End
143 stories
ALTEZZA [New Version] by gladissltvvi
gladissltvvi
  • WpView
    Reads 12,022,910
  • WpVote
    Votes 747,458
  • WpPart
    Parts 56
#BlackCarlos (Series I) Menikah karena sebuah kesalahan, adalah sesuatu yang tak pernah terpikirkan sebelumnya di benak Altezza. Siapa sangka jika laki-laki yang terkenal sebagai setan penguasa jalanan itu, harus menikahi seorang gadis berparas cantik yang mengandung anaknya karena sebuah insiden di suatu malam yang mengerikan. Takdir yang telah mempertemukan keduanya lewat sebuah kesalahan. Takdir juga yang telah mempertemukan keduanya lewat hal-hal yang mengejutkan. . . . ⚠️WARNING CERITA INI TIDAK UNTUK DI PLAGIAT ATAU DI TULIS ULANG DALAM BENTUK APAPUN! -Mengandung adegan kekerasan -Bahasa kasar dan kata-kata yang berbaur dewasa -U18+ [Not about sex] Start: 15/10/2021 Finish: 24/09/2022 © gladissltvvi 15 Oktober 2021 Seluruh hak cipta dilindungi undang-undang.
Cinta Beracun by nousephemeral
nousephemeral
  • WpView
    Reads 764,727
  • WpVote
    Votes 32,705
  • WpPart
    Parts 56
Cantik itu luka. Bagi perempuan seperti Elea, kecantikan bukanlah tiket menuju kebahagiaan. Sebaliknya kecantikan adalah belenggu yang membuatnya terjerat dalam obsesi dan hasrat seorang pria yang memiliki segalanya. Seorang pria yang menganggapnya properti, bukan manusia. Rendra Adiguna Kartanegara. Nama yang menjadikannya boneka hidup dalam genggaman. * warning: mature content, toxic relationship, obsession, stockholm syndrome. © nousephemeral, 2024.
CLEMENTINE by biscuitsusu_
biscuitsusu_
  • WpView
    Reads 1,471,782
  • WpVote
    Votes 83,255
  • WpPart
    Parts 57
-Part lengkap- Clementine Supralia Teja. Nama yang unik bukan? Seperti orangnya yang unik. Gadis Desa dengan tingkah lucu dan segala kerandomannya, yang mampu membuat semua orang kesal setengah mati dengan tingkahnya itu. Clementine itu sangat cantik, dia baru berusia 16 tahun, dan merupakan anak semata wayangnya Bapak Teja dan Ibu Jamilah. Inilah kisahnya-kisah Clementine yang harus pindah sekolah ke kota. Dan di sekolah barunya itu, ia harus dihadapkan dengan empat laki-laki pembuat onar, serta seorang ketua OSIS yang menurut Clementine, dinginnya kayak es batu! ________________________ Cerita ini dijamin bakal bikin kamu ketawa ngakak ngeliat tingkah laku Clementine dan teman-temannya. Dan tentu saja, tak ketinggalan kisah percintaan Clementine yang direbutkan banyak laki-laki. 100% mood booster! Siap-siap dibikin baper, ngakak, dan senyum-senyum sendiri! Cover hanya pemanis, dari pinterest.
UNTIL HE FOUND ME [TERBIT] by urcykablyat
urcykablyat
  • WpView
    Reads 1,499,618
  • WpVote
    Votes 78,280
  • WpPart
    Parts 50
Malam sebelum Halloween, Aerith melangkah masuk ke taman hiburan yang telah lama ditinggalkan. Sebuah tempat yang kini menjadi panggung bagi permainan paling kejam yang hanya diketahui segelintir orang. Permainan itu disebut The Hunt, digelar setahun sekali oleh kelompok elite yang tak pernah memperlihatkan wajah mereka, menyewa tempat ini hanya untuk satu hal: perburuan. Dua puluh perempuan dipilih sebagai "kelinci"-umpan hidup yang harus bertahan di tengah kegelapan dan bayang-bayang. Mereka diberi waktu dari pukul sepuluh malam hingga tengah malam untuk bersembunyi. Seratus pria bertopeng akan dilepas, pemburu-pemburu haus adrenalin dan obsesi. Setiap pemburu hanya boleh mengklaim satu mangsa... dan saat sudah diklaim, kelinci itu menjadi miliknya sepenuhnya. Tak ada kamera. Tak ada aturan. Tak ada belas kasihan. Satu-satunya hukum malam ini adalah bertahan hidup.
THE PLOT : ADORE YOU by cherieskye
cherieskye
  • WpView
    Reads 981,093
  • WpVote
    Votes 83,079
  • WpPart
    Parts 46
Joanna terlempar ke novel buatannya sendiri dan memasuki tubuh Joanna Avery, tunangan pemeran utama pria kedua yang akan mati seminggu setelah pertunangan. Joanna harus menyelamatkan nasibnya. Akan tetapi, bukan nyawanya yang terancam, namun kewarasannya. Joanna hanyalah figuran. Naas, ia tiba-tiba banting setir menjadi tokoh utama wanita saat empat tokoh utama pria justru tertarik padanya. Ia memang ingin punya pacar, namun bukan pria fiksi yang penuh obsesi seperti mereka. "I don't like any of you. None of you." "How dare you." "You can try it first, Princess. I can give you anything. Including my life. And as a bonus, you can have a little baby that looks like me." "It doesn't matter. I'll still propose to you." "If not with me, then no one else." *** cherieskye 2025
HEART OF FIRE [End] by meluv_u97
meluv_u97
  • WpView
    Reads 2,289,531
  • WpVote
    Votes 127,390
  • WpPart
    Parts 52
••Alethea Andhira Gadis cantik yang memiliki kehidupan sederhana. Sosoknya yang cantik tidak membuatnya memiliki banyak teman karena status sosialnya yang rendah. Siapa tahu? Alethea adalah putri dari pengusaha sukses yang nama marganya sendiri tidak di sematkan dalam nama belakangnya. Karena suatu kesalahan yang tidak pernah Alethea lakukan, gadis cantik itu mati di tangan orang yang paling ia sayang, sosok figur Papah yang selalu Alethea inginkan kasih sayangnya. Ketika Alethea membuka matanya lagi, Alethea berada di dunia asing. Namun tak lama Alethea tahu bahwa dunia yang saat ini ia tinggali adalah sebuah Novel. Alethea bertransmigrasi ke dalam tubuh Alethea Valendrina Rhodes, sosok antagonist kedua yang memiliki kehidupan sempurna yang Alethea inginkan. Tetapi rasa bahagia Alethea hanya sesaat ketika ia mulai terlibat dengan para tokoh utama cerita itu. Bagaimana kehidupan Alethea disana? mampukah Alethea merubah takdirnya yang berakhir tragis dalam cerita, lalu mengubahnya mendapatkan Happy ending? ••• Follow to my account :)) [Semua photo dalam cerita by: Pinterest]
The Second Wife [END] by Lynquinn_
Lynquinn_
  • WpView
    Reads 3,797,263
  • WpVote
    Votes 95,744
  • WpPart
    Parts 35
WARNING CONTENT 21++‼️ ───────◦❀◦─────── Hanum Salwa Azzkia 20 tahun, adalah seorang gadis yang polos yang secara tiba-tiba diminta untuk menjadi istri kedua dari Rayyan Mahesa Arditya Nugroho 38 tahun, seorang CEO sukses dan dingin atas permintaan dari istri pertamanya, Livia Anindya 37 tahun, seorang selebriti terkenal yang menolak hamil demi menjaga tubuhnya. Awalnya, Hanum hanyalah rahim pengganti. Tapi malam pertama mengubah segalanya. Rayyan, yang terbiasa mengendalikan segalanya, mendadak kehilangan kendali dan tergoda oleh kepolosan Hanum, kecanduannya terhadap tubuh yang belum pernah disentuh lelaki lain, dan rasa memiliki yang perlahan berubah menjadi obsesi. --- Cerita ini mengandung konten dewasa dan adegan eksplisit yang dituliskan secara detail. Diharapkan pembaca dapat membaca dengan bijak dan memastikan bahwa bacaan ini sesuai dengan usia dan tingkat kedewasaan masing-masing. --- 🏆Ranking #1 pernikahan 17/06/25 #1 posesif 17/06/25 #1 wattpadromance 17/06/25 #1 istrikedua 15/06/25 #1 kawinkontrak 17/06/25 #1 marriagecontract 16/06/25 #1 agegapromance 16/06/25 #1 marriagelife 16/06/25 #1 acak 06/07/25 #1 Pregnant 08/07/25 🚫 Dilarang Keras Memplagiat🚫 Hargai karya penulis. Jadilah pembaca yang beretika. Plagiat = pencurian❗️
The Blooming Lady [completed] by itszee_
itszee_
  • WpView
    Reads 1,361,134
  • WpVote
    Votes 69,822
  • WpPart
    Parts 33
"Katakan padaku bagaimana caranya berhenti mencintai seseorang yang bahkan tak pernah mencoba mencintaimu kembali?" Liana tak pernah bermimpi menjadi istri dari lelaki yang menatapnya seperti beban. Ia hanya gadis biasa, yang jatuh terlalu dalam pada laki-laki yang patah dan tak ingin diperbaiki. Pernikahan mereka tak dibangun dari cinta, tapi dari kesunyian yang tak diucapkan, dari janji-janji yang tak pernah dibuat, dan di dalam rahimnya, tumbuh seorang anak yang mungkin tak pernah dirindukan ayahnya. Di balik keheningan rumah yang dingin, di antara senyum pura-pura dan malam tanpa pelukan, Liana menulis surat-surat untuk anaknya. Ia tahu, dunia tak akan memberinya bahu untuk bersandar tapi ia ingin sang anak lahir dari seorang ibu yang pernah mencintai sepenuh hidup, meski dicintai tak pernah jadi bagiannya.