Jujutsu Kaisen
6 stories
To Make New Memories with You | GojoHime (Jujutsu Kaisen) by wheniwrites
wheniwrites
  • WpView
    Reads 632
  • WpVote
    Votes 63
  • WpPart
    Parts 3
[Completed] Sepertinya Utahime tidak dapat mengingat dengan jelas kapan terakhir kali dirinya bertemu dengan pria bernama lengkap Gojo Satoru. Ternyata, tingkah jenakanya benar-benar tak lekang oleh waktu. Padahal ... katanya ia sudah menjadi seorang guru.
Dear My Savior, Have We Met Before? 🔞 | SuguSato (Jujutsu Kaisen) by wheniwrites
wheniwrites
  • WpView
    Reads 12,426
  • WpVote
    Votes 867
  • WpPart
    Parts 11
[Completed] Suguru mendekatkan diri untuk berbisik di telinga Satoru. "Let us just get to our palace when the moon comes up." "Hah? Ini maksudnya kamu mau ajak aku mating?" ___________________ Rasanya Moon Goddess telah memberikan skenario hidup yang sangat di luar nalar dan tak pernah Satoru pikirkan sebelumnya.
『私恋してる』I'm in Love | SatoShoko (Jujutsu Kaisen) by wheniwrites
wheniwrites
  • WpView
    Reads 1,648
  • WpVote
    Votes 168
  • WpPart
    Parts 7
[Completed] Tingkah Shoko ternyata memang benar-benar di luar nalar. Aneh, unik, apa pun itu sebutannya, pokoknya hanya Shoko seorang yang mampu membuat Satoru merasa seperti ini.
Our Promise | Geto Suguru x Fem!Reader (Jujutsu Kaisen) by wheniwrites
wheniwrites
  • WpView
    Reads 5,336
  • WpVote
    Votes 429
  • WpPart
    Parts 8
[Completed] Lagi-lagi Suguru menggarisbawahi bahwa masa depan bukanlah dirinya sendiri saja yang menikmati, sehingga pujaan hatinya pun berhak turut andil dalam segala keputusan yang ingin mereka jalani.
The Hidden Colors | Gojo Satoru x Fem!Reader (Jujutsu Kaisen) by wheniwrites
wheniwrites
  • WpView
    Reads 1,206
  • WpVote
    Votes 158
  • WpPart
    Parts 9
[Completed] Mungkin warna itu memang tersembunyi, karena Satoru-lah sumber warna itu sendiri. Satoru yang lari dan sempat mengasingkan diri, namun untung saja akhirnya ia kembali. Tentunya kembali untukku, untuk mewarnai hidupku. Selama ini, aku terlalu terpuruk dalam warna kelabu; biru-abu, dan aku selalu merasakan bahagia yang semu. Akan tetapi, rupanya bahagia itu sederhana. Sesederhana ia bercanda dan berkata, "Ternyata selain terima pesanan, di sini juga terima kasih."
Helo Kitih | GojoHime (Jujutsu Kaisen) by wheniwrites
wheniwrites
  • WpView
    Reads 3,573
  • WpVote
    Votes 579
  • WpPart
    Parts 12
[Completed] Setelah membaca catatan di ponsel Utahime, Satoru akhirnya menyadari bahwa ia dan kucing piaraannya memang satu frekuensi; serupa, namun beda wujud saja.