Chain of Desire
Mereka bilang, semua wanita memiliki harga. Evelyn Aurora Ashford tahu itu lebih baik dari siapa pun. Di balik gemerlap The Velvet Torn, dia bukan sekadar wanita penghibur-dia adalah aset. Senyum yang memabukkan, tubuh yang membuat pria kehilangan akal, namun di balik itu semua, dia hanya seorang kakak yang berjuang u...