Favorit
12 stories
SECRETS ✓ by A-noona
A-noona
  • WpView
    Reads 757,494
  • WpVote
    Votes 91,552
  • WpPart
    Parts 40
Beberapa orang memiliki rahasia yang ingin selalu disimpan rapat-rapat. Sebuah kelam yang tak ingin siapapun tahu. Adapula kegembiraan dari suatu dosa. Begitu juga Jeon Jungkook dan ketujuh temannya. Namun kematian Lee Subin yang menggemparkan kota Abel Wood, membuat mereka terdesak. Sebuah email serempak berisi ; 'You're Next.' Membuat mereka harus bertahan sambil menebak-nebak siapa yang mengincar mereka. Sialnya mereka hanya bisa bungkam ketika permainan dimulai, karna rahasia mereka taruhannya. © A-NooNa Cover Art by : Abimanagara Ilustrasi belong to mine. My Universe. Dilarang memakai.
VARLENZO: Wound Healer [SUDAH TERBIT] by Fiavapure
Fiavapure
  • WpView
    Reads 187,919
  • WpVote
    Votes 18,096
  • WpPart
    Parts 27
[SUDAH TERBIT, SHOPEE HIBORASTORE] Mereka bertiga yang saling bertarung dalam memerangi masa lalu yang buruk. Perbedaan kasta keluarga, menjadi penghambat jalan menuju masa depan. Masing-masing berjalan bahkan merangkak bak di atas serpihan kaca. Lee Varlenzo hanyalah seorang montir yang menjalani hidup layaknya orang yang tak mempunyai tujuan. Tetapi, semuanya berubah 180 derajat saat seorang perempuan yang bernama Lee Alvira hadir dalam hidupnya. Lee Alvira merupakan seorang pembalap mobil profesional yang pernah mendapat juara pertama di ajang F1 Internasional, hal tersebut menjadi kebanggaan dan kenangan yang tak bisa diulang baginya. Genderang pertarungan yang tak pernah telukis dalam benak Varlenzo semakin menjadi, tatkala ia mengenal sosok pria yang bernama Jeovanka Raef Samderick. Seorang CEO dari Larrymore S Group, yaitu salah satu perusahaan otomotif besar dari Korea Selatan. ⚠️ SAYA ORANGNYA KERAS, COBA PIKIR DUA KALI KALAU DATANG KE SINI HANYA UNTUK PLAGIAT ⚠️
ZEYVHIRO: The Conqueror by Fiavapure
Fiavapure
  • WpView
    Reads 1,256,227
  • WpVote
    Votes 144,397
  • WpPart
    Parts 46
[SUDAH TERBIT, SHOPEE HIBORASTORE] "𝑷𝒂𝒕𝒖𝒉 𝒕𝒊𝒅𝒂𝒌 𝒂𝒌𝒂𝒏 𝒕𝒆𝒓𝒔𝒆𝒏𝒕𝒖𝒉, 𝒎𝒆𝒏𝒚𝒆𝒏𝒕𝒖𝒉 𝒉𝒂𝒓𝒖𝒔 𝒔𝒊𝒂𝒑 𝒕𝒆𝒓𝒃𝒖𝒏𝒖𝒉." Begitulah didikan dari Keluarga Lothario. Zeyvhiro Lothario, seorang bos mafia illegal mining asal Eropa. Keturunan dari keluarga Lothario yang dikenal sebagai Conquistatore Mafia (Mafia Penakluk). Menjalankan misi keluarga ke negeri asing dengan menyamar menjadi seorang CEO-bertujuan untuk mencari dan menghancurkan sosok yang telah ikut campur di perjanjian bisnis keluarganya dengan kartel narkoba yang berkhianat. Zeyvhiro mempunyai kepribadian yang sulit sekali ditebak. Otaknya yang cerdas selalu berhasil membuat mangsa masuk ke dalam perangkapnya. Allena Kim, gadis yang di dewasakan oleh keadaan dan ia besar di panti asuhan. Kematian ayahnya yang penuh tanda tanya membuat dirinya bertekat masuk ke dunia militer-hingga Allena berhasil mendapat pangkat First Lieuteunant atau Letnan Satu di Tentara Angkatan Darat. Namun, semua itu tak berlaku lama. Allena harus merelakan semua usanya sebab ada satu hal yang mengancam nyawa dan tujuan utama balas dendamnya. Kehidupan yang semakin kelam, pahit dan rumit setelah kedua insan ini saling dipertemukan. ⚠️ SAYA ORANGNYA KERAS, COBA PIKIR DUA KALI KALAU DATANG KE SINI HANYA UNTUK PLAGIAT⚠️
SSSST!!! (TAMAT) by QueenNakey
QueenNakey
  • WpView
    Reads 8,541,586
  • WpVote
    Votes 234,953
  • WpPart
    Parts 12
SEBAGIAN PART SUDAH DIHAPUS UNTUK KEPENTINGAN PENERBITAN Apa yang lebih mengerikan dibanding bisa membaca pikiran orang-orang, mendengar segala isi hati busuk mereka tentangmu? Seyna Kurogami menderita karenanya. Terburuk, Seyna bisa melihat roh, dia bisa mengusir hantu, juga... Melihat aura hitam di setiap orang-orang yang hampir mati. Lalu, mereka yang disebut Undied muncul. Tidak terlihat. Tidak terdengar. Namun bisa membunuh manusia. Seyna bisa melihat mereka. Dia tahu betul orang-orang di sekitarnya yang mati secara tragis karena perbuatan Undied. Awalnya Seyna tidak mau ikut campur. Sampai akhirnya dia tahu, kalau yang paling diincar Undied adalah... Ruka. UPDATE SETIAP TANGGAL 2 Hak cipta dilindungi undang-undang // QueenNakey, Juli 2017
LIMERENCE ✓ by A-noona
A-noona
  • WpView
    Reads 600,526
  • WpVote
    Votes 73,245
  • WpPart
    Parts 33
Sebuah surat yang tergeletak di depan rumah Kim Taeri, seorang penulis terkenal, membawa wanita itu kembali ke kota kelahirannya. Menyusuri kenangan masa lalu yang berusaha ia lupakan. Mempertemukannya juga dengan Kim Jungkook, seseorang yang membantunya mencari tahu siapa si pengirim. Seingat Taeri, Jungkook dulu hanya adik kecil yang mengikutinya kesana-kemari seperti kelinci. Namun yang dia temukan sekarang adalah pemuda yang membuat degup anomali pada dirinya. Seorang aktor yang sedang naik daun. Tapi bagaimana jika sejak awal semesta memang berkonspirasi untuk mempertemukan mereka? Benang takdir menarik mereka dalam situasi tersebut. © A-noona Cover Art by : Freiya_sand Ilustrasi belong to mine. My Universe. Dilarang memakai.
SOUTHERN ECLIPSE by asabelliaa
asabelliaa
  • WpView
    Reads 2,643,366
  • WpVote
    Votes 266,254
  • WpPart
    Parts 37
"Lun, akan saya ceritakan padamu tentang sebuah kisah." "Tentang apa?" "Tentang Bulan dan Matahari yang tak ingin terpisah." "Nggak minat. Nggak suka endingnya." "Memangnya apa?" "Sesuai dengan puisi yang kamu tulis, kan? Pada akhirnya, semesta hanya mempertemukan keduanya lewat gerhana. Tapi, tak membiarkan mereka bersatu selamanya." "Itu bukan akhir yang sebenarnya.Ada lanjutannya." "Jadi, akhir yang sebenarnya seperti apa?" "Bulan dan Matahari memberontak, mereka tetap ingin bersatu. Melawan semesta dan seluruh aturannya." "Serius?" "Iya, tapi..." "Tapi, kenapa?" "Bulan dan Matahari harus menerima konsekuensi dari melawan takdir mereka." "Konsekuensi seperti apa?" "Kita akan segera mengetahuinya."
HOW OLD? by asabelliaa
asabelliaa
  • WpView
    Reads 397,064
  • WpVote
    Votes 45,130
  • WpPart
    Parts 5
Ceritanya ini buat hacin, alias bucin How Come dan How Could aja ya! Yang terjebak jadi hacin, biarlah terjebak, yang mau coba-coba, gak usah! Nanti makin bucin lagi hehe :')
HOW TO SEE? by asabelliaa
asabelliaa
  • WpView
    Reads 1,856,656
  • WpVote
    Votes 207,455
  • WpPart
    Parts 26
"Tell me how to see?" . . A project Romance-Fantasy by asabelliaa, inspired by grammy.osk fanart
Coleum by asabelliaa
asabelliaa
  • WpView
    Reads 301,587
  • WpVote
    Votes 61,043
  • WpPart
    Parts 21
Di Coleum, ada sebuah tradisi di mana mereka akan memasukin labirin untuk menemukan takdir masing-masing. Siapa pun pasangan yang mereka temui, harus bergandengan tangan bersama untuk keluar dari labirin ketika waktunya sudah habis. Semua akan berpesta setelahnya. Pangeran telah menemukan putrinya. Tapi, bagaimana dengan mereka yang tidak bertemu dengan pasangan yang mereka mau? Pangeran Javyee salah satunya, yang seakan tak berhenti mengutuk nasib sendiri ketika harus hidup bersama Aelyn, seorang gadis yang bahkan dibuang oleh keluarganya ke dalam labirin.
AFTER DRIZZLE by asabelliaa
asabelliaa
  • WpView
    Reads 29,801
  • WpVote
    Votes 4,117
  • WpPart
    Parts 7
Drizel cukup ambius dalam semua proyek yang dia kerjakan. Dia akan melakukan segala cara untuk mencapai target yang dia inginkan. Termasuk untuk akhirnya memutuskan menikah dengan Keizly. Tidak, ini bukan perjodohan. Mereka bertemu tanpa paksaan. Ada cinta juga di dalamnya, tapi apakah itu seimbang? Keizly terus bertanya-tanya akan hal itu, setiap kali Drizel mencium bibir atau berada di atasnya. Sosok Drizel yang terlihat jauh lebih dewasa dan melindungi tapi terkadang membuat Kizley juga ragu. "Kak, apa kamu cinta sama aku?" Drizel hanya tersenyum misterius, sambil tangannya mengusap bibir bawah istrinya, Drizzle mendekat dan berucap lirih. "Menurutmu, bagaimana?"