva.
Living With My Ex by lovealone99
lovealone99
  • WpView
    Reads 6,899,333
  • WpVote
    Votes 283,497
  • WpPart
    Parts 78
Sabina terpaksa menyembunyikan kehamilannya dari Sagara, lantaran saat itu Sagara lebih dulu memutuskan hubungan mereka dengan alasan ingin fokus kuliah. Lima tahun berlalu, takdir mempertemukan mereka kembali. Sabina yang membutuhkan pekerjaan terpaksa melamar di perusahaan milik Ayah Sagara. Sementara itu, Sagara yang baru pulang dari London tak bisa menolak perintah sang Ayah untuk bekerja sebagai karyawan biasa. Tak hanya berbagi ruangan karena berada di divisi yang sama, Sabina dan Sagara juga terpaksa harus berbagi tempat tinggal karena situasi yang mendesak. Mampukah mereka bertahan dalam satu atap dengan kondisi dan status yang sudah berbeda? *** 27-08-2025