Dftar 1
2 stories
The White Olive Tree [END] by Senlinya23
Senlinya23
  • WpView
    Reads 242,643
  • WpVote
    Votes 5,319
  • WpPart
    Parts 69
Novel China Terjemahan Bahasa Indonesia Judul asli : 白色橄榄树 (Bai Se Gan Lan Shu) Judul asing : The White Olive Tree Judul Indonesia : Pohon Zaitun Putih Author : 玖月晞 (Jiu Yue Xi) Tahun : 2018 (69 Bab + Epilog) **Akan diadaptasi menjadi sebuah drama** Liang Jie as Song Ran Chen Zheyuan as Li Zan Jurnalis Song, penampilannya mungkin berbeda dari yang terlihat. Jurnalis Song sangat serius dalam pekerjaannya. Ada sedikit keimutan dalam diri Jurnalis Song. Hari ini, aku melihat pohon zaitun putih, bersamanya. Sangat istimewa. Keinginan tahun baru: menikah dengannya. -- Li Zan A Zan, jagalah keselamatanmu. A Zan, aku menyukai pemandangan dengan kehadiranmu. A Zan, jangan takut, aku akan membawamu pulang. A Zan, engkau adalah orang terbaik yang pernah kukenal. A Zan, kau telah bekerja keras. -- Song Ran "Zan, di kehidupan berikutnya aku ingin menjadi seekor burung." "Maka aku akan menjadi sebuah pohon besar." Setelah menyaksikan kegelapan teramat dalam, dosa yang sangat kejam, dan teror yang sangat mengerikan, Aku tetap bersyukur, karena aku telah melihat cahaya, kebaikan, dan jiwa yang paling indah. Aku tetap berterima kasih, karena aku telah melihat hutan zaitun putih itu dengan mataku sendiri. Aku tahu itu adalah fatamorgana di tempat pertemuan langit dan bumi di padang pasir. Dan kau selalu berada di sisiku, adalah cahaya yang paling menyala di malam gelap yang tak berujung.
BUCINABLE [END] by tamarabiliskii
tamarabiliskii
  • WpView
    Reads 18,504,354
  • WpVote
    Votes 1,685,352
  • WpPart
    Parts 72
Galak, posesif, dominan tapi bucin? SEQUEL MY CHILDISH GIRL (Bisa dibaca terpisah) Urutan baca kisah Gala Riri : My Childish Girl, Bucinable, Gala & Riri, Bucinable 2 *** Galak, posesif, dominan tapi bucin? Itulah Gala Arsenio Abraham. Cowok dengan jabatan leader di geng motor Drax itu dikenal bengis di luar namun berubah 180 derajat jika sudah bersama dengan gadis kesayangannya. "Riri itu prioritas, kalo bucinin Riri itu rutinitas." Bagi Gala, Riri adalah segalanya. Bagi Gala, Riri adalah dunianya. Selamat membaca cerita Riri dan Gala, selamat bahagia dan menangis bersama mereka❤ *** Start : 18 Agustus 2021 Finish : 27 Juli 2022