Wedding
100 stories
Changes In The Twins' Mami by skykhanza
skykhanza
  • WpView
    Reads 8,090,014
  • WpVote
    Votes 523,274
  • WpPart
    Parts 82
Sharaya pernah yakin bahwa kehadiran seorang anak dalam pernikahan mereka, akan meluluhkan hati Kalingga, suaminya. Namun kenyataan tak seindah harapan. Bahkan setelah kelahiran Yagya dan Yuga, putra kembar mereka, Kalingga tetap dingin dan berjarak. Ia memberi nafkah, tapi tidak memberi cinta - pada Sharaya, maupun pada anak-anaknya. Selama bertahun-tahun, Sharaya sibuk mengejar cinta sang suami, mengorbankan perhatian yang seharusnya untuk kedua buah hatinya. Sampai sebuah mimpi buruk datang mengguncang, menyadarkannya dalam satu malam: sudah waktunya berhenti, memimpikan rumah tangga sempurna versi Sharaya. Sejak itu, Sharaya berhenti berlari mengejar cinta yang tak pernah untuknya, dan mulai memeluk erat dua anak laki-laki kecil yang selama ini terabaikan. Sebuah kisah tentang kehilangan, kesadaran, dan kekuatan cinta seorang Ibu yang akhirnya menemukan rumahnya sendiri. "*"*"*" Ini bukan hanya kisah tentang Anak dan Ibu-tapi juga tentang pernikahan yang tak pernah benar-benar dimulai dan diinginkan, dan seorang istri yang akhirnya memilih menyerah. 🥇#broken 🥇#penyesalan 🥇#rumahtangga 🥇#wife 🥇#17 🥇 #scoups 🥈#marriage 🥈#pernikahan 🥈#husband 🥈#sowon 🥉#bucin 🥉#brotherhood 🥉#romance 🥉#romantis 🥉#cinta
The Gautama's World [END] by garingkriukkress23
garingkriukkress23
  • WpView
    Reads 408,236
  • WpVote
    Votes 31,166
  • WpPart
    Parts 52
⚠️Warning!! There is violence, harsh words and adults⚠️ Moa Anasera adalah seorang gadis berusia 22 tahun yang menyukai kebebasan. Susah diatur, semaunya sendiri, sering balapan liar bahkan nongkrong di club malam. Papa Candra akhirnya memutuskan dengan rekan bisnisnya yang usianya terpaut 11 tahun lebih tua dari Moa. Rajendra namanya. Rajendra Adhi Gautama, seorang presiden Direktur dari Gautama Group, sebuah perusahaan besar yang bergerak di bidang pertambangan batu bara dan minyak bumi dengan kekayaan yang melimpah. Moa pikir setelah keluar dari rumah Papanya dan menikah dengan Rajendra, ia akan memiliki kebebasan. Namun nyatanya tidak. Rajendra yang dingin, Irit bicara, otoriter, suka menuntut dan dominan itu terlalu posesif dan over protektif untuk Moa yang berjiwa bebas. Ketika itu Moa sadar, bahwa kini dirinya berada di dunia Tuan Gautama yang penuh misteri. Hingga akhirnya Moa mengetahui sebuah rahasia yang menjadi alasan utama Papanya menjodohkannya dengan seorang Rajendra.
Loveholic [Sudah Terbit] by monwcherie
monwcherie
  • WpView
    Reads 10,351,939
  • WpVote
    Votes 425,119
  • WpPart
    Parts 51
[Revolver Series #05] Tanpa Cleo sadari, lelaki yang menjaganya itu adalah stalker gila yang bermimpi ingin merusaknya sejak 7 tahun lalu. Galenio Skyler hanyalah iblis yang berlindung dibalik wajah malaikatnya. "Kalau ada laki-laki gila yang rela mati demi wanitanya, itu aku, Cleo." -Galenio Skyler Start: January 22, 2024 Finish: August 8, 2024
Secret Marriage [End] by monwcherie
monwcherie
  • WpView
    Reads 6,443,093
  • WpVote
    Votes 307,588
  • WpPart
    Parts 52
[Secret Love Series #01] Padahal tadinya Galen dan Cleo hanya bermaksud merahasiakan pernikahan mereka selama satu minggu. Namun, siapa sangka rahasia yang awalnya hanya sementara itu malah menjadi selamanya? [The second book of Loveholic, bisa dibaca terpisah tanpa harus baca semua seriesnya.] #1 in backstreet 10 September 2024 #1 in college 1 November 2024 #1 in adultromance 26 September 2024 #1 in romcom 12 Desember 2024 #2 in campuslife 14 Oktober 2024 #3 in marriagelife 12 Oktober 2024 #3 in youngadult 16 Desember 2024 #16 in romance 14 Oktober 2024
Di Bentala-Nya yang Fana by air_ezz
air_ezz
  • WpView
    Reads 99
  • WpVote
    Votes 9
  • WpPart
    Parts 1
Hadya Bahira adalah sosok yang teguh, selalu mencari kejelasan dalam setiap langkah hidupnya. Baginya, kehidupan yang tak terperinci dan tanpa arah jelas adalah sebuah pemborosan waktu. Namun, saat Rasen hadir dengan tantangan yang tak terduga, menawarkan untuk memberi kejelasan dalam hal yang paling tak pasti-perasaan-Hadya mulai mempertanyakan segalanya. "Trying to have a relationship with me is a risk," Hadya berkata dengan nada penuh peringatan, mencoba menghalangi Rasen yang tampaknya tidak gentar. Tapi Rasen tidak mundur. Dia justru semakin yakin, seolah tahu apa yang dia cari, dan apa yang Hadya butuhkan. Ya, Hadya terjebak di antara rasionalitas yang ia pegang teguh dan keinginan tak terduga yang datang mengusik. Di dunia yang sementara ini, apakah ada yang benar-benar jelas? Dan apakah kejelasan yang Hadya cari dapat bertahan di dunia yang penuh keraguan ini? Inspirasi Judul By: Adinda Riska P. hafidzahallah
HALLO DOK ! by widyaarrahma
widyaarrahma
  • WpView
    Reads 1,713,111
  • WpVote
    Votes 99,273
  • WpPart
    Parts 77
"Maaf membuatmu menunggu, saya kira kamu tidak menunggu saya, saya kira bukan saya yang kamu inginkan" ~ Mahagra Raidan Arsyanendra Zafia Jabbar Wiratama Squale Gus Perwira & Hallo Ning
Gus Perwira by widyaarrahma
widyaarrahma
  • WpView
    Reads 6,186,587
  • WpVote
    Votes 310,175
  • WpPart
    Parts 60
"saya dilahirkan berbeda dengan abang saya, Bang Fajrin dilahirkan dengan penuh kebahagiaan karna dia anak lelaki pertama, pewaris Pesantren. sementara saya ? saat umi mengandung saya semua berharap saya perempuan, tapi ternyata yg lahir adalah saya, seorang laki laki, ya untung saja mitos jawa tak mempan pada diri saya" "mitos jawa yang bagaimana Gus ?" "kalau ingin punya anak perempuan ternyata lahirnya laki laki maka anak itu akan berperilaku seperti perempuan" "oh, aku baru denger, jadi ? alasan Gus masuk Tentara itu apa ?" "ya karna -" Jawaban Gus Hamdan ada di cerita ini, selamat membaca
Hallo Ning  by widyaarrahma
widyaarrahma
  • WpView
    Reads 3,648,194
  • WpVote
    Votes 187,066
  • WpPart
    Parts 66
Hallo Ning bukan Hallo dek "Jadi mau milih yang Tentara apa yg Gus, Shofia ?" ........ Gak bisa bikin deskripsi panjang2 intinya Baca aja wkwkwk
Bertaut [END] by GalaxySastars
GalaxySastars
  • WpView
    Reads 567,775
  • WpVote
    Votes 24,628
  • WpPart
    Parts 39
Isha dan Arsen adalah paket komplit yang saling melengkapi. Isha banyak bicara, sedangkan Arsen tidak memiliki perbendaharaan kata yang banyak. Isha pribadi yang hangat kepada sekitarnya, sedangkan Arsen dingin dan tak tersentuh. Isha yang selalu terabaikan oleh ibunya, sedangkan Arsen harus menerima segala tekanan dan ekspektasi tinggi dari orang tuanya. Mereka sudah terbiasa bersama sejak kecil, hingga tanpa disadari membuat mereka bertaut, saling bergantung satu sama lain. Lalu, akankah mereka menyadari hal tersebut?
Han J - Raison d'être [End] by PinkCappuccino
PinkCappuccino
  • WpView
    Reads 2,140,224
  • WpVote
    Votes 215,618
  • WpPart
    Parts 52
book #1 Han J Drive You Insane book #2 Han J Raison d'être [Final] Athena berusaha bertahan, mencoba menambal yang retak, tetapi Jean justru terus menciptakan celah yang lebih lebar. Mereka berakhir dengan luka yang terlalu pahit untuk dimaafkan. Jean berpikir, melepaskan adalah keputusan terbaik--sampai ia menyadari bahwa kepergian Athena bukan sekadar kehilangan, melainkan hukuman yang tak pernah bisa ia tebus. Ia terjebak dalam labirin penyesalan. Ada cerita yang enggan benar-benar usai, dan tak semua perpisahan adalah akhir.