shaaqueena's Reading List
32 stories
Disguise Of A Girl Into A Boy by YonnaHeller
YonnaHeller
  • WpView
    Reads 401,320
  • WpVote
    Votes 42,891
  • WpPart
    Parts 81
" ingat, mulai hari ini kamu seorang pria " ucap wanita itu sambil memeluk gadis kecil dengan berurai air mata. Sejak pembicaraan dengan ibunya itu, hidupnya berubah seratus delapan puluh derajat, bagaikan neraka. Tetapi demi Keselamatan ibu dan adik perempuannya dia akan menanggung semua itu, dia akan menjadi kuat dan kembali hidup-hidup kepada mereka berdua. Namun takdir berkata lain, setelah kembali yang dia temui hanyalah adik perempuannya yang tidak terurus dan disiksa di club malam, sementara ibunya hanya terlihat tanah makam yang sudah di tumbuhi rumput. Dia hampir menjadi gila tetapi demi kelangsungan hidup adik perempuannya yang sejak lahir sudah menderita, dia tidak bisa menyerah begitu saja. Dia tumbuh menjadi pemuda yang dingin, namun sangat disukai oleh orang-orang. *** Pria dingin itu dibuat penasaran dan berujung memiliki perasaan pada pemuda itu. "karena kamu sudah menyusup kedalam hidupku, maka jangan berani-berani berpikir untuk pergi" ucap pria itu dengan dingin. ****** Ini adalah novel pertama saya di wattpad jadi mohon bantuannya🙏
The Antagonist's Perfect Husband [TAMAT] by A4Bb_444
A4Bb_444
  • WpView
    Reads 14,743,828
  • WpVote
    Votes 1,084,841
  • WpPart
    Parts 52
Erlando Demian adalah sosok suami sempurna bagi seorang antagonis novel wanita bernama Eliza Vierzon. Eliza adalah antagonis novel yang kerjaannya hanya menganggu rumah tangga kedua protagonis, tiada hari tanpa megirim surat perceraian di kantor suaminya serta tiada hari tanpa menjadi seorang pelakor secara terang-terangan. Begitu banyak hujatan dari pembaca untuk Eliza, salah satunya teman ku sendiri yang menjadi penggemar utama kedua protagonis. Aku yang tidak membaca satupun isi novel itu dan hanya mendengarkan spoiler nya saja juga cukup benci dengan sosok Eliza, hingga saat di mana rasa benci ku itu berubah menjadi kasihan. Ya, itu terjadi ketika aku membuka mataku dan hidup kembali sebagai Eliza Vierzon sang antagonis yang mendapatkan begitu banyak kebencian. Misteri-misteri mulai yang tak tertulis di novel sedikit demi sedikit mulai terkuak. Hingga pada saatnya, aku tau mana yang harus di pertahankan dan mana yang harus di relakan. * * * start: 6 Agustus 2022 end: * * * ⚠️ Cerita murni hasil imajinasi sendiri, jika ada kesamaan baik nama tokoh, tempat, kejadian dll. itu adalah murni kesamaan semata tidak ada unsur kesengajaan ⚠️
Nice to Meet Galen by KusdinaAin
KusdinaAin
  • WpView
    Reads 1,143,288
  • WpVote
    Votes 71,917
  • WpPart
    Parts 61
[TERBIT + PART LENGKAP] Bagaimana jika seorang anggota geng motor berpredikat buaya, yang kerap kali menggodai perempuan, tiba-tiba jatuh cinta? Dia Galen Pangestu. Anak basket bernomor punggung 05, pemilik senyuman paling manis seantero sekolah. Banyak perempuan yang jatuh hati padanya, namun tidak ada satupun yang mampu menarik perhatian Galen. Hingga pertemuan tidak sengajanya di UKS, berhasil membuat Galen terpesona pada salah satu perempuan yang merupakan anak PMR. Tatapan mata coklat itu, tak mampu mengalihkan perhatian Galen. "Kenapa baru tau, ada bidadari di sekolah?!?" Dari pertemuan itu, menjadi awal mula Galen harus berusaha untuk mendapatkan hati gadis itu. Berbagai rintangan Galen lalui, sampai tidak peduli dengan harga dirinya sendiri. Siapa sangka, kharisma yang dimiliki Galen ditolak mentah-mentah oleh gadis bernama Aureliani Iqala itu? Apakah ini yang dinamakan sebuah karma untuk Galen yang selalu menggodai banyak perempuan? Namun, tanpa Galen ketahui, ada sesuatu yang Aurel sembunyikan, hingga terpaksa berbuat semena-mena pada Galen. Sampai pada suatu ketika, sebuah kenyataan dari Aurel mampu mematahkan seluruh perasaaan yang dimiliki Galen. Tuhan, kenapa harus seperti ini? start : 03 Juni 2024 Tamat: 23 Juli 2025
AURELLIA; Antagonist Girl [END] by xxxstars_
xxxstars_
  • WpView
    Reads 17,846,274
  • WpVote
    Votes 1,612,870
  • WpPart
    Parts 53
[Part Lengkap] [FOLLOW SEBELUM MEMBACA] [Reinkarnasi #01] Aurellia mati dibunuh oleh Dion, cowok yang ia cintai karena mencoba menabrak Jihan, cewek yang dicintai Dion. Namun ia kembali, Aurellia kembali pada satu tahun lalu dimana ia masih mengejar Dion. Tuhan memberinya kesempatan kedua dan ia tak akan menyia-nyiakan hal itu. Mulai saat itu Aurellia akan berubah, ia tak akan membiarkan pria yang mencintainya pergi hanya demi mengejar Dion, pria yang ia cintai. __________________________________________________ "Makasih selalu ada di sisiku," ucap Aurellia lembut menatap sosok pria yang selama ini telah ia sia-siakan. Mata pria itu sedikit melebar namun dengan cepat dia menguasainya, dia menatap Aurellia datar namun terlihat di matanya ada tatapan lembut, "Lo sakit?" Aurellia perlahan maju mendekat dan melingkarkan tangannya di leher pria itu. Ia menggeleng pelan, "Makasih dan maaf buat yang dulu, aku akan belajar mencintaimu." High Rink : #1 in Baper 16/10/2021 #1 in Novel 07/10/2021 #1 in Teenlit 03/10/2021 #1 in Posesif 08/10/2021 #1 in Sahabat 13/10/2021 #1 in Teen 22/10/2021 #1 in Indonesia 26/11/2021 #1 in Love 04/12/2021 #2 in Teenfiction 28/11/2021 #3 in Acak 08/10/2021 #3 in Membaca 08/10/2021 #7 in Romance 08/10/2021 Start : 03/09/2021 Finish : 03/02/2022 JANGAN PLAGIAT!! [Belum Revisi] Cover by : Pinterest & Canva
POSSESSIVE DEVIL by SitiUmrotun
SitiUmrotun
  • WpView
    Reads 30,647,489
  • WpVote
    Votes 1,530,924
  • WpPart
    Parts 32
[ tanpa edit ] Bella merasakan banyak hal aneh terjadi pada dirinya. Sebuah cincin berwarna putih dengan ukiran bulan dan bintang, melingkar begitu indah di jari manisnya. Sudah berulang kali Bella melepaskan cincin itu, bahkan Bella pernah membuangnya di jalan. Namun entah bagaimana bisa, cincin itu kembali tersemat di jari manisnya. Tak hanya soal cincin, setiap malam juga Bella merasakan sesuatu aneh pada dirinya. Entah itu nyata atau mimpi, Bella merasa tidak tidur sendirian. Seseorang tidur di sampingnya, terkadang memeluknya dengan erat, dan sesekali meninggalkan kecupan di sekitar pipi, kening dan bibirnya. Kejanggalan lain yang dialami adalah dirinya yang selalu diawasi bayang hitam dari jauh. Bella sendiri tidak tahu dia siapa dan ada motif apa. Hal paling tidak wajar terjadi pada tubuhnya. Ia akan merasakan sakit di sekujur tubuhnya saat melakukan kontak fisik dengan laki-laki, sekecil apapun kontak itu. Anehnya tubuh Bella tidak merasakan sakit saat melakukan kontak fisik dengan pria aneh berpakaian serba hitam. Pria itu adalah Allfred Xeimoraga, pria asing yang tiba-tiba mengklaim jika Bella adalah istrinya. Pria misterius yang memiliki kemampuan tidak wajar dan posesif.
Beby and Brother's [TERBIT] by alalaylay
alalaylay
  • WpView
    Reads 7,489,256
  • WpVote
    Votes 745,850
  • WpPart
    Parts 66
Beby Abigail, si gadis polos nan lugu, hidupnya berubah menjadi 180 derajat ketika mamanya tiba-tiba menikah dengan seorang pengusaha kaya raya. Bahkan Beby harus dibuat lebih terkejut lagi ketika mempunyai empat sosok abang dengan kepribadian yang berbeda. Bagaimana Beby harus bersikap kepada keluarga barunya dengan segala sifat mereka yang berbeda? [ I work with my own ideas. So, DON'T COPY MY STORY ] Start : 25 April 2020 Finish: 12 Desember 2021 Copyright©2020by alalaylay
RANAY ✔️ by Yolanda_army92
Yolanda_army92
  • WpView
    Reads 125,322
  • WpVote
    Votes 3,405
  • WpPart
    Parts 71
Budayakan membaca deskripsi ya sayang😉❤️ PERHATIAN!!⚠️⚠️ KARYA SENDIRI DAN IMAJINASI SENDIRI 🤗 Jangan lupa vote ya sayang❤️❤️ "Mencintai menaruh luka dan duka. Penyesalan dalam cinta selalu di akhir, bukan di awal." Semua bisa merasakan trauma. Trauma dalam berbagai alasan dan kejadian. Namun, itu semua berubah jika sudah mendapatkan keberuntungan yang tepat. Namun dapat menjadi petaka di akhir. Nayara queenby Alexandra adalah gadis sebatang kara yang sempat putus sekolah di jenjang sekolah menengah pertama. Ia menjalani hidupnya dengan bekerja tanpa sekolah. Tetapi, semua berubah ketika keberuntungan hadir dalam hidupnya, dan mulai kembali mengenal pendidikan, dengan tingkatan menengah atas. Dan mengenal seorang siswa terkenal disana yaitu Raes alarik Alexander. Raes adalah siswa kaya yang terkenal di sekolah. Ia menjabat sebagai ketua MPK. Namun, kehidupan nya di penuhi trauma masa lalu akan percintaan, sampai membuat ia menjadi pria yang dingin dan toxic. Tetapi, semenjak mengenal Nayara, Raes menjadi orang yang perhatian dan cari perhatian kepada Yara. Apakah semuanya bakal berubah? Dan adakah orang yang mencintai mu dengan tulus? Edit cover : @kuman_perkedel (comis) Gambar inspirasi: Kisah nyata Update cover: 10 Maret 2024 Mulai: 5 Juli 2021 Selesai: 1 Mei 2024
[✓] 7 WISHES by MwizaMonat
MwizaMonat
  • WpView
    Reads 3,184,901
  • WpVote
    Votes 272,964
  • WpPart
    Parts 48
[ PART LENGKAP + SUDAH DIBUKUKAN! BISA DIBELI DI SHOPEE CHOKO PUBLISHER ] Di sebuah panti asuhan bernama 'Cahaya Harapan' terdapat 7 anak laki-laki yang paling berbeda dari yang lain: 1). Januari Kasandanu, anak penderita tunanetra dari lahir yang sengaja dibuang oleh orangtuanya di pinggir jalan. 2). Hasbi Pradipta, remaja laki-laki yang harus menghabiskan seluruh masa hidupnya duduk di atas kursi roda akibat kecelakaan hebat yang dia alami beberapa tahun silam. Yang merenggut nyawa kedua malaikat hidupnya. 3). Satria Pratama, atau yang kerap disebut-sebut sebagai 'orang tidak waras' lantaran mengidap sebuah penyakit kelainan mental. 4). Sandy Alkandra, anak kecil yang belum dewasa. Sandy divonis menderita keterbelakangan perkembangan. Proses pertumbuhannya berkali-kali lipat lebih lambat daripada teman-teman sebayanya. 5). Jidan Dzulkarnain, lelaki dengan senyuman manis yang selalu terukir itu ternyata seorang tunarungu. Sama seperti Janu, Jidan sudah dinyatakan mengalami kelainan pendengaran sejak ia baru lahir ke dunia. 6). Jayadarma Adikusuma, dia biasa dipanggil Jay, sosok misterius yang dikatakan tidak memiliki emosi. Benar, seumur hidupnya Jay tidak pernah berekspresi seperti tertawa, menangis, marah, dan sebagainya. Dia tidak memiliki emosi. Sifatnya cenderung netral. 7). Riki Abdul Aziz, anak laki-laki yang paling ceria. Namun siapa yang tahu? Ternyata Riki mempunyai riwayat penyakit mematikan. Dia menderita kanker otak. [JANGAN MENJADI PEMBACA GELAP, APA SUSAHNYA SIH VOTE ATAU COMMENT? MARI BELAJAR SALING MENGHARGAI.] ⚠️Cerita ini murni dari pemikiran saya sendiri. Jika ada unsur kesamaan semua itu murni ketidaksengajaan. ⚠️Bukan lapak BXB! RANK🥇 #1 in Motivasi (15/01/23) #1 in Selfimprovement (28/05/23) #1 in Trending (01/01/23) #1 in Reading (19/05/22) #1 in Disabilitas (30/05/22) #1 in Viral (14/06/22) #2 in Angst (14/06/22) #2 in Ceritabaru (15/01/23) Start: 15/5/2022 End: 11/01/2023
Dimulai dari nol  by cocopeanuts
cocopeanuts
  • WpView
    Reads 2,226
  • WpVote
    Votes 126
  • WpPart
    Parts 5
"Untuk bisa kembali seperti semula, aku harus memulainya kembali dari nol." Adaptasi by AU Adyaazhrn