Mrs bubu
19 stories
Katanya Mantan [TAMAT] by Lulathana
Lulathana
  • WpView
    Reads 4,344,551
  • WpVote
    Votes 332,673
  • WpPart
    Parts 61
Setelah 4 bulan pacaran, Jeya baru tahu jika cewek yang Ganesh suka bukan dirinya. Ini tentang Jeya dan Ganesh yang katanya udah mantanan tapi manisnya kebangetan "Je, lo beneran nggak pacaran lagi sama Ganesh?" "Iya, kan gue juga udah bilang putus sama dia 30 Januari." "Terus kenapa dia masih suka perhatiin lo?" "Oh mungkin dia lupa." "MANA ADA JEYA ORANG LUPA JADI MANTAN!" Lula Thana, 7 Maret 2021 - 4 November 2022
Special Husband  by micemicu
micemicu
  • WpView
    Reads 4,163,454
  • WpVote
    Votes 193,482
  • WpPart
    Parts 60
Takdir itu emang kocak. Perasaan cerita tentang perjodohan itu hanya ada di film atau novel, tapi sekarang apa? Cecilia Janelle terjebak dalam sebuah perjodohan yang dilakukan oleh kedua orang tuanya. Benar-benar klise. Perusahaan Papanya sedang dalam masalah, dan yang bantu adalah teman baik Papanya semasa kuliah dulu. Asal dengan satu syarat, mau menikahkan anak tunggal mereka dengan Cecilia yang juga seorang putri tunggal. Yang semakin membuatnya sedih, justru karena calon suaminya adalah seorang penyandang autis. Dan dari situlah dia merasa seperti hidupnya runtuh. Baru wisuda, dinikahkan, suami autis. Mau berontak? Gak bisa, dia sayang sama Papa dan Mamany. Mau gak mau, suka gak suka, dia menerima. Tapi gak ada yang tau kalau dia menangis setiap malam di dalam kamarnya. Takdir memang kocak. H.R #1 in pendiam - 2/3/2024 #1 in istimewa - 10/3/2024 #1 in cuek - 11/3/2024 #1 in autis - 14/3/2024 #1 in haru - 20/3/2024 #1 in masalalu - 5/4/2024 #1 in sayang - 19/4/2024 #1 in marriedlife - 21/4/2024 #1 in suamiistri - 24/4/2024 #1 in konflik - 25/4/2024 #1 in menikah - 26/4/2024 #1 in rumahtangga - 1/5/2024 #1 in jennie - 14/5/2024 #1 in tulus - 14/5/2024 #1 in drama - 17/5/2024 #1 in lucu - 17/5/2024 #4 in romantis - 28/5/2024 #3 in baper - 2/6/2024 #1 lovestory - 22/6/2024 #1 sabar - 24/6/2024
Marriage Blues (COMPLETED)  by jongchansshi
jongchansshi
  • WpView
    Reads 6,542,027
  • WpVote
    Votes 552,431
  • WpPart
    Parts 58
"Marriage is hard, divorce is hard. Choose your hard." Menikahi perempuan tukang kontrol dan selalu ingin menang sendiri bukanlah perkara mudah. Hebatnya, Ghidan Herangga berhasil menjalani itu selama tujuh tahun berturut-turut. Tanpa persetujuannya, Keira menjadikan Ghidan sebagai si pemberi makan egonya yang setinggi langit, membuat Ghidan mempertanyakan statusnya sebagai suami karena dianggap lebih rendah dan diperlakukan layaknya sampah. Tujuh tahun pernikahan tidak adil itu telah berlalu. Kini, Ghidan berniat mengambil alih kuasa atas rumah tangga mereka. Sebagai laki-laki, dia merasa lebih berhak atas status yang lebih tinggi. Sudah saatnya dia behenti memperlakukan Keira yang mirip jelmaan penyihir itu sebagai ratu. Dialah yang lebih pantas menjadi raja. Ghidan merencanakan balas dendam. *** This story contains Anti-Heroine as main character. *** Cover by Amalina Asrari
BEHIND THE STORY by user69540117
user69540117
  • WpView
    Reads 3,132,980
  • WpVote
    Votes 641,094
  • WpPart
    Parts 77
TERSEDIA DI GRAMEDIA SELURUH INDONESIA atau TOKO OREN (SHOPEE) Genre: ROMANCE-FANTASI [Rank #1 in Fantasi 04.05.21] |CERITA INI SUDAH TERBIT DI ROMANCIOUS, CERITA MASIH LENGKAP DAN TIDAK DIHAPUS, JIKA TERLANJUR SUKA DAN SAYANG DENGAN CERITA INI, SILAKAN ORDER YA| "Sebuah buku untuk jiwa yang hilang, baca dan masuklah dalam cerita, kau akan tahu bahwa selalu ada 'cerita' dibalik cerita." | Deluna begitu bersinar sebagai artis muda di usianya yang menginjak ke-20 tahun. Namun kisah hidupnya tidak berjalan mulus seperti drama yang ia perankan. Deluna hampir diperkosa oleh ayah tirinya dan diambang kematian. Harusnya ia mati, tapi... Ketika Deluna membuka mata, ia hidup sekali lagi, tapi bukan sebagai dirinya sendiri melainkan sebagai karakter lain di cerita dan dunia yang berbeda. Memulai hidup baru, bertemu orang baru dan fakta baru tentang dirinya yang 'tersembunyi' di balik buku.| "Ry, Fakyu!" "Hah?" "Artinya aku mencintaimu." Ry yang polos mengangguk. "Fakyu juga." [Story ke-14]
Last Mission  by user69540117
user69540117
  • WpView
    Reads 2,519,099
  • WpVote
    Votes 345,201
  • WpPart
    Parts 51
|WARNING: MEMBACA CERITA INI MEMBUATMU SUSAH MOVE ON| GENRE: ACTION-ROMANCE [Story 12] "Blood Roses" orang-orang memanggilnya begitu. Layaknya sebuah mawar yang indah dan menarik perhatian mata, tapi jangan lupa bahwa mawar pun memiliki duri yang tajam. Sst, dia bisa membuat tanganmu berdarah. Mawar darah adalah nama panggilan yang sering di sematkan orang-orang kepadanya, gadis muda yang menggunakan nyawa orang lain untuk bertahan hidup. Ya, dia seorang pembunuh bayaran. Bertahun-tahun melakukan pekerjaan keji, ada satu masa di mana dia ingin berhenti, namun tidak semudah itu. Ada satu misi terakhir yang harus ia lakukan sebagai syarat sebelum dia berhenti. Apa itu? Membunuh seorang pria yang menjadi target terakhirnya sebelum berhenti menjadi pembunuh bayaran. Namun apa jadinya jika sesuatu yang tak di sangkakan terjadi, situasi yang menempatkannya dalam suatu keadaan yang rumit, dia justru di haruskan menikah dengan targetnya sendiri? "Aku adalah tiketmu menuju kematian dengan cepat."__Blood Roses.
Wife-Shop  by user69540117
user69540117
  • WpView
    Reads 2,120,018
  • WpVote
    Votes 384,685
  • WpPart
    Parts 50
GENRE: HALU-ROMANCE [Story 13] Selamat berkunjung di Wife-Shop, temukan istri idaman anda di toko kami. Pesan istri yang anda inginkan sekarang juga! Toko yang menjual peralatan rumah tangga sudah biasa, gimana kalau toko yang menjual calon ibu rumah tangga? [Kisah ini di mulai ketika seorang polisi muda dengan ambisi yang sangat kuat terlibat dalam kasus kriminal terkait perdagangan manusia. Demi menemukan titik terang dari kecurigaannya, dia sampai harus melakukan transaksi jual beli 'istri' di toko gelap yang menjajahkan para wanita. Niat hati ingin mengungkap pelaku human trafficking sampai ke akar-akarnya, namun pada kenyataannya ia harus terlibat dengan gadis yang telah ia beli dari transaksi tersebut. Di lain sisi, dirinya tersandung kasus perselingkuhan dengan seorang istri dewan penting, menikah adalah satu-satunya solusi untuk menepis gosip tentangnya.] Penasaran tentang kisahnya? Siapkan bantal, matikan lampu, setel musik lalu cekidcroot!
Married With A Young Girl by user69540117
user69540117
  • WpView
    Reads 33,932,134
  • WpVote
    Votes 1,455,110
  • WpPart
    Parts 48
[Story 4] Di penghujung umur kepala tiga dan menjadi satu-satunya orang yang belum nikah di circle sudah tentu jadi beban pikiran. Mau tak mau perjodohan jadi pintu alternatif. Virgo, Si mantan playboy, akhirnya rela dijodohkan. Namun apa jadinya saat menjelang akad calon istrinya justru melarikan diri? Gawat, Virgo harus menemukan istri pengganti agar tak menanggung rasa malu keluarga. Dari segala kemungkinan yang ada, hanya ada satu sosok yang dirasa cocok untuk menjadi pengantinnya. Konyolnya gadis itu adalah anak dari sahabatnya sendiri. Rara Si gadis usil yang sering minta jajan padanya. "Rara mau jadi istri Om, asal jajanin Rara tiap hari ya!" Tapi bagaimana jika ternyata setelah menikah Virgo tahu Rara punya alasan lain untuk setuju menikah dengannya? Dan alasan itu lebih dari sekadar jajan belaka.
Kak Elang: ELAZEL (terbit) by shasimiii
shasimiii
  • WpView
    Reads 6,938,305
  • WpVote
    Votes 259,583
  • WpPart
    Parts 29
❗Part terbaru akan muncul kalau kalian sudah follow ❗ Hazel Auristela, perempuan cantik yang hobi membuat kue. Dia punya impian ingin memiliki toko kue sendiri ketika lulus kuliah nanti. Tapi, hal itu pasti sangat sulit dan membutuhkan banyak uang. Ada jalan pintas yang Mamanya usulkan padanya supaya dia cepat memiliki toko kue sendiri. Ya, dengan cara dijodohkan oleh cowok kaya raya. "Pokoknya kamu jangan berani-beraninya sentuh aku. Kalau berani, aku pukul kepala kamu!" "Oke. Tapi, siap-siap aja usaha toko kue lo nggak gue modalin," balas Elang menampilkan senyum miringnya. "Heh, mana bisa gitu!" protesnya. "Ya udah, sini makanya gue sentuh dulu," ucap Elang sangat santai. "Huaaaa, aku otw nggak halal lagi," jerit Hazel. Start: 7 Agustus 2022
Mutiaraku by Lailiintan_
Lailiintan_
  • WpView
    Reads 19,832
  • WpVote
    Votes 1,281
  • WpPart
    Parts 32
"Gus, lepaskan hijab saya. Gus Nial tidak seharusnya di sini. Tugas Gus Nial sekarang adalah menyalami tamu dan tersenyum bersama dengan Neng Marwa. Bukan ke sini, hanya sebab menenangkan SAYA!" Mutiara menekankan kata "SAYA" diakhir ucapnya. "Kamu bahagia?" pertanyaan Gus Nial langsung direspon senyuman oleh Mutiara. "Sejak kapan saya sedih? Sejak kapan saya tidak rela? Sejak kapan saya tidak ikhlas? Saya sangat bahagia melihat Pernikahan Gus Nial dengan Neng Marwa," tutur Mutiara dengan membendung air mata yang hampir tumpah. "Kamu tidak mencintai saya?" "TIDAK!" "Kamu tidak punya perasaan sama saya?" "TIDAK!" "Kamu benar-benar rela?" "IYA!" "Saya mau pergi, Assalamualaikum," salam Mutiara lalu pergi meninggalkan Gus Nial sendiri. "Mutiara, tidak akan pernah menjadi Mutiaraku," lirih Gus Nial. ••• "Ternyata, pura-pura bahagia itu sakit, ya. Ternyata, pura-pura ikhlas itu berat, ya. Ternyata, pura-pura rela itu nyeri, ya." Mutiara menyipitkan matanya. ••• Ini cerita keduaku setelah selesai nulis Mahkota Impian Santri. Let reading. Be enjoy ya. Story by Lailiintan_ Started : 09 Agustus 2021 Finished :
MARRY ME, PLEASE! by Blu_eyes
Blu_eyes
  • WpView
    Reads 11,640,065
  • WpVote
    Votes 404,959
  • WpPart
    Parts 43
[Story Completed] Ini gila,beneran gila. Aku gak tau harus menganggap ini apa? sebuah bencana atau keberuntungan yang Tuhan limpahkan kepadaku? Karena ulah Daddy yang seenaknya saja ingin menjodohkanku yang aku tolak mentah-mentah,hingga aku menyanggupi tantangannya untuk membawa calon suamiku sendiri dalam waktu satu minggu. Dan sekarang aku harus menikah dengan dia. Cakep sih cakep,banget malah...tapi,dia Gay. Ku ulangi,calon suamiku ternyata seorang Gay!!! Oh Tuhan,demi apapun aku gak pernah bayangin kalau pada akhirnya aku akan menikah dengan seorang Gay. ~Nasha Aprilia Jasmine~ ******************* satu lagi cerita abal dari saya. Kalau mau tau ceritanya,langsung baca aja ya. Jangan lupa buat ninggalin jejak :D Happy reading guys ^_^ ( PG - 13 )