010101kanaya's Reading List
74 stories
Rumah Retak by Petrichourl
Petrichourl
  • WpView
    Reads 34,616
  • WpVote
    Votes 4,566
  • WpPart
    Parts 40
Kalimat perceraian akhirnya tidak dapat lagi terelakan. Hubungan pernikahan yang diawali dari sebuah kejadian tragedi masa remaja nyatanya hanya membuat bayang-bayang yang menjadi bahan topik dalam keributan rumah tangga. Anak-anak yang manis perlu mendengarkan beratus cacian dan kekerasan dalam hari-hari mereka sampai kesulitan tidur. Setidaknya mereka adalah anak kembar yang saling memiliki satu sama lain. Hingga akhirnya mereka juga perlu menerima bahwa dalam usia yang belum mencapai satu windu mereka sudah harus melihat keluarganya hancur tepat setelah hari ulang tahun. Kenapa harus menjadi seperti itu? Bukankah jika retak, mereka masih bisa memperbaikinya? "Bunda, Senja juga anak Bunda kan? Kenapa ga diajak?!" 17+ warn. banyak konten triggers. © Petrichourl
QUEEN ILONA [Terbit] by tipachapter_
tipachapter_
  • WpView
    Reads 587,129
  • WpVote
    Votes 47,674
  • WpPart
    Parts 48
❝Kehadiranmu selalu menjadi candu untuk ku.❞ - Giolano Alaskar Semesta seakan memberikan pengalaman pahit untuk seorang gadis bernama Ilona Via Lavender. Terlepas dari masa lalu yang menyakitkan itu, Ilona berhasil bangkit menjadi perempuan yang tangguh dan tidak kenal rasa takut. Giolano Alaskar. Laki-laki angkuh yang membuat kesalahan hingga memperumit hidupnya sendiri. Karena kesalahannya itu membuat rasa cinta, rasa takut kehilangan semakin besar seiring berjalannya waktu. *** "Boleh ngobrol?" "Motto gue, waktu adalah uang. Kalo mau ngobrol sama gue, satu menit sepuluh juta." "It's okay. Waktu bersama lo lebih berharga dari pada uang-uang gue." *** ⚠️VISUAL HANYA UNTUK MENGHIDUPKAN TOKOH DI DALAM CERITA, JADI JANGAN DI BAWA DI KEHIDUPAN REAL. • Start : 22 April 2022 • Finis : 5 Februari 2023
ALGASYA ; STEP BROTHER  by jiaathe
jiaathe
  • WpView
    Reads 16,867,289
  • WpVote
    Votes 564,577
  • WpPart
    Parts 30
(TELAH TERBIT DAN TERSEDIA DI GRAMEDIA) Sejak orang tuanya meninggal, Asya hanya tinggal berdua bersama Alga, kakak tirinya. Asya selalu di manja sejak kecil, Asya harus mendapat pelukan sebelum tidur, Asya tidak bisa sendirian. Berkebalikan dengan Algara, kakak tirinya. Laki-laki yang berusia dua tahun di atasnya itu sangat tertutup dan dingin, dia bahkan tidak pernah menemui Asya di kamarnya sejak orang tua mereka pergi. Asya tidak protes karena dia merasa bersalah telah merebut masa muda Alga untuk merawatnya. Asya juga tau jika Alga membencinya. Kini Alga bukan hanya seorang kakak tapi merangkap sebagai orang tua Asya juga. Sayangnya Asya tidak tau jika Alga bukan menghindarinya, Alga berusaha menjinakkan hewan buas dalam dirinya yang begitu ingin menerkam adik tirinya itu. Start: Juni 2023 Finnish: Belum tau
Surrenders by thevio_vee
thevio_vee
  • WpView
    Reads 101,226
  • WpVote
    Votes 5,630
  • WpPart
    Parts 59
Deskripsi? Tidak ada. Datanglah, siapa tau membuatmu betah. #sickstoryarea Jangan salah lapak, berakhir menghujat.
ARKAN by xxxkdl
xxxkdl
  • WpView
    Reads 195,247
  • WpVote
    Votes 17,384
  • WpPart
    Parts 51
ARES [2] : ARKAN REYNAND DAVIDSON Arkan Reynand Davidson, atau sang playboy yang mendapat julukan terkenal yaitu : handsome, young, and rich. Arkan wants, Arkan gets. Nasib buruk menimpa Salma Aurelya, si gadis pemegang sabuk hitam Taekwondo dengan berbagai medali yang selalu ia bawa untuk sekolah. Gadis cantik, bermuka ketus dan datar, lengkap dengan mulut pedas yang terkenal sadis se-antero Highschool. Intinya Arkan suka Salma, tetapi Salma tidak. Nama Arkan Reynand sangat jauh dari kriteria utama untuk menjadi pacar Salma. Arkan itu badboy, playboy, sombong, tidak tahu malu, bodoh, manja. Dan Salma tidak suka semua sifat itu. Arkan terus mengejar, sedangkan Salma sibuk menghindar. Jadi, Akankah keinginan Arkan terkabul untuk kali ini? Cerita ini tidak hanya membahas tentang kisah percintaan antar dua orang saja. Pentingnya sebuah ikatan kekeluargaan, juga arti persahabatan yang sesungguhnya akan selalu setia menemani setiap alur yang ada. Menjadi bumbu pelengkap untuk kalian semua yang sudah masuk ke dalam dunia Arkan bersama kawan-kawannya. (WARNING! TERDAPAT BEBERAPA ADEGAN KEKERASAN, KATA-KATA KASAR DAN UMPATAN). Started at : 23 Juli 2020 Copyright ©2020 by:ainisssz
Another Pain (END) ✔ by goresanlaraf
goresanlaraf
  • WpView
    Reads 377,641
  • WpVote
    Votes 18,621
  • WpPart
    Parts 50
[COMPLETED] [BELUM DI REVISI] Mereka pernah berkata, jika rumah adalah tempat ternyaman untuk pulang. Mereka juga pernah berkata, jika keluarga adalah orang pertama yang akan menghantarkanmu pada kebahagiaan. Tapi baginya semua itu adalah dusta. Justru merekalah yang menorehkan luka yang teramat dalam hingga sulit untuk di sembuhkan. Perihal rasa sakit yang melebihi batas wajar. ⚠️ adegan yang tidak pantas dalam cerita ini, tidak untuk di tiru. Bijak dalam membaca, ambil segi positifnya.
Alzia [END] by Diandiary
Diandiary
  • WpView
    Reads 243,650
  • WpVote
    Votes 15,104
  • WpPart
    Parts 61
Alvaro Ravendra, lelaki badboy yang memiliki paras tampan dan harta melimpah. Ia di pertemukan oleh seorang gadis unik yang cenderung menyendiri dan cuek terhadap sekitarnya. Zia Agatha Zemora, ialah gadis tersebut. Mereka sama-sama memiliki masa lalu yang kelam dan kini mereka di pertemukan untuk saling menguatkan satu sama lain. "Promise ga bakal ninggalin aku?" Alvaro mengeluarkan jari kelingkingnya ke depan wajah Zia. Lantas gadis tersebut menautkan jari kelingkingnya di sela jari Alvaro. "Promise." "I Love You, Zizi!" "Zizi?" beo Zia. Alvaro menganggukan kepala. "Nama panggilan baru aku buat kamu. Bagus, kan?"
About Azkara by Vanylla12
Vanylla12
  • WpView
    Reads 13,192
  • WpVote
    Votes 1,381
  • WpPart
    Parts 38
Ini adalah kisah seorang Azkara Danuarta, pemuda tampan yang di kenal sebagai murid paling pintar di sekolahnya. Tak ada yang istimewa dari sosok Azkara selain paras tampan dan kecerdasannya, hanya saja tak banyak yang tau luka apa yang harus ia tutupi selama ini. Kekangan kedua orang tua, membuat dirinya harus melupakan mimpi yang ia dambakan untuk mencapai cita-cita sang ayah. Hingga ia di pertemukan dengan Raniya Az-Zahra, gadis barbar yang selalu mengusili dirinya, membuat sosok Azkara perlahan mengenal arti sebuah cinta yang di rasakan sepasang remaja. Juga para sahabat yang membuatnya bertahan hingga titik terendah. Namun rasa sakit yang selalu ia pendam menghancurkan segalanya, persahabatan, cinta, dan juga keluarga. Seiring berjalannya waktu rahasia besar itu harus terkuak dengan sendirinya, membuat mereka semakin takut jika harus kehilangan sosoknya. Cerita murni hasil karya sendiri ngga ada yang namanya sama sama cerita di lapak lain ok👌
Sangga by Ciplukpluk05
Ciplukpluk05
  • WpView
    Reads 802,900
  • WpVote
    Votes 108,804
  • WpPart
    Parts 32
Semenjak kepergian Rigel, Sangga lah yang menggantikan peran Rigel sebagai ketua geng Toxic. Permasalahan demi permasalahan terus datang silih berganti menghantui hidup Sangga. Sangga bisa merasakan banyaknya beban yang pernah Rigel pikul selama menjadi ketua. Sangga mencoba menghilangkan presepsi tentang anak Toxic yang kerap dicap sebagai geng berandal dengan cara mengubah cara kepimpimpinan Rigel, tetapi sayangnya Sangga kerap mendapat penentangan dari para anak Toxic. Inilah kisah Sangga Cakra Dinata. Lelaki misterius dengan segala kepintarannya mampu membuat siapapun orang diam tak berkutik.