My Moca II : Monice
LuoXozy
- Reads 4,418
- Votes 737
- Parts 74
Seorang gadis yang kehilangan, tidak berharap sebuah akhir yang bahagia, ia ingin akhir yang secepatnya.
Tapi seseorang mengikat dirinya tetap tinggal, "Aku tidak akan memaafkan dunia, aku tidak akan memaafkan diriku sendiri kalau aku kehilangan kamu!"
____________________
Buku ke dua dari My Moca 1.
first draft, typo bertebaran.
Bukan plagiasi dan tidak boleh.
Tanggal ditulis : 01/01/2021 - 29/08/2021