List bacaan
3 stories
ZFC (Kita Semua Berhak Sembuh) by Jelekdong
Jelekdong
  • WpView
    Reads 1,909,469
  • WpVote
    Votes 70,436
  • WpPart
    Parts 26
"Nek saumpomo awakdewe mati, awakdewe bakal mati pas negakke keadilan. Mergo sejatine hukum kui kudu sing roto, ora kanggo sing berduit bloko!" (Kalau misalnya kita mati, kita bakal mati dalam keadaan menegakkan keadilan. Karena sejatinya hukum itu harus rata, bukan untuk yang berduit saja!) -PencariMayat Shine High School adalah salah satu sekolah ternama di Surabaya. Sekolah ini, sangat mengutamakan sisi kemanusiaan serta kedisiplinan. Mungkin, jika sekolah lain masih bisa menerima pembullyan, maka tidak dengan sekolah ini. Sekali ketahuan membully, akan langsung di keluarkan dari sekolah. Sangat cocok untuk kaum yang tertindas bukan? Namun, ada satu peraturan yang cukup aneh di sekolah ini. Yaitu, apabila ada murid atau alumni sekolah ini yang meninggal, maka wajib di kuburkan di pemakaman khusus yang telah di buat oleh pihak sekolah. Mungkin, awalnya aturan itu bisa di terima baik oleh semua pihak. Namun, semua itu berubah, saat ada kejadian janggal. Dimana, salah satu jasad murid yang akan di pindahkan makamnya secara paksa, menjadi tulang hanya dalam waktu tiga hari pemakaman. Orang tua murid tersebut menduga, jika kematian anaknya sudah di palsukan oleh pihak sekolah. Hal itu tentu saja menarik perhatian beberapa murid yang ada di sekolah SHS, mereka bertekad akan mencari tau kebenaran tentang semua kejanggalan ini. Akan mereka berhasil, atau mungkin bernasib sama dengan jasad murid tersebut? Start : 3 Juli 2023!!
Married With A Young Girl by user69540117
user69540117
  • WpView
    Reads 33,936,228
  • WpVote
    Votes 1,455,149
  • WpPart
    Parts 48
[Story 4] Di penghujung umur kepala tiga dan menjadi satu-satunya orang yang belum nikah di circle sudah tentu jadi beban pikiran. Mau tak mau perjodohan jadi pintu alternatif. Virgo, Si mantan playboy, akhirnya rela dijodohkan. Namun apa jadinya saat menjelang akad calon istrinya justru melarikan diri? Gawat, Virgo harus menemukan istri pengganti agar tak menanggung rasa malu keluarga. Dari segala kemungkinan yang ada, hanya ada satu sosok yang dirasa cocok untuk menjadi pengantinnya. Konyolnya gadis itu adalah anak dari sahabatnya sendiri. Rara Si gadis usil yang sering minta jajan padanya. "Rara mau jadi istri Om, asal jajanin Rara tiap hari ya!" Tapi bagaimana jika ternyata setelah menikah Virgo tahu Rara punya alasan lain untuk setuju menikah dengannya? Dan alasan itu lebih dari sekadar jajan belaka.
Segaris Harapan by widyaarrahma
widyaarrahma
  • WpView
    Reads 1,554,659
  • WpVote
    Votes 64,868
  • WpPart
    Parts 31
"Gus, Njenengan minta saya baik baik ke Abah saya, kalau memang belum siap beristri, pulangkan saya baik baik ke Abah saya, sebab kalau saya pulang sendiri, Harga diri Gus sendiri yg akan turun, saya disini berusaha menjaga harga diri Gus" "Masuk ke kamar, saya mau ke Masjid" "Gus tolong jangan pergi disaat seperti ini, jangan terus menghindar, mau sampai kapan Gus Menghindar" Spinnoff Rumah Biru