BettaPermata1
- Reads 6,671
 - Votes 524
 - Parts 55
 
[Tahap Revisi]
[Family, Political Thriller, Action, Tragedy]
Di balik reruntuhan sebuah keluarga yang pernah sempurna, tersimpan jejak-jejak yang nyaris terlupakan. 
Vestige of Heaven adalah kisah tentang jiwa yang terbelah, tentang keluarga yang hilang dan tentang upaya terakhir untuk memungut serpihan surga sebelum semuanya benar benar lenyap
.
Cerita ini melibatkan seorang Ayah yang berprofesi sebagai Mafia dan pengacara, yang menangani kasus konflik politik dan kekuasaan.. Dihadapkan dengan keluarganya yang harmonis, tiga anak kesayangannya dan istrinya yang memorinya mulai terkikis. 
Harus di baca secara urut agar mengerti seluruh jalan cerita!
.
.
Rank :
#1 Parksunghoon (2,28rb cerita) 120825
#1 Lupa (2,18rb cerita) 120825
#1 Sunghanbin (629 cerita) 200825
#1 retak (945 cerita) 200825
.