itqilaaa's Reading List
13 stories
PRICELESS by star_sun04
star_sun04
  • WpView
    Reads 1,671,392
  • WpVote
    Votes 72,839
  • WpPart
    Parts 49
⚠️17+ Arrion artinya mempesona. Kedatanganya sebagai siswa baru pernah menggemparkan sekolah pada masanya. Nyaris semua cewek disekolah menyukai dan terpikat pesonanya. Sebagian, bahkan terang-terangan mengejar, memberi dan menarik perhatian cowok itu. Namun, semua itu tidak berlangsung lama. Beberapa waktu kemudian berhembus kabar mengejutkan alasan Arrion pindah, disusul rumor buruk lainnya yang akhirnya membuat orang-orang menunjukkan kebalikannya. Menjauhi dan menyumpah serapahi Arrion yang ... Sama seperti saat disukai, saat dibenci pun Arrion tidak pernah peduli. Terlalu sering mendengar rumor buruk Arrion, membuat Bellissa, cewek yang dikenal baik dan selalu berusaha menghindari masalah ikut terjerumus dalam ... 'menilai Arrion berdasarkan dalil katanya'. Bellissa tidak mau ikut men-judge seperti teman-temannya, dia hanya berharap, tidak akan berurusan dengan Arrion ataupun cowok yang dicap berandal semacamnya. Namun ... Arrion yang dingin, tenang dan tidak peduli pada apapun pendapat orang tentangnya, sukses membuat Bellissa penasaran. Apa Arrion seburuk rumor yang beredar atau mungkin ... lebih buruk dari sekadar apa yang dirumorkan? Dan rasa penasaran Bellissa mengantarnya pada ... kecanduan. Katanya, untuk menilai kita perlu mengenal. Jadi, mari kita kenalan, seperti apa sosok Arrion yang sebenarnya.
Naughty Zee by A4Bb_444
A4Bb_444
  • WpView
    Reads 3,539,165
  • WpVote
    Votes 448,446
  • WpPart
    Parts 57
[Follow sebelum baca!] Zee Quennsy Arabella, merupakan seorang putri raja yang dengan segala sikapnya membuat para pelayan memilih mengundurkan diri dari pada melayaninya. Seorang putri yang begitu sangat di sayangi oleh sang kaisar Adelardo, tapi bagaimana jika putri Zee yang tiba-tiba saja meninggal karena menyelamatkan sang ayah justru terbangun di dunia modern? Di temani oleh sebuah sistem yang selalu memberinya misi, dan juga yang menuntun putri Zee di dunia modern. Tapi bagaimana jika dalam menjalankan misinya, putri Zee tak sengaja menarik perhatian seorang pria yang sangat begitu berpengaruh baik dunia bisinis maupun dunia gelap alias dunia MAFIA! Penasaran? Yuk kita intip jalan ceritanya! PERINGATAN🚫 Murni karya sendiri, jika ada kesamaan baik nama tokoh, tempat kejadian dll. Saya mohon maaf, itu hanyalah kebetulan semata dan tidak ada unsur kesengajaan❌
ATLAS (TERBIT) by nsall_
nsall_
  • WpView
    Reads 11,008,882
  • WpVote
    Votes 696,570
  • WpPart
    Parts 74
☠️WARNING : TYPO BERTEBARAN 📍Cerita ini sudah terbit! 📍Novel tersedia di Gramedia dan semua E-commerce! Menceritakan kehidupan Atlas Guallin Dexter, seorang anak tunggal yang terjerumus ke dalam penyalahgunaan narkoba dan tindakan pembunuhan berencana setelah kehilangan kedua orang tuanya dalam kecelakaan tunggal yang janggal. Di saat menjalani rehabilitasi, Atlas sudah berulang kali melakukan tindakan kekerasan terhadap suster pribadinya, hingga akhirnya dia dipertemukan dengan Nabella Arasya, perempuan cantik dan baik hati yang menjadi perawat pribadinya. Tapi apakah Nabella berhasil merawat dan menemani Atlas hingga pria berhasil pulih dari narkoba? Atau akan berakhir sama dengan suster-suster pribadi yang mendapatkan tindakan kekerasan dari Atlas? ☠️ Jika ada kesamaan dalam segala aspek dalam cerita saya, saya mohon maaf. Karena ini murni dari imajinasi saya 🙏
Touch Your Heart | END by Namirah2001
Namirah2001
  • WpView
    Reads 4,162,160
  • WpVote
    Votes 364,893
  • WpPart
    Parts 63
Cara penulisan dan alur masih banyak yg salah, belum revisi🫶 *** Gadis tomboy yang bernama Miska tak sengaja memasuki dunia film, tidak! ia tidak sedang lagi bermain drama atau menjadi aktris, tapi entah kenapa saat sedang menonton drama ia malah memasuki dunia drama itu saat menyentuh layar TV-nya. Gadis tomboy yang akan wisuda beberapa hari lagi, tapi sekarang ia tidak akan memakai toga dan baju wisudanya di karenakan ia malah terjebak di dunia yang ia tidak kenali. Dan yang lebih parahnya ia memasuki dunia drama yang berjudul 'Touch Your Heart' dan memerankan karakter antagonis dalam drama itu. Karakter yang akan mati karena di dorong oleh pemeran utama pria di atas gedung kampus. Apakah Miska bisa menghindari kematian itu? Apakah dirinya berhasil mengubah jalan cerita? -------- Follow sebelum baca yah gengss! TBC! START: 15 SEPTEMBER 2021✨ Skuy langsung baca:)
ATHARRAZKA by erliskurni_
erliskurni_
  • WpView
    Reads 8,999,228
  • WpVote
    Votes 1,041,972
  • WpPart
    Parts 53
[SEQUEL OF A DAN Z] Tumbuh dewasa tanpa kedua orang tua dan memiliki tanggung jawab yang sangat besar, terlebih harus menjadi sosok orang tua untuk ketiga adiknya. Arshaka Nizama Atharrazka, pria tampan yang berusaha kuat dihadapan semua orang. Tanpa mempedulikan kisah asmara, Arshaka hanya ingin menjaga dan merawat ketiga adiknya. Lalu bagaimana jika kehadiran Zanara Anindya membuat Arshaka merasa jika terdapat jiwa Zara Ibu kandungnya yang berada di dalam diri Zanara, seorang gadis nakal yang memiliki masalah kehidupan? Start: 22 April 2022 End: 2 Desember 2022 SELURUH ALUR CERITA MURNI HASIL PEMIKIRAN SENDIRI, TIDAK MENJIPLAK KARYA LAIN. MOHON MAAF JIKA ADA KESAMAAN ALUR, TOKOH, TEMPAT, KEJADIAN DAN YANG LAINNYA. [ lengkap, sudah terbit di @cloudbookpublishing, tersedia di seluruh GRAMEDIA Indonesia dan toko buku online ] #1 in Arshaka (12/6/22) #1 in Aryan (22/6/22) #1 in Islami (30/11/22)
ALTHAIA by oceandesu
oceandesu
  • WpView
    Reads 8,811,359
  • WpVote
    Votes 790,915
  • WpPart
    Parts 60
"Daddy.." "Hm." "Daddy.." "Yes baby?" "Daddy.." "Apa hm?" "Peluk lagi.."rengek bocah imut dengan pipi merona. *** Apa yang kamu lakukan saat terbangun dan mendapati tubuh mu yang mengecil? Tidak! lebih tepat nya setelah Cia mengalami kecelakaan, jiwa nya tiba-tiba bertransmigrasi ke tubuh seorang bocah mungil berusia 8 tahun. Althaia Cora De Charon, kehidupan gadis mungil itu sedikit menyedihkan, pasalnya sejak bayi dia sudah tinggal bersama Oma dan Opa nya. Ibu nya meninggal saat melahirkan nya dan itu semua menjadi alasan mengapa ayah nya tak mau mengurus nya. Namun apa jadi nya jika sang Ayah yang bersifat dingin dan datar itu tiba-tiba menjemput nya, hingga bertekuk lutut memohon pada Oma nya. Memberikan kasih sayang berlimpah, perhatian serta ke possesifan terhadap bocah itu. Penasaran? Gasss yuk langsung di baca:) FOLLOW DULU DONG BIAR APDOLL!! Setiap pict di ambil dari Ig/pint Warning : 18+ (terdapat banyak kata-kata kasar) Cover : pinterest
The Hidden [SUDAH TERBIT] by garingkriukkress23
garingkriukkress23
  • WpView
    Reads 30,394,449
  • WpVote
    Votes 2,922,652
  • WpPart
    Parts 59
Bab masih lengkap‼️SUDAH TERBIT DAN TERSEDIA DI GRAMEDIA SELURUH INDONESIA‼️ ________________________________ Publish : 15 Desember 2021 Republish : 17 Maret 2022 End : 25 April 2022 ________________________________ Tersembunyi. Itulah status salah seorang Gus di salah satu pondok pesantren terkenal di Jawa Timur, bagi seorang Nadira. Abizar namanya. Atau kerap disapa Gus Abi oleh para santri. Statusnya yang sebenarnya adalah seseorang yang halal untuk Dira. Mereka halal untuk saling menatap, mereka halal untuk saling bersentuhan, bahkan mereka halal untuk lebih dari sekedar menatap dan bersentuhan. Tapi gadis itu sendiri tidak tau status halal yang melekat pada dirinya untuk Abizar. Singkatnya, Abizar menikahi Dira tanpa diketahui oleh gadis itu sendiri. Dan status itu harus dirahasiakan karena satu alasan. Setelah 2 tahun pernikahan, akhirnya mereka dipertemukan untuk pertama kalinya. ________________________________ Note : DAPAT MENGAKIBATKAN BAPER BERKEPANJANGAN ________________________________
Astagfirullah, Sabrina! (TERBIT) by sbilaasaa_
sbilaasaa_
  • WpView
    Reads 8,897,988
  • WpVote
    Votes 978,714
  • WpPart
    Parts 61
SUDAH TERSEDIA DI TBO ‼️ "Gus Arkan, ditanyain sama Aba, kapan ngelamar Sabrina ke rumah?" "Lusa." Sabrina kira itu hanya sebatas omongan belaka. Ia lupa, Arkan tetaplah Arkan yang tidak akan pernah asal bicara jika laki-laki itu tidak melakukannya. Lusa, laki-laki yang ia kenal sebagai Gus di tempat adiknya menempuh pendidikan itu benar-benar datang ke rumah untuk melamarnya. Terkejut? Sudah pasti. Mereka baru mengenal beberapa minggu yang lalu. Pertemuan pertamanya pun bisa dibilang memalukan bagi Sabrina. Lantas, bagaimana dengan akhir dari keputusan Sabrina? Dan bagaimana dengan kehidupan mereka jika semua benar-benar terjadi? . 15+ [ Religi - Romance ] •| 01 #religi (12/08/22) •| 03 #Islam (04/09/22) •| 01 #acak (05/09/22) •| 01 #cintahalal (09/09/22) •| 03 #pesantren (15/09/22) •| 01 #islam (15/09/22) •| 01 #gus (30/09/22) •| 01 #muslim (01/10/22) •| 03 #spiritual (10/10/22) Semoga bermanfaat! Bukan cuma sebagai hiburan, tapi juga sebagai pelajaran! ⚠️HAK CIPTA DILINDUNGI OLEH ALLAH SWT. start : Tangerang, 07/07/22 finish : ?
Be a Good Mother [Terbit] by jupiterbabyy_
jupiterbabyy_
  • WpView
    Reads 6,264,617
  • WpVote
    Votes 795,142
  • WpPart
    Parts 62
Riona Amara tak pernah menyangka jika ia akan meninggal karena dibunuh oleh keempat putranya sendiri dan mati dalam penyesalan. Namun, di tengah penyesalan itu tiba-tiba saja ia kembali terbangun di masa lalu, tepat lima tahun sebelum kejadian pembunuhannya. Setelah diberikan kesempatan kedua untuk hidup, Riona bertekad untuk mengubah nasibnya dan mencintai keluarga kecilnya.