FAVORIT
80 stories
Surga Di Balik Jeruji | Senja by NailaAfra
NailaAfra
  • WpView
    Reads 263,756
  • WpVote
    Votes 42,789
  • WpPart
    Parts 62
Kehidupan Daffa Raffan berubah ketika dia terbebas dari penjara. Ia menjadi seorang mahasiswa, seorang pegawai perusahaan mabel dan juga seorang suami dari perempuan yang dia cinta, Alya Sahira. Dia mendapatkan kebahagiaan yang tidak pernah dimiliki sebelumnya. Namun di saat Daffa berpikir dirinya telah terbebas dari balik jeruji besi, permasalahan pelik menghampiri. Kali ini bukan tubuh yang terkekang melainkan hati yang terpenjara. Amarah serta kecewa meremukan hati saat Daffa mengetahui kebenaran tentang masa lalu. Saat Daffa Raffan mengetahui surga yang paling dirindukan, tidak menginginkan keberadaannya. "Kali ini hatiku yang terpenjara. Oleh amarah, oleh kecewa, oleh luka! Bagaimana ini? Aku melihat jeruji besi lagi. Aku melihatnya dengan jelas. Di hatiku. Jeruji besi itu mengurung hatiku dengan kejam dan aku tidak tahu cara untuk melepaskan diri untuk kali ini" - Daffa Raffan. "Tenang saja akan sembuh. Luka yang ada di hatimu akan selalu bisa Alya sembuhkan. Sudah menjadi tugas Alya, sudah menjadi kewajiban Alya untuk membebaskan hatimu yang terpenjara." - Alya Sahira.
Suck It and See (Complete) by gigrey
gigrey
  • WpView
    Reads 8,659,373
  • WpVote
    Votes 653,603
  • WpPart
    Parts 55
Qia dijodohkan dengan Aji, seorang tentara angkatan darat yang sifatnya sungguh berkebalikan dengannya. Meskipun dituntut untuk segera beradaptasi dalam menjalankan peran barunya, gadis itu pantang menyerah dalam mempertahankan kebebasannya. *** Menjadi anak dari seorang jenderal di negeri ini membuat Aqilla Azzahra selalu dikekang ribuan aturan dan segala aspek tentang dunia kemiliteran ini mulai terasa memuakkan! Terlebih ketika kebebasan yang baru saja ia rasakan harus dirampas kembali kala sang ayah menjodohkannya dengan Aji Baathara Wirya, seorang kapten angkatan darat yang kaku dan dingin. Gagal melobi Aji untuk bersepakat membatalkan perjodohan mereka. Mau tak mau, ia menerima titah sang ayah untuknya: menikah tanpa cinta dan kembali terjebak di dunia kemiliteran. Apa yang akan terjadi ketika Qia mendapati dirinya mulai terpesona pada karisma seorang pria yang sudah memproklamirkan dirinya tak memiliki waktu untuk merasakan cinta?
DUDA KESAYANGAN RENGGANIS (END) by Lembayunsenj
Lembayunsenj
  • WpView
    Reads 2,512,365
  • WpVote
    Votes 179,724
  • WpPart
    Parts 41
Duda Series 🔞 Rengganis, wanita independent yang memilih resign dari pekerjaannya di Jakarta untuk mengasingkan diri di kampung halaman mamanya. Ingin rasanya ia menghilang dari peradaban untuk sejenak. Takdir membawanya bertemu dengan Bara, duda empat anak yang menjabat sebagai Lurah. Prinsip hidupnya untuk tidak menikah dilanggar oleh dirinya sendiri karena permintaan mamanya. Rengganis tidak pernah peduli apa kata orang, namun jika sudah tentang mamanya wanita itu menyerah. ~YUK FOLLOW DULU SEBELUM BACA~
FIX YOU [TERBIT] by licoriecevin
licoriecevin
  • WpView
    Reads 6,556,996
  • WpVote
    Votes 91,992
  • WpPart
    Parts 15
[Telah diterbitkan oleh Penerbit Love Letters - Cek Instagram @loveletters_id untuk info lebih lanjut] [Sebagian isi dari cerita telah dihapus] --- Amora cinta mati dengan Allister. Tidak, lebih tepatnya, ia tergila-gila dengan lelaki populer di SMA-nya tersebut. Segala cara Amora lakukan untuk mendapatkan Allister. Termasuk, merundung seorang siswi beasiswa bernama Hana yang mendapat perhatian lebih dari Allister dan teman-temannya. Karena perbuatannya, Allister dan dua temannya membalas Amora berkali lipat. Bisnis papinya bangkrut, ia jatuh miskin, dan yang paling parah, Amora gantian mendapatkan perundungan yang lebih mengerikan sampai ia memasuki bangku kuliah. Putus asa dan merasa bersalah pada sang papi, Amora memutuskan untuk mengakhiri hidupnya. Tapi saat membuka mata, ia kembali ke masa sebelum melakukan perundungan terparah pada Hana. Tepatnya, dua tahun yang lalu. Bertekad untuk mengubah jalan hidupnya, Amora melakukan hal yang di kehidupan sebelumnya tidak ia lakukan. Yaitu bertunangan dengan salah satu teman dekat Allister. Apakah langkah yang Amora ambil berhasil merubah nasibnya di masa depan? Dan apakah Amora berhasil lepas dari bayang-bayang kehidupannya dulu yang mengerikan? "To your broken self, I will give you my all." - Ares TRIGGER WARNING: Mental health issue, bullying behavior, depression, suicide attempt. © Karya ini dilindungi oleh Undang-undang No. 28 Tahun 2014 tentang Hak Cipta. Bagi pihak yang melanggar undang-undang tersebut dengan memplagiasi karya ini, akan dilaporkan sebagai pelaku pelanggaran hak cipta sesuai hukum pidana.
Nyonya Bhagawan (Milikku, Satu dan Selamanya) by KomaraTan
KomaraTan
  • WpView
    Reads 2,586,062
  • WpVote
    Votes 127,702
  • WpPart
    Parts 50
Apa jadinya bila Almira Pradista Pertiwi, perempuan dua puluh empat tahun menikah karena dijodohkan dengan duda kaya raya beranak dua, berumur empat puluh tahun? Jika ada yang bertanya, mengapa bisa? Anjani, sang kakak, terlibat utang yang cukup besar kepada rentenir, membuat Almira yang baru pulang dari perantauan harus menanggung kekacauan yang diperbuat kakaknya. Bapak yang notabennya sangat menyayangi Anjani lebih dari apapun, dengan tega menjual Almira kepada atasan dari atasan tempat Bapak bekerja, demi melunasi utang sang putri kesayangan. Bapak berkata, jalan satu-satunya utang bisa terlunasi adalah dengan menikahkan Almira, sang bungsu dengan bos besarnya yang sangat siap, membantu mereka melunasi utang yang mencekik. • • • •________ " ... Jangan anggap aku sebagai pembelimu, tuanmu atau sebutan buruk apapun itu, Almira. Aku suamimu, kamu berhak meminta, menolak bahkan marah sekalipun kepadaku. Kamu milikku, begitupun aku, kamu pemilikku."
Hi, Little Captain! [END] by pesulapcinta
pesulapcinta
  • WpView
    Reads 1,269,524
  • WpVote
    Votes 115,108
  • WpPart
    Parts 103
Ibu Negara season 2. Disarankan membaca Ibu Negara terlebih dahulu. *** Hadirnya keluarga baru, ternyata cukup mengobati luka di hati Candra. Ditambah sebentar lagi dia menjadi orang tua. Candra masih terus berjuang mempersiapkan kedatangannya bersama Melisa. Rupanya menjadi orang tua tidak semenakutkan di bayangan Candra. Seolah-olah sudah mengerti, anak mereka mau diajak kerja sama. Melisa membuktikan bahwa anaknya akan tumbuh dengan kasih sayang yang cukup. Tidak ada yang sempurna, termasuk pernikahan. Di saat Melisa menemukan kebahagiaan yang utuh, sebuah keputusan berhasil meruntuhkannya sekali lagi. Apa yang akan terjadi selanjutnya? __________________ Start: 02 Januari 2023 Finish: 10 Agustus 2023
mechanic&lover [selesai] by Hamalem
Hamalem
  • WpView
    Reads 2,522,343
  • WpVote
    Votes 281,295
  • WpPart
    Parts 42
Prioritas hidup Gie: 1. Menghabiskan harta Opa 2. Membuat Galang bertekuk lutut padanya Prioritas hidup Galang: 1. Menabung untuk modal nikah dengan pacarnya, Lea 2. Menjauhkan cobaan bernama 'Gie' dari hidupnya Ini cerita romantis komedi lain yg bisa menghibur dan membuat kalian halu. Selamat datang di kehidupan Gie yang hingar bingar! Semoga suka dengan ceritanya. Happy reading...
Terlanjur Yours! by Aflacha03
Aflacha03
  • WpView
    Reads 1,440,295
  • WpVote
    Votes 101,952
  • WpPart
    Parts 51
[TAMAT. PART LENGKAP] Dari sekian banyak gadis yang takut menikah karena kepercayaannya akan cinta telah dikecewakan oleh ayahya sendiri, beberapa justru enggan menikah karena khawatir tidak bisa menemukan cinta setulus cinta ayahnya. Dan Aina ada di opsi kedua. Katanya, jika Allah tidak memberi kita pilihan atas jalan hidup yang harus kita lalui, berarti Dia sendirilah yang akan bertanggung jawab atas apa yang telah dipilihkan-Nya untuk kita. Aina percaya statement tersebut. Aina juga ridha ketika mengetahui jika dirinya tiba-tiba terlanjur menjadi milik lelaki lain, selain ayahnya. ☆Awas baper ☆Awas cengar cengir ☆Awas nangis bengek ☆Murni hasil pemikiran aku ya, mohon maaf jika ada persamaan nama tokoh dll. 🏁 Start on 22 ~ 03 ~ 2023. 🏁 Finish on 09 ~ 09 ~ 2023 🔬 Rank: #1 in rumahsinggah (05/04/23) #1 in afkar (21/04/23) #1 in suami (23/04/23) #1 in spiritual (28/05/23) #1 in pesantren (28/05/23) #2 in youngadult (02/06/23) #1 in islami (03/06/23) #1 in aina (07/06/23) #1 in gus (07/06/23) #1 in biologi (17/06/23) #1 in sahabat (23/07/23) #2 in chicklit (03/08/23) #3 in romantis (03/11/23) #1 in ning (18/12/23) #1 in lovestory (10/01/25)
Dua Garis Merah | DEOLINDA [Completed] by TikaaMustiika
TikaaMustiika
  • WpView
    Reads 7,240,415
  • WpVote
    Votes 450,715
  • WpPart
    Parts 63
Masa depannya hancur Saat dia di jebak oleh saudara tirinya di sebuah club' malam. Kehormatannya di renggut paksa Bagaimana Deolinda menghadapi dunia yang kejam ini ? Dunia Deolinda hancur begitu tahu di dalam perutnya ada sebuah kehidupan. Hamil di usia muda tidak pernah ada dalam bayangan Queenara Deolinda Meminta tanggung jawab ? Pada siapa ? Dia saja tidak tahu siapa laki-laki itu Deolinda diusir dari rumahnya Di culik oleh saudara tirinya, di bawa ke tempat aborsi Lalu apa yang akan dilakukan Deolinda, apa dia hanya pasrah atau melawan untuk mempertahankan calon anaknya ? ___ WARNING!! CERITA INI HANYA DI TULIS DI WATTPAD, JIKA KALIAN NEMU CERITA SERUPA DI APLIKASI LAIN ITU ARTINYA CERITA INI DI PLAGIAT!! TERUTAMA YANG ADA DI FIZZO. MOHON BANTU REPORT.
Miss Kinanti Jadi Istri by editanew
editanew
  • WpView
    Reads 1,701,085
  • WpVote
    Votes 92,993
  • WpPart
    Parts 33
Di tengah rasa gundahnya menginjak usia 35 tahun masih berstatus jomblo, Kinanti lagi-lagi harus menelan kenyataan pahit. Bagaimana tidak, pria yang akan dijodohkan dengannya meninggal akibat serangan jantung. Meski sedang berselimut duka, sang ibu, pengusaha batik yang begitu cemas dengan status sang anak terus-terusan mendesaknya agar segera mencari pengganti. Sungguh tidak berperasaan! Hidup Kinanti semakin pelik saat mendapati dirinya hamil. Sialnya, ia tahu tak mungkin meminta pertanggungjawaban dari laki-laki yang menghamilinya. Apalagi laki-laki itu adalah siswanya sendiri.