Select All
  • Kiss & Fix
    45 8 2

    Menyukai orang yang cintanya sudah habis di masa lalu memang sangat melelahkan. Mendekatinya dengan berbagai cara, dari yang paling malu-malu sampai cara bar-bar pun telah dilakukan. Namun, tetap saja, tidak ada respons berarti. Rasanya ingin menyerah saja. Tapi, senyum dan binar matanya sudah secandu itu.

  • Waktu yang Salah✔️ TERSEDIA DI GOOGLE PLAYBOOK
    582 47 20

    "Aku melepaskanmu bukan berarti aku berhenti mencintaimu, Vijendra!" - Kanaya Arayshi. *** Berpisah selama lima tahun dengan orang yang dicintai, membuat Vijendra mengingat kembali masa-masa putih abu yang terasa menyenangkan sekaligus menyakitkan untuk dikenang. Di saat ia berusaha melupakan gadis yang dicintai, ju...

    Completed  
  • Mak Comblang Kepentok Cinta
    44 12 6

    Dera si Mak Comblang yang sudah terkenal di sekolahnya. Dia sudah banyak menjodohkan teman-temannya, baik yang dia kenal maupun teman yang tahu dari mulut ke mulut. Suatu hari ada anak baru di kelasnya. Lelaki tampan impian para wanita. Semenjak hari itu dia sibuk menerima beberapa permintaan perjodohan, termasuk Sep...

  • RADIO KETAN 95.8FM
    1.6K 105 22

    Daniella Jenar sama sekali bukan tipe perempuan impian seorang Meraki Abiyyu. Rasanya tidak lagi bisa terhitung putaran bola mata tanda muak yang lelaki itu lakukan setiap kali mendapati entitas Jenar yang menurutnya sangat mengganggu. Namun siapa sangka, template kisah di FTV dan novel pada umumnya terjadi pada hidu...

    Mature
  • Pariban in Action (TAMAT)
    3.8K 822 19

    Dua puluh dua tahun Mora Siregar hidup dalam pendiktean orang tuanya yang konservatif. Saat memiliki kesempatan kuliah di Jakarta, Mora memutuskan untuk menjauh permanen dari keluarganya. Namun, satu kejadian pelik membuat perempuan itu terpaksa pulang ke Medan dan .... ... Mora harus menikahi paribannya! Masalahnya...

    Completed  
  • LOVE THE ICE QUEEN
    980 99 22

    Estefania Ayesha seorang yang memiliki wajah dingin, bukan hanya wajahnya tingkah lakunya pun tak kalah dinginnya dengan orang lain terlebih lagi terhadap lelaki. Estefania sangat jarang ralat tidak pernah menampilkan senyum di wajahnya terkadang teman-temannya pun merasa gerah dekat dengan dirinya. Karena sikap dingi...

    Completed  
  • I COFFEE YOU
    343 71 14

    Aku terlanjur mencari tahu tentangmu, semua hal. Dan aku terlanjur suka padamu, sampai saat ini. Dan ini caraku untuk mengatakan I Love You. Ganti kover untuk dicetak. Naskah akan direvisi dengan POV berbeda.

    Mature