Select All
  • ZFC (Kita Semua Berhak Sembuh)
    1.8M 68.2K 25

    "Nek saumpomo awakdewe mati, awakdewe bakal mati pas negakke keadilan. Mergo sejatine hukum kui kudu sing roto, ora kanggo sing berduit bloko!" (Kalau misalnya kita mati, kita bakal mati dalam keadaan menegakkan keadilan. Karena sejatinya hukum itu harus rata, bukan untuk yang berduit saja!) -PencariMayat Shine High S...

    Completed  
  • KOTA BANDUNG DAN BIRU [ Sudah terbit ]
    1.3M 83.9K 35

    Sudah terbit dan tersedia di Gramedia. Versi wattpad dan Novel berbeda. Di novel diceritakan 75% sedangkan versi wattpad cuma 25%. Semua orang tau Bandung, begitu juga keindahannya. Tapi semua orang belum tentu tau jika Bandung menyimpan luka untuk seorang anak laki-laki yang menangis dalam diam setiap pulang sekolah...

    Completed  
  • Dierja Gentala, 1997
    432K 36.1K 19

    Kehilangan kali ini adalah awal dari kerasnya hati dan kepalaku. Aku mendadak bisa menjadi monster yang paling menakutkan sekaligus mematikan untuk anak-anakku. Bahkan di saat mereka masih tak paham bagaimana cara semesta yang keji ini bekerja tanpa sosok ibu di dalamnya. "Nak, kalau bisa, cari saja Bapak yang lain, j...

  • Laut Pasang, 1994 (SEASON 2)
    245K 17.6K 7

    Karena sejatinya, semua manusia di bumi ini akan saling meninggalkan. Lebih tepatnya, semua tidak kekal. Manusia akan datang dan pergi. Begitu seterusnya. Copyright, -Lilpudu, 2023.

  • Laut pasang, 1994
    1.8M 75.8K 14

    PART TIDAK LENGKAP. [Sudah dibukukan - Tersedia di Gramedia] Peristiwa yang menghancurkan seluruh kota dalam waktu singkat. 7 raga paling menyedihkan menjadi saksi bagaimana gilanya gelombang pasang malam itu. Malam terakhir penuh bintang, seindah senyuman ibu 6 tahun silam. "Apta! Esa! Pegang tangan Mas yang kenceng...

    Completed  
  • 4 Brother'z | TERBIT
    7M 611K 48

    "A-aku h-harus panggil kalian ... a-apa?" "Kakak aja." -Alderion "Abang." -Alzero "..." -Alvaro "Sayang juga boleh." -Alvano . . . Ini hanya tentang Rembulan, yang ingin mengubah hidupnya yang selalu dilanda kepahitan menjadi penuh dengan rasa manis dan kebahagiaan. Tapi yang ada dirinya malah harus menerima empat s...

    Completed