Dhilla_17
- Reads 58,618
- Votes 4,171
- Parts 38
" Pacaran Yuk?! " ujar seorang cowok
Arabelle mendongak dari buku yang sedang dibacanya. Melirik sekilas.
" Gak."
cowok itu tersenyum singkat " Hari ini di tolak lagi berarti. Santai aja masih ada hari esok. " balasnya enteng.
Arabelle yang mendengarnya geram. " Pergi lo. "
" Ini penolakan yang ke 365. "
" Bodo amat! Pergi Devan!!! " kesal Ara.
" Yaudah gue pergi, tapi lain kali kalau gue nembak terima oke?! " balas Devan sambil mengedipkan matanya.
" Gak!! " Ketus Ara lalu kembali fokus pada bukunya kembali.
Devan yang melihatnya hanya tersenyum, bisa - bisanya dia menyukai cewek ketus ini. Bahkan sudah pada tahap mencintai.
" Roti buat lo. Biar maagh lo gak kambuh. "
setelah mengatakan itu, Devan pergi meninggalkan Ara di dalam perpustakaan sendiri.
_____________________
Tentang dia yang tidak tersentuh, dingin, yang mempunyai dunianya sendiri.
.
.
.
.
Don't Copy My Story!!
Rank 1# icegirl. (2oktober 2021)
1#Coldgirl. (14oktober 2021)