FREE
8 stories
[ On Going ] Omega Park by a_kazama
a_kazama
  • WpView
    Reads 129,554
  • WpVote
    Votes 16,517
  • WpPart
    Parts 56
Ada suatu masa dimana Korea Selatan dihuni sepenuhnya oleh kaum Werewolf dan dibagi menjadi beberapa klan. Dari sekian banyak klan, ada 4 klan paling terkenal yaitu klan Jeon, klan Park, klan Kim dan klan Choi. Keempat klan itu begitu berpengaruh di sana. Diantara keempat klan tersebut, ada dua klan paling besar dan paling kuat yaitu klan Jeon dan klan Park. Klan Jeon sendiri dikenal begitu tertutup dan keji, berbanding terbalik dengan klan Park yang dikenal ramah dan terbuka. Kedua klan yang bertentangan tentu saja membuat keduanya tak bersahabat Tapi bagaimana jadinya jika masing-masing calon pemimpin klan bertemu dan saling jatuh cinta, bahkan diramalkan memiliki takdir yang sama?
[ FREE ] Vengeance by a_kazama
a_kazama
  • WpView
    Reads 44,618
  • WpVote
    Votes 5,012
  • WpPart
    Parts 25
Awalnya Jimin tidak mempedulikan kematian adik perempuannya yang terkesan mendadak. Bahkan selama hidup pun mereka tidak pernah dekat. Tetapi semua berubah semenjak Jimin tak sengaja membaca buku harian adik tirinya itu di blog pribadinya. Sebuah perjalanan hidup sang adik yang menyakitkan hingga membuat Jimin marah dan berniat membalaskan dendam untuk Song Mina. Inspired by Birth Of Beauty
[ FREE ] Regret by a_kazama
a_kazama
  • WpView
    Reads 14,174
  • WpVote
    Votes 1,376
  • WpPart
    Parts 9
Jatuh cinta membuatnya menjadi bodoh, Jimin tau itu semenjak mengenal Jeon Jungkook Original Story by Kwon Yura
[ FREE ] The Bitter Truth by a_kazama
a_kazama
  • WpView
    Reads 103,839
  • WpVote
    Votes 10,989
  • WpPart
    Parts 45
Menjadi satu-satunya cucu laki-laki di keluarga Park membuat Jimin hidup dalam tekanan. Ia dituntut sang kakek untuk melanjutkan bisnis keluarganya, hal yang tak pernah diinginkannya sejak dulu karena Jimin lebih suka menari daripada mengurus perusahaan. Terlebih dengan kelainan genetik yang dialaminya, membuat Jimin enggan berhubungan dengan dunia bisnis. Tapi tuntutan dari kakeknya membuat Jimin terpaksa mengambil keputusan paling ekstrim dalam hidupnya.
[ FREE ] Reality by a_kazama
a_kazama
  • WpView
    Reads 15,635
  • WpVote
    Votes 1,517
  • WpPart
    Parts 11
Jeon Jungkook yang bekerja di sebuah perusahaan majalah diam-diam berkencan dengan seorang idola terkenal. Hubungan mereka terpaksa disembunyikan demi mempertahankan popularitas Jimin. Tak ayal mereka sering sekali salah paham satu sama lain.
[ FREE ] Berezia by a_kazama
a_kazama
  • WpView
    Reads 76,920
  • WpVote
    Votes 7,823
  • WpPart
    Parts 44
Jimin sang pemuda istimewa bertemu dengan Jungkook, pembajak laut yang tergila-gila padanya
[ FREE ] B A B Y by a_kazama
a_kazama
  • WpView
    Reads 127,290
  • WpVote
    Votes 10,906
  • WpPart
    Parts 34
Jimin dan Jungkook sebenarnya tidak terlalu akur. Seumur hidup Jimin bertekad tak ingin berhubungan dengan Jungkook yang menurutnya nakal dan menyebalkan. Tapi siapa sangka jika dirinya dan Jungkook justru menemukan bayi dan memaksa mereka untuk merawat anak itu bersama?
[ FREE ] Imperfection by a_kazama
a_kazama
  • WpView
    Reads 86,142
  • WpVote
    Votes 7,859
  • WpPart
    Parts 44
Jimin hanyalah seorang pemuda polos dan lugu yang tak pernah berurusan dengan dunia gelap... Setidaknya sebelum ia mengenal Jeon Jungkook